Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Drama Korea Bertema Masa Muda dan Sekolah

image-gnews
Drama Korea True Beauty. (dok. Viu)
Drama Korea True Beauty. (dok. Viu)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDrama Korea atau drakor banyak variasi cerita dan segala keunikannya, salah satunya tentang masa muda dan sekolah. Drakor tentang masa muda di sekolah ini memadukan berbagai unsur cerita, kisah cinta yang pilu, persaingan anak muda, kenakalan, pendidikan. Apa saja?

1. Dream High (2011)

Drama ini bercerita tentang enam siswa ambisius di sekolah seni Kirin. Serial ini dimulai dengan Go Hye Mi yang diperankan oleh Bae Suzy, belajar musik klasik yang bercita-cita bisa berkunjung ke Juilliard, konservatori seni pertunjukan bergengsi di New York. Namun, banyak hal yang akhirnya tak sesuai harapannya.

2. School 2017 (2017)

School 2017 dibintangi oleh Kim Se Jeong, Kim Jung Hyun, dan Jang Do Yoon. Kisah dalam drama ini dimulai dari mimpi Ra Eun Ho untuk menjadi artis. Namun keinginannya terancam gagal. Ia terjebak dalam rencana nakal siswa lain yang menyebabkan kekacauan di sekolah. Situasinya semakin memburuk ketika teman-teman di kelasnya menganggap dia sebagai pembuat onar.

3. Extraordinary You (2019)

Dibintangi oleh Kim Hye Yoon, Rowoon dan Lee Jae Wook, drama ini mengisahkan tentang seorang orang siswa kaya yang memiliki riwayat penyakit jantung bernama Eun Dan Oh. Setelah mengetahui celah aneh dalam ingatannya, ia kemudian diberi tahu, sebenarnya dia adalah karakter pendukung di webtoon. Setelah sadar tentang keadaan dan peran sekunder, Dan Oh bertekad untuk menemukan cinta sejati sambil mengabaikan rencana sang penulis webtoon untuk dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. True Beauty (2020)

Dikutip dari Screenrant, drama ini berfokus Im Ju Kyung, perempuan berusia 18 tahun yang menemukan keajaiban riasan saat di sekolah menengah sebagai sarana untuk mengatasi perundungan.

5. Cheer Up (2022)

Ketika dua klub sekolah bersaing, kelompok tari jalanan dan siswa berprestasi sekolah dipaksa untuk bergabung menjadi pemandu sorak. Seorang pemimpin grup tari Jung Eun Ji yang mulanya sering bertengkar dengan klub lain, kini luluh karena cinta.

Pilihan Editor: 5 Drama Korea yang Dibintangi Oh Jung Se

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

3 jam lalu

Poster drama Korea
Serial Crash akan Tayang di Disney+ Hotstar

Serial kriminal Crash akan tayang perdana di Disney+ Hotstar pada 13 Mei 2024


Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

23 jam lalu

Drama Korea Signal. (Asian Wiki)
Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

Dari misteri yang membingungkan hingga aksi yang mendebarkan, drama Korea tema polisi dan detektif ini patut Anda tonton.


Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

1 hari lalu

Seo Ye Ji. Instagram.com/@yeyeji_seo
Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

Ada tiga foto yang dibagikan Seo Ye Ji dalam akun Instagram barunya


PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

1 hari lalu

Anak-anak Palestina bermain di tengah reruntuhan taman yang hancur akibat serangan militer Israel, saat Idul Fitri, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kota Gaza 11 April 2024. REUTERS/Mahmoud Issa
PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

Serangan Israel ke Gaza telah meninggalkan sekitar 37 juta ton puing di wilayah padat penduduk, menurut Layanan Pekerjaan Ranjau PBB


Gibran Dorong Program CSR Lebih Banyak Diarahkan ke Sekolah-Sekolah

1 hari lalu

Wapres terpilih yang juga Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menghadiri acara pembagian sepatu gratis untuk anak-anak sekolah tak mampu di SMKN 8 Solo, Jawa Tengah, Jumat, 26 April 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Gibran Dorong Program CSR Lebih Banyak Diarahkan ke Sekolah-Sekolah

Gibran mengatakan para penerima sepatu gratis itu sebagian besar memang penerima program Bantuan Pendidikan Masyarakat Kota Surakarta.


Serial Scarlet Heart Versi Thailand akan Dibuat, Siapa Saja Pemerannya?

1 hari lalu

Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo. wikipedia.org
Serial Scarlet Heart Versi Thailand akan Dibuat, Siapa Saja Pemerannya?

GMMTV mengumumkan pembuatan serial Scarlet Heart Thailand pada 23 April 2024. Sebelumnya adaptasi drakor Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo


9 Drakor Baru Tayang Mei 2024, Banyak Aktor dan Aktris Ternama

1 hari lalu

Poster drama Frankly Speaking. Foto: Wikipedia.
9 Drakor Baru Tayang Mei 2024, Banyak Aktor dan Aktris Ternama

Drakor baru yang tayang Mei 2024, ada Frankly Speaking sampai Crash.


5 Drama Korea yang Akan Tayang Mei-Juni 2024

1 hari lalu

Drama Korea Uncle Samsik. Disney+ Hotstar
5 Drama Korea yang Akan Tayang Mei-Juni 2024

Berikut adalah 5 drama Korea yang sangat dinantikan yang akan tayang pada periode Mei-Juni 2024:


Lee Joo Bin akan Membintangi Drakor Guardians

2 hari lalu

Lee Joo Bin dalam drama Queen of Tears. Dok. tvN
Lee Joo Bin akan Membintangi Drakor Guardians

Aktris Korea Selatan, Lee Joo Bin dikabarkan akan membintangi drama terbaru berjudul Guardians


Cerita Byeon Woo Seok Pernah Ditolak Casting 100 Kali Sebelum Sukses Jadi Aktor

2 hari lalu

Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok dalam poster drama Lovely Runner. Dok. Vidio
Cerita Byeon Woo Seok Pernah Ditolak Casting 100 Kali Sebelum Sukses Jadi Aktor

Bagaimana Byeon Woo Seok jatuh bangun membangun kariernya di dunia seni peran?