Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perjuangan CoCo Lee Lawan Depresi, Unggahan Terakhirnya Soal Cinta dan Iman

image-gnews
CoCo Lee. Foto: Instagram.
CoCo Lee. Foto: Instagram.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi Hong Kong, CoCo Lee diumumkan meninggal di RS Queen Mary, Hong Kong malam ini, Rabu, 5 Juli 2023 usai koma akibat percobaan bunuh diri tiga hari lalu di rumahnya. Keluarganya menyebut penyanyi single, 'Do You Want My Love' ini berjuang bertahun-bertahun melawan depresi.

Hal ini pun diakui CoCo Lee. Ia membuat unggahan terakhir yang mengungkapkan perjuangannya melawan depresi tepat di hari terakhir 2022 di akun Instagramnya. CoCo Lee mengunggah tato tangannya yang bertuliskan, "Love" dan "Faith." Ia menuliskan, ada dua kata yang menjadi favoritnya saat itu: cinta dan iman. 

"Love & Faith - 2 kata favorit ini saya bawa kuat-kuat di hati dan sangat saya butuhkan untuk melewati tahun sangat sulit ini," tulisnya memulai penjelasan pada 31 Desember 2022. "Kadang-kadang hidup tampak tak tertahankan, tetapi saya mengadaptasi sikap "pejuang wanita" untuk menghadapi dunia tanpa rasa takut dan selalu memiliki senyum lebar dan tawa besar!"

CoCo Lee Ungkap Kekuatannya Melawan Depresi

Pengisi soundtrack lagu 'A Love Before Time' dalam film Crouching Tiger, Hidden Dragon ini mengakui, ia membutuhkan kekuatan dan keberanian  untuk menghadapi dunia yang terasa berat. "Anda akan mendapatkan "kebijaksanaan" yang paling berharga dan akan mengubah perspektif Anda tentang kehidupan mulai saat ini dan seterusnya.

CoCo Lee berusaha melawan depresi dengan mencoba terus berpikir positif. Ia berusaha menjaga pikirannya terus lapar untuk belajar dan tumbuh agar mendapatkan 'peti harta karun kebijaksanaan' itu. 

Dalam tulisannya, CoCo Lee bertekad untuk membagikan kisah hidupnya dan bagaimana ia harus menghadapi rintangan besar itu dengan menjaga sikap positifnya. "Saya senang mengatakan bahwa saya menjadi diri sendiri. Itu perasaan terbaik dan bersyukur setiap hari masih hidup dan bisa berbagi pemikiran dengan Anda," tulisnya.

Penyanyi yang berhasil menarik perhatian dunia lewat lagu 'Do You Want My Love' ini berpesan agar penggemarnya selalu menjadi diri sendiri dan hidup. "Ingat hanya ada 1 dari kamu di dunia, kamu satu-satunya. Hidup bisa terlalu singkat jadi berani bermimpi besar! Segala sesuatu dalam hidup adalah pilihan jadi pilihlah apa yang membuat Anda bahagia dan bermakna."

Saudara Coco Lee, Nancy mengabarkan kematian kakaknya di media sosialnya, Weibo malam ini.  "Meskipun, CoCo mencari bantuan profesional dan melakukan yang terbaik untuk melawan depresi, sayangnya iblis di dalam dirinya mengambil alih dirinya," tulis Nancy. Sang adik menuliskan, kakaknya sudah bekerja keras dalam karier bernyanyinya selama 30 tahun ini dan membuat bangga keluarganya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pilihan Editor: Berjuang Lawan Depresi, Penyanyi Coco Lee Meninggal Bunuh Diri

Jangan remehkan depresi. Untuk bantuan krisis kejiwaan atau tindak pencegahan bunuh diri:

Dinas Kesehatan Jakarta menyediakan psikolog GRATIS bagi warga yang ingin melakukan konsultasi kesehatan jiwa. Terdapat 23 lokasi konsultasi gratis di 23 Puskesmas Jakarta dengan BPJS.

Bisa konsultasi online melalui laman https://sahabatjiwa-dinkes.jakarta.go.id dan bisa dijadwalkan konsultasi lanjutan dengan psikolog di Puskesmas apabila diperlukan.

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

2 hari lalu

Konferensi Pers di Polres Metro Jakarta Selatan, pada Senin, 29 April 2024, mengenai kasus Brigadir RA yang tewas di dalam mobil Alphard, pada Kamis, 25 April 2024. TEMPO/Advist Khoirunikmah.
Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

Kompolnas menilai masih ada sejumlah kejanggalan dalam kasus kematian Brigadir RAT.


Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

3 hari lalu

Ilustrasi ibu hamil berpikir. shutterstock.com
Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?


Keluarga Akui Tak Tahu Detail Masalah Pribadi yang Diduga Sebabkan Brigadir RA Tewas

3 hari lalu

Tempo Explain: Tanda Tanya di Balik Kematian Brigadir Ridhal Ali
Keluarga Akui Tak Tahu Detail Masalah Pribadi yang Diduga Sebabkan Brigadir RA Tewas

Keluarga Brigadir RA masih menunggu hasil pemeriksaan ponsel oleh penyidik Polres Jakarta Selatan


Penyidikan Kematian Brigadir RA Disetop, Ini Kata Kapolri

3 hari lalu

Presiden Partai Buruh sekaligus Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal, Kapolri Listyo Sigit Prabowo, dan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani Nena Wea dalam konferensi pers May Day di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat pada 1 Mei 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Penyidikan Kematian Brigadir RA Disetop, Ini Kata Kapolri

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merespons perihal penghentian penyidikan kasus kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi atau Brigadir RA


Cerita Sepupu saat Memandikan Jenazah Brigadir RA

3 hari lalu

Brigadir Ridhal Ali Tomi, anggota Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Kota Manado. Dia ditemukan tewas di dalam mobil Toyota Alphard hitam dengan kepala tertembak, di Jalan Mampang Prapatan IV Nomor 20, Jakarta Selatan, Kamis, 15 April 2024. Dok. Instagram
Cerita Sepupu saat Memandikan Jenazah Brigadir RA

Sepupu Brigadir Ridhal Ali Tomi (Brigadir RA), Rudi Dagong, bercerita saat dia memeriksa jenazah hingga memandikannya


Keluarga Bilang Jenazah Brigadir RA Tak Diautopsi Atas Permintaan Istri dan Orang Tua

3 hari lalu

Brigadir Ridhal Ali Tomi, anggota Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Kota Manado. Dia ditemukan tewas di dalam mobil Toyota Alphard hitam dengan kepala tertembak, di Jalan Mampang Prapatan IV Nomor 20, Jakarta Selatan, Kamis, 15 April 2024. Dok. Instagram
Keluarga Bilang Jenazah Brigadir RA Tak Diautopsi Atas Permintaan Istri dan Orang Tua

Jenazah Brigadir RA dijemput tiga perwakilan keluarga dan komandannya di Polresta Manado.


Kapolri Pertimbangkan Lanjutkan Pemeriksaan Kematian Brigadir RA, meski Polres Jaksel Resmi Sebut Bunuh Diri

4 hari lalu

Presiden Partai Buruh sekaligus Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal, Kapolri Listyo Sigit Prabowo, dan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani Nena Wea dalam konferensi pers May Day di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat pada 1 Mei 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Kapolri Pertimbangkan Lanjutkan Pemeriksaan Kematian Brigadir RA, meski Polres Jaksel Resmi Sebut Bunuh Diri

Kapolri menyatakan polisi masih terus mendalami motif Brigadir RA nekat menghabisi nyawanya dalam mobil Alphard hitam di sebuah rumah di Mampang.


Perkokoh Kesehatan Mental dengan 4 Tips Berikut

4 hari lalu

Ilustrasi wanita berjalan kaki. Freepik.com/Katemangostar
Perkokoh Kesehatan Mental dengan 4 Tips Berikut

Psikolog menyarankan empat praktik untuk menjaga kesehatan mental dan meningkatkan kekuatan mental, baik di tempat kerja maupun di rumah.


Pengusaha Indra Pratama Bantah Brigadir RA sebagai Ajudan dan Sopir, Datang ke Rumah untuk Silaturahmi

4 hari lalu

Pemilik rumah Indra Pratama yang menjadi lokasi tewasnya Brigadir RA dalam mobil Alphard, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Sabtu, 27 April 2024. ANTARA/Ilham Kausar
Pengusaha Indra Pratama Bantah Brigadir RA sebagai Ajudan dan Sopir, Datang ke Rumah untuk Silaturahmi

Keterangan Indra Pratama sebagai pemilik rumah lokasi tewasnya Brigadir RA berbeda dengan keterangan Polda Sulut. Ridhal disebut sebagai ajudan.


Polda Sulut Mengonfirmasi Brigadir RA Jadi Ajudan dan Sopir Pengusaha di Jakarta Sejak 2021

4 hari lalu

Kabid Humas Polda Sulut Kombes Michael Irwan Thamsil. ANTARA/HO-Humas Polda Sulut
Polda Sulut Mengonfirmasi Brigadir RA Jadi Ajudan dan Sopir Pengusaha di Jakarta Sejak 2021

Brigadir RA yang disebut tewas bunuh diri dalam mobil Alphard selama ini jadi ajudan pengusaha sejak 2021. Tanpa izin dari pimpinan.