Fakta-fakta Cut Intan Nabila, Mantan Atlet Anggar yang Berprestasi

Rabu, 14 Agustus 2024 20:34 WIB

(dari kanan) Cut Intan Nabila bersama ayahnya. Foto: Instagram/@cut.intannabila

Jadi Selebgram

Setelah memutuskan untuk menikah dengan Armor, Intan pun melepas kariernya sebagai seorang atlet anggar. Dia bahkan merelakan pendidikannya untuk fokus menjadi ibu rumah tangga.

Kini, Intan menekuni karier sebagai seorang selebgram dengan jumlah pengikut di akun Instagram yang mencapai satu juta pengikut. Dia kerap menerima endorsement dari berbagai macam produk lokal, mulai dari hijab, gamis, hingga perlengkapan anak untuk kedua buah hatinya.


Bongkar KDRT yang Dilakukan Suaminya

Intan membongkar kasus KDRT yang dilakukan suaminya melalui unggahan di akun Instagram pribadinya pada Selasa, 13 Agustus 2024. Melalui keterangan unggahannya, Intan mengatakan bahwa ini bukan kali pertama dirinya menjadi korban KDRT. Dia pun menyimpan puluhan video bukti kekerasan yang dilakukan sang suami.

Selama ini saya bertahan karna anak, ini bukan pertama kalinya saya mengalami KDRT, ada puluhan video lain yang saya simpan sebagai bukti,” tulis Intan pada keterangan unggahannya, Selasa, 13 Agustus 2024.

Dalam video itu, pada awalnya terlihat perdebatan panas antara Intan dan suaminya. Armor juga terdengar beberapa kali mengucapkan kata-kata kasar. Suasana yang awalnya hanya diwarnai dengan cekcok mulut, lalu berubah menjadi aksi kekerasan fisik.

Tubuh Intan tampak dipukul beberapa kali oleh Armor Toreador, dengan tangan Armor yang menjambak rambut Intan. Meskipun istrinya sudah berteriak kesakitan dan meminta ampun, namun Armor tetap melanjutkan aksinya.

Bahkan, anak bayi mereka yang baru lahir bulan lalu terlihat ikut tertendang oleh kaki Armor di atas kasur. Bayi berusia satu bulan yang sedang tidur itu pun sampai berubah posisi karena terkena kaki Armor.

RADEN PUTRI | JIHAN RISTIYANTI | INTAN SETIAWANTY berkontribusi dalam penulisan artikel ini.

Pilihan Editor: Pesan Umi Pipik hingga Prilly Latuconsina agar Cut Intan Nabila Tak Toleransi KDRT

Berita terkait

Tarik Ulur RUU PPRT, Bagaimana Proses Kelanjutan RUU yang Diperjuangkan 20 Tahun Ini?

22 jam lalu

Tarik Ulur RUU PPRT, Bagaimana Proses Kelanjutan RUU yang Diperjuangkan 20 Tahun Ini?

Komisioner Komnas Perempuan mengatakan RUU PPRT ini telah diusulkan sejak 20 tahun lalu namun belum kunjung disahkan. Apa masalahnya?

Baca Selengkapnya

Jadi Wakil Menpora, Taufik Hidayat Ingin Buktikan Diri Mampu Kelola Atlet hingga Berprestasi Dunia

9 hari lalu

Jadi Wakil Menpora, Taufik Hidayat Ingin Buktikan Diri Mampu Kelola Atlet hingga Berprestasi Dunia

Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga Taufik Hidayat ingin membuktikan diri dapat mengelola atlet-atlet Indonesia agar berprestasi di level dunia.

Baca Selengkapnya

Le Minerale Dukung Para Atlet Sepak Bola Lewat Kemasan Edisi Khusus

10 hari lalu

Le Minerale Dukung Para Atlet Sepak Bola Lewat Kemasan Edisi Khusus

Le Minerale baru saja meluncurkan label kemasan baru edisi atlet kebanggaan Indonesia sebagai bentuk apresiasi atas prestasi para atlet dan juga bukti nyata dukungan Le Minerale terhadap anak bangsa yang telah berjuang mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional.

Baca Selengkapnya

Kasus KDRT Anggota DPRD Babel, Kejaksaan Bantah Ada Permintaan Restorative Justice dan Intervensi Petinggi Partai

15 hari lalu

Kasus KDRT Anggota DPRD Babel, Kejaksaan Bantah Ada Permintaan Restorative Justice dan Intervensi Petinggi Partai

Jika tidak ada permintaan RJ, kejaksaan akan melimpahkan perkara KDRT tersebut ke pengadilan meski sudah ada perdamaian.

Baca Selengkapnya

20 Kontingen Berpartisipasi dalam Porsenigama ke-41 UGM

16 hari lalu

20 Kontingen Berpartisipasi dalam Porsenigama ke-41 UGM

Apa itu Porsenigama dan bagaimana penyelenggaraannya? Koordinator Forkom UKM UGM mengajak mengingat tragedi Kanjuruhan yang terjadi 2 tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Pembukaan Kasad 6th Asian Taekwondo Open Championship 2024, Airin Harap Lahirkan Atlet Berprestasi

16 hari lalu

Pembukaan Kasad 6th Asian Taekwondo Open Championship 2024, Airin Harap Lahirkan Atlet Berprestasi

Ketua Pengprov Taekwondo Indonesia Banten, Airin Rachmi Diany, mengapresiasi Kasad 6th Asian Taekwondo Open Championship 2024 di Banten, yang diikuti 450 atlet dari 21 negara, sebagai ajang pengembangan prestasi internasional.

Baca Selengkapnya

28 Atlet Indonesia untuk Berlaga di Kejuaraan Internasional Kasad 6'th Asian Taekwondo Open Championship 2024

17 hari lalu

28 Atlet Indonesia untuk Berlaga di Kejuaraan Internasional Kasad 6'th Asian Taekwondo Open Championship 2024

Kejuaraan Internasional Kasad 6'th Asian Taekwondo Open Championship 2024 dijadwalkan berlangsung di Tangerang, Indonesia, pada 13-19 Oktober.

Baca Selengkapnya

PDIP Masih Pertahankan Imam Wahyudi Jadi Anggota DPRD Babel Meski Jadi Tersangka KDRT

21 hari lalu

PDIP Masih Pertahankan Imam Wahyudi Jadi Anggota DPRD Babel Meski Jadi Tersangka KDRT

PDIP menunggu putusan pengadilan untuk memutuskan status Imam Wahyudi sebagai anggota DPRD Bangka Belitung meski kini tersangka KDRT.

Baca Selengkapnya

4.168 Atlet Peparnas 2024 Terdaftar sebagai Peserta BPJS Ketenagakerjaan, Dapat Program Perlindungan Ini

22 hari lalu

4.168 Atlet Peparnas 2024 Terdaftar sebagai Peserta BPJS Ketenagakerjaan, Dapat Program Perlindungan Ini

BPJS Ketenagakerjaan siap melindungi pekerja dari berbagai profesi, termasuk atlet Peparnas 2024.

Baca Selengkapnya

Risiko dan Penanganan Cedera ACL

22 hari lalu

Risiko dan Penanganan Cedera ACL

Cedera ACL bisa mengakibatkan rasa sakit dan proses rehabilitasi yang panjang

Baca Selengkapnya