Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mongol Stres Kaget Mudy Taylor Ditangkap Polisi, Baru Show Bareng

Reporter

Editor

Aisha Shaidra

image-gnews
Selain menjadi seorang komika vaganza, Mudy Taylor pernah bermain di layar lebar, yakni dalam film bioskop Nenek Gayung (2012) dan Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss Part 1 (2016). Foto/instagram/mudytaylor
Selain menjadi seorang komika vaganza, Mudy Taylor pernah bermain di layar lebar, yakni dalam film bioskop Nenek Gayung (2012) dan Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss Part 1 (2016). Foto/instagram/mudytaylor
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Komika Dhimas Mudiarto Ramelan Sutarto atau Mudy Taylor ditangkap karena narkoba pada Sabtu, 22 September 2018 sekitar pukul 23.00 WIB di kediamannya, di Jl Kejayaan V, Kelurahan Kreo, Kecamatan Larangan, Tangerang Selatan.

Kabar ditangkapnya Mudy Taylor oleh Satnarkoba Polda Metro Jaya membuat sahabatnya, Mongol Stres, terkejut. "Ini baru dapat kabar juga nih. Tadi lagi di jalan baru dapet WA, Mudy ketangkap. Gua tanya temen gua, benar katanya," ujar Mongol Stres saat dihubungi wartawan lewat telepon, Senin, 24 September 2018.

Komedian Mongol Stres. TEMPO/Nurdiansah

Mongol Stres tak menyangka rekannya itu terlibat narkoba. Apalagi, sebelum ditangkap, ia dan Mudy Taylor sempat bertemu untuk kerja bareng.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Komika Mudy Taylor Ditangkap Terkait Kasus Narkoba

"Belum lama ini baru show bareng di HUT Polwan Polda Banten. Minggu lalu, tanggalnya lupa. Ya belum lama lah," kata Mongol Stres. Mongol Stres berencana untuk mengecek kabar penangkapan Mudy Taylor ke Polda Metro Jaya. "Ini gua mau cross check dulu ke Polda Metro nih," ucap Mongol Stres.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penjual Sabu Komika Mudy Taylor Tertangkap, Begini Pengakuannya

25 September 2018

Selain menjadi seorang komika vaganza, Mudy Taylor pernah bermain di layar lebar, yakni dalam film bioskop Nenek Gayung (2012) dan Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss Part 1 (2016). Foto/instagram/mudytaylor
Penjual Sabu Komika Mudy Taylor Tertangkap, Begini Pengakuannya

Pemasok sabu untuk komika Mudy Taylor ditangkap polisi.


Tora Sudiro Enggan Komentari Soal Tertangkapnya Mudy Taylor

25 September 2018

Komika Mudy Taylor kini harus berurusan dengan pihak kepolisian terkait dengan penggunaan narkoba. Mudy ditangkap aparat di rumahnya, Jalan Kejayaan V, Kreo, Larangan, Tangerang Selatan. Foto/Instagram/@mudytaylor
Tora Sudiro Enggan Komentari Soal Tertangkapnya Mudy Taylor

Tora Sudiro terlihat berhati-hati saat berkomentar soal tertangkapnya Mudy Taylor. Keduanya pernah bekerja sama dalam produksi film Warkop DKI Reborn


Mudy Taylor Minta Maaf ke Ibunda, Menyesal Gunakan Narkoba

25 September 2018

Mudy Taylor dikenal sebagai komika yang selalu tampil melawak dengan menggabungkan potongan sejumlah lagu sambil memainkan gitarnya. Foto/youtube.com
Mudy Taylor Minta Maaf ke Ibunda, Menyesal Gunakan Narkoba

Mudy Taylor ditangkap karena narkoba pada Sabtu, 22 September 2018 pukul 23.00 WIB.


Mudy Taylor Pakai Sabu Agar Fit, Ini Cara Badan Tetap Segar

25 September 2018

Aparat juga mengamankan barang bukti berupa dua buah bong, dua buah cangklong, dua buah korek api gas modifikasi, sebuah plastik klip berisi plastik klip kosong, dan dua handphone milik aktor stand-up comedy yang selalu tampil di atas panggung dengan membawa gitar. Foto/youtube.com
Mudy Taylor Pakai Sabu Agar Fit, Ini Cara Badan Tetap Segar

Komika Mudy Taylor dinyatakan positif menggunakan narkoba jenis sabu dan telah ditetapkan sebagai tersangka. kasus narkoba.


Mudy Taylor Terjerat Sabu, Ini Efeknya Terhadap Fisik dan Psikis

25 September 2018

Mudy Taylor ditangkap karena narkoba. (Instagram)
Mudy Taylor Terjerat Sabu, Ini Efeknya Terhadap Fisik dan Psikis

Komika Mudy Taylor dinyatakan positif menggunakan narkoba jenis sabu. Mudy Taylor ditetapkan menjadi tersangka. Simak efek Sabu


Polisi: Mudy Taylor Pesan Sabu Tiga Kali Sebulan

25 September 2018

Aparat juga mengamankan barang bukti berupa dua buah bong, dua buah cangklong, dua buah korek api gas modifikasi, sebuah plastik klip berisi plastik klip kosong, dan dua handphone milik aktor stand-up comedy yang selalu tampil di atas panggung dengan membawa gitar. Foto/youtube.com
Polisi: Mudy Taylor Pesan Sabu Tiga Kali Sebulan

Polisi menyatakan memburu satu orang yang disangka pengedar narkoba jenis sabu untuk komedian Mudy Taylor


Ini Alasan Komedian Mudy Taylor Konsumsi Sabu

25 September 2018

Mudy Taylor, baju oranye, di Polda Metro Jaya, Senin 24 September 2018. Komedian bernama lengkap Dhimas Mudiarto Ramelan Sutarto itu ditangkap karena konsumsi sabu. TEMPO/Lani Diana
Ini Alasan Komedian Mudy Taylor Konsumsi Sabu

Mudy Taylor mengaku telah menggunakan narkoba sejak 2003


Begini Mudy Taylor Tambah Daftar Selebritas Terjerat Narkoba 2018

24 September 2018

Komika Mudy Taylor kini harus berurusan dengan pihak kepolisian terkait dengan penggunaan narkoba. Mudy ditangkap aparat di rumahnya, Jalan Kejayaan V, Kreo, Larangan, Tangerang Selatan. Foto/Instagram/@mudytaylor
Begini Mudy Taylor Tambah Daftar Selebritas Terjerat Narkoba 2018

Mudy Taylor menjadi selebritas ke-8 yang ditangkap sepanjang tahun ini. Untuk komedian, dia yang ke-3.