Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jatuh Bangun David Copperfield, Dari Legenda Sulap Dunia hingga Dituding Terlibat Pelecehan Seksual

image-gnews
David Copperfield. wikipedia.org
David Copperfield. wikipedia.org
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - David Copperfield dikenal sebagai salah satu pesulap paling terkenal di dunia. Pria yang lahir pada 16 September 1956. Ia merupakan pesulap yang cukup populer pada abad ke-20 sampai awal abad ke-22.

David Copperfield memiliki nama asli David Kotkin yang lahir di New Jersey, Amerika Serikat. Dilansir dari Britannica, Copperfield memulai karier sebagai ventriloquist atau menggeluti seni sulap suara pada usia 10 tahun. Awalnya dia menyebut dirinya sebagai Davino, tetapi akhirnya mengadopsi salah satu karya novel Charles Dickens, David Copperfield.

Pesulap Termuda 

Copperfield merupakan pesulap termuda yang diterima di Society of American Magicians. Dia sempat mengajar kursus sulap di Universitas New York. Sebelum berumu 20 tahun, dirinya sempat membintangi panggung musikal di Chicago The Magic Man.

Mulai Populer 

Nama Copperfield mulai disorot setelah ia dipekerjakan untuk mempromosikan American Brodcasting Company (ABC) pada musim 1977-1978. Dilansir dari Davidcopperfield.com, Di ABC dia membawakan acara “The Magic of ABC, Starring David Copperfield”.

Menghilangkan Patung Liberty 

Dia lalu bergabung dengan Columbia Brodcasting System (CBS). Di situ dia embawakan acara “The Magic of David Copperfield”. Trik-trik atau ilusi sulap yang disajikan Copperfield beragam. Dari mulai menghilangkan pesawat Jet sampai Patung Liberty.

Mendapatkan berbagai Prestasi 

Copperfield mendapatkan berbagai prestasi. Dari mulai namanya muncul di Hollywood Walk of Fame sampai dianugerahi gelar kebangsawanan oleh pemerintah Prancis. Dia dinobatkan menerima penghargaan Legenda Hidup dari Perpustakaan Amerika Serikat.

Dia juga telah memenangkan 21 penghargaan Emmy Award dan memegang 11 rekor Guinness World Records. Ia juga telah menjual lebih banyak tiket dibandingkan penyanyi ternama Frank Sinara, Michael Jackson, sampai Elvis Presley.

Dituduh Melakukan Pelecehan Seksual 

Namun, banyaknya penghargaan dan prestasi yang diraih Copperfield tercoreng ketika dirinya dituduh melakukan pelecehan seksual pada 1988. Kejadian itu terjadi ketika Copperfield menjadi juri kompetisi model di Jepang.

Dilansir dari situs berita hiburan The Wrap, Copperfield juga pernah dituduh melakukan pelecehan seksual kepada mantan model remaja Brittney Lewis. Dia juga sempat dituduh melakukan pelecehan seksual pada 2007 oleh Lacey Carroll. Namun, sampai saat ini kedua kasus tidak menemui kejelasan.

Pilihan Editor: Kisah Legenda Sulap David Copperfield, Awal Mula Menjadi Ilusionis karena Rasa Malu

ANANDA BINTANG | TIM TEMPO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Martin Scorsese Siap Produksi Film Biopik Frank Sinatra, Leonardo Di Caprio Perankan The Voice

2 hari lalu

Frank Sinatra. AP/Harold P. Matosian
Martin Scorsese Siap Produksi Film Biopik Frank Sinatra, Leonardo Di Caprio Perankan The Voice

Sutradara Martin Scorsese dalam proses pengerjaan film biopik Frank Sinatra. Leonardo DiCaprio sebagai The Voice. Berikut profil Frank Sinatra.


Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

3 hari lalu

Ryan Gosling dalam film The Fall Guy. Dok. Universal Pictures
Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

The Fall Guy film aksi stuntman produksi Universal Pictures yang tayang di bioskop Indonesia, pada Rabu, 24 April 2024


Ketua KPU Hasyim Asy'ari Dilaporkan untuk Dugaan Asusila, Apa yang Masuk Kategori Pelecahan Seksual?

6 hari lalu

Kuasa hukum seorang perempuan anggota Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN), melaporkan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asyari ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) pada Kamis, 18 April 2024. Hasyim dilaporkan atas dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu karena melakukan perbuatan asusila. Tempo/Yohanes Maharso
Ketua KPU Hasyim Asy'ari Dilaporkan untuk Dugaan Asusila, Apa yang Masuk Kategori Pelecahan Seksual?

Ketua KPU Hasyim Asy'ari telah dilaporkan ke DKPP atas dugaan asusila terhadap seorang perempuan anggota PPLN. Ini aturan pidana pelecehan seksual.


Ketua KPU Dilaporkan untuk Dugaan Asusila, Berikut Sejumlah Kontroversi Hasyim Asy'ari

7 hari lalu

Ketua KPU Hasyim Asy'ari diduga tertidur saat mengikuti sidang perselisihan hasil Pilpres 2024 dengan pemohon capres dan cawapres nomor urut 01 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar dan pemohon capres dan cawapres nomor urut 03 Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Gedung Mahkamah Konstitusi, Jakarta, Kamis, 4 April 2024. Adapun agenda sidang hari enam perkara PHPU Pilpres 2024 mendengarkan keterangan saksi dan ahli yang dihadirkan pihak terkait capres dan cawapres nomor urut 02 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. Pihak terkait menghadirkan 8 ahli dan 6 saksi pada sidang sengketa Pilpres 2024. TEMPO/Subekti.
Ketua KPU Dilaporkan untuk Dugaan Asusila, Berikut Sejumlah Kontroversi Hasyim Asy'ari

Kontroversi Ketua KPU Hasyim Asy'ari, dari pencalonan Gibran sebagai cawapres hingga skandal wanita emas. terakhir dugaan asusila terhadap PPLN


Tanggapan Korban atas Vonis 15 Tahun Kiai Gadungan Pemerkosa Santri

9 hari lalu

Ilustrasi Pemerkosaan. shutterstock.com
Tanggapan Korban atas Vonis 15 Tahun Kiai Gadungan Pemerkosa Santri

Terdakwa melalui kuasa hukumnya telah memutuskan untuk mengajukan banding atas vonis hakim. Akui pemerkosaan terhadap tiga santri dan jamaah.


Aktor Komedi Charlie Chaplin Pernah ke Garut, Dua Tahun Sebelum Sumpah Pemuda

9 hari lalu

Charlie Chaplin di Garut (Youtube)
Aktor Komedi Charlie Chaplin Pernah ke Garut, Dua Tahun Sebelum Sumpah Pemuda

Aktor komedi Charlie Chaplin pernah mengunjungi Garut pada 1926. Bahkan ia melanjutkan petualangannya ke Yogyakarta dan Bali.


Mulai dari Twilight Hingga American Ultra, Simak 10 Film yang Pernah Dilakoni Kristen Stewart

18 hari lalu

Aktris cantik yang terkenal dalam perannya di film Twilight, Kristen Stewart berpose saat menghadiri `The National Board of Review Gala` di Manhattan borough of New York, 5 Januari 2015. REUTERS
Mulai dari Twilight Hingga American Ultra, Simak 10 Film yang Pernah Dilakoni Kristen Stewart

Kristen Stewart, bintang Hollywood yang terkenal lewat karakter-karakter yang ia perankan di pita seluloid.


Jung Joon Young Bebas Penjara 5 Tahun, Berikut Kilas Balik Kasus yang Menyeretnya

38 hari lalu

Jung Joon Young. Soompi.com
Jung Joon Young Bebas Penjara 5 Tahun, Berikut Kilas Balik Kasus yang Menyeretnya

Penyanyi K-Pop Jung Joon Young yang dihukum 5 tahun penjara telah bebas. Apa kasus yang menjeratnya?


69 Tahun Bruce Willis, Karier Aktingnya Dihentikan FTD

38 hari lalu

Adegan di film Death Wish. Diperankan oleh Bruce Willis, Vincent D'Onofrio, Elisabeth Shue, Dean Norris, dan Kimberly Elise (MGM Studios)
69 Tahun Bruce Willis, Karier Aktingnya Dihentikan FTD

Telah banyak film yang dibintang aktor Bruce Willis, hingga kemudian ia menyatakan pensiuan dari dunia film karena FTD. Kini ia berusia 69 tahun.


5 Film yang Dibintangi Nicolas Cage

41 hari lalu

Nicholas Cage. AP/Vadim Ghirda
5 Film yang Dibintangi Nicolas Cage

Nicolas Cage salah satu aktor senior yang telah membintangi banyak film. Apa saja?