Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sudah Tayang di Disney Plus, Film Mulan Dapat Sambutan Hangat

Reporter

image-gnews
Liu Yifei menunjukkan poster film Mulan yang diperankannya. Instagram/@yifei_cc
Liu Yifei menunjukkan poster film Mulan yang diperankannya. Instagram/@yifei_cc
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Film Mulan mulai tayang perdana di Disney Plus pada Jumat, 4 September 2020. Mulan awalnya dijadwalkan rilis perdana di bioskop pada 27 Maret 2020 namun tertunda karena pandemi.

Mulan bercerita tentang legenda prajurit wanita Cina yang menyamar sebagai pria untuk membebaskan ayahnya yang lemah dari wajib militer akibat perang. Film ini menampilkan Liu Yifei sebagai Mulan, Tzi Ma sebagai ayah Mulan, dan Gong Ling, seorang penjahat yang misterius.

Penayangan film Mulan yang sudah dinanti cukup lama ini mendapat sambutan hangat dari seluruh dunia. Tagar #Mulan pun trending di Twitter pada hari ini, Sabtu, 5 September 2020. Film Mulan yang menelan biaya 200 juta dolar untuk produksi itu sangat memuaskan para penonton.

"Benar-benar suka #Mulan di #DisneyPlus. Sangat indah dan kuat!! Ini adalah menceritakan kembali, bukan pembuatan ulang! Ini lebih merupakan film dramatis dewasa. Tidak ada nyanyian atau tarian, tapi koreografi aksi yang fantastis!! Aktingnya luar biasa. Akan menontonnya lagi!!" tulis akun @culbertsonk1.

Tidak seperti konten lain yang tersedia di Disney Plus, untuk menyaksikan film Mulan, pelanggan harus membayar lagi 29,99 dolar Amerika atau senilai Rp 435 ribu. Untuk wilayah di mana Disney Plus tidak tersedia, Mulan akan tetap ditayangkan di bioskop. Meskipun demikian, para penonton merasa uang yang dibayarkan untuk menonton film Mulan sebanding dengan apa yang mereka dapatkan.Liu Yifei. Instagram/@yifei_cc

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Baru saja menyelesaikan #Mulan! Saya benar-benar menyukainya. Sebanding dengan uang yang saya keluarkan," tulis akun @rick_ear. "#Mulan Wow kamera film ini luar biasa. Pesan, aksinya, karakter baru semuanya spektakuler. Film yang berbeda namun disambut baik dari yang aslinya. Tonton Mulan, itu sepadan dengan harganya," tulis akun @Leo04675015.

Penonton juga memberikan pesan yang cukup bermakna khususnya bagi perempuan di seluruh dunia yang takut untuk menunjukkan kemampuan yang ada di dalam dirinya. "Mulan 2020 mengajari kita bahwa kita sudah punya kekuatan dan kemampuan, kita hanya takut menunjukkannya karena kita perempuan, karena kita harusnya seperti perempuan lainnya. Kita seharusnya bertingkah seperti perempuan. Kami perempuan," tulis akun @Mortimorflex.

Keputusan untuk membawa Mulan ke video-on-demand premium juga untuk menekan peningkatan ketergantungan studio pada Disney Plus di saat sebagian besar bisnis mereka seperti taman hiburan, kapal pesiar, hingga toko ritel, lumpuh akibat pandemi.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cash Out Jadi Film Comeback John Travolta yang Mengecewakan?

9 jam lalu

Film Cash Out yang dibintangi John Travolta. Dok. Saban Films
Cash Out Jadi Film Comeback John Travolta yang Mengecewakan?

Film John Travolta terbaru, Cash Out tidak begitu mendapat respons yang positif dari penonton dan dinilai mengecewakan.


Selain Vina: Sebelum 7 Hari, Ini 4 Film Indonesia Diangkat dari Kisah Nyata yang Tragis

21 jam lalu

Beberapa adegan di Film Vina: Sebelum 7. Foto: Instagram/@finasebelum7harifilm.
Selain Vina: Sebelum 7 Hari, Ini 4 Film Indonesia Diangkat dari Kisah Nyata yang Tragis

Selain film Vina: Sebelum 7 Hari, berikut beberapa film Indonesia yang juga diangkat dari kisah nyata tragis dari para tokohnya.


Mengenang Sophan Sophiaan 16 Tahun Lalu Berpulang Saat Turing Motor Jalur Merah Putih

22 jam lalu

Sophan Sophiaan. TEMPO
Mengenang Sophan Sophiaan 16 Tahun Lalu Berpulang Saat Turing Motor Jalur Merah Putih

Sophan Sophiaan dikenal sebagai aktor, sutradara, dan politisi. Ia wafat 16 tahun lalu di Hutan Widodaren Ngawi saat turing motor Jalur Merah Putih.


Polri Bongkar Jaringan Narkoba Hydra di Indonesia, Mengingatkan Organisasi Kriminal Musuh Captain America

1 hari lalu

Captain America hadir di Fortnite. Kredit: epicgames.com
Polri Bongkar Jaringan Narkoba Hydra di Indonesia, Mengingatkan Organisasi Kriminal Musuh Captain America

Polri ungkap jaringan narkoba Hydra belum lama ini. Pecinta komik dan film Captain America pasti teringat organisasi kriminal musuhnya itu.


Film Supergirl: Woman of Tomorrow Diadaptasi dari Komik

2 hari lalu

Supergirl: Woman of Tomorrow. Youtube
Film Supergirl: Woman of Tomorrow Diadaptasi dari Komik

Supergirl: Woman of Tomorrow akan tayang pada 26 Juni 2026. Film ini dibintangi oleh Milly Alcock sebagai Girl of Steel


5 Game yang Diadaptasi Menjadi Film, Apa Saja?

3 hari lalu

Sonic the Hedgehog 2 (Instagram/@sonicmovie)
5 Game yang Diadaptasi Menjadi Film, Apa Saja?

Banyak film yang diadaptasi dari game telah memberikan pengalaman menghibur bagi penonton


Dahyun TWICE Segera Debut Jadi Aktris Sudah Terima Tawaran Film Lain

5 hari lalu

Dahyun TWICE. Instagram.com/@dahhyunnee
Dahyun TWICE Segera Debut Jadi Aktris Sudah Terima Tawaran Film Lain

Dahyun TWICE yang akan segera debut sebagai aktris sudah menerima tawaran film lain yang diremake dari film Taiwan


Perbedaan Lord of the Rings yang akan Tayang 2026 dan Trilogi Sebelumnya

6 hari lalu

The Lord of the Rings: Gollum. Epicgames
Perbedaan Lord of the Rings yang akan Tayang 2026 dan Trilogi Sebelumnya

Warner Bros akan merilis film terbaru dari waralaba Lord of the Rings berjudul Lord of the Rings: The Hunt for Gollum pada 2026


Serba-serbi Wonderland yang akan Tayang 5 Juni 2024

7 hari lalu

Bae Suzy dan Park Bo Gum dalam film Wonderland. Foto: Instagram/@acemaker.movie
Serba-serbi Wonderland yang akan Tayang 5 Juni 2024

Setelah pertama kali diumumkan pada 2020, jadwal tayang film Wonderland garapan sutradara Kim Tae Yon akhirnya rilis


Dibintangi Chris Evans, Film Sacrifice Mulai Proses Syuting September 2024

8 hari lalu

Chris Evans menghadiri pemutaran perdana The Gray Man, Rabu 13 Juli 2022. Dok. Netflix.
Dibintangi Chris Evans, Film Sacrifice Mulai Proses Syuting September 2024

Film Sacrifice dibintangi Chris Evans, Anya Taylor-Joy, Salma Hayek Pinault, dan Brendan Fraser