Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Falcon Pictures Remake My Sassy Girl, Ajang Pertaruhan Debut Akting Tiara Andini

Reporter

image-gnews
Poster My Sassy Girl Remake. Foto: Falcon Pictures.
Poster My Sassy Girl Remake. Foto: Falcon Pictures.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Film Korea, My Sassy Girl yang sangat hits pada 2001 dibuat ulang Indonesia oleh Falcon Pictures. Film besutan sutradara Jae Young Kwak ini membuat aktris, Jun Ji Hyun makin dikenal tidak hanya publik Korea tapi juga seluruh dunia. Film ini juga dibintangi oleh Cha Tae Hyun yang sudah dikenal sebelumnya sebagai komedian. 

"Puji Tuhan bisa meremake salah satu film terbaik asal Korea seperti My Sassy Girl. Ini membuat kami makin terpacu agar lebih bersemangat lagi menghadirkan film-film berkualitas," kata produser Falcon Pictures, Frederica dalam konferensi pers yang digelar kemarin, Jumat, 5 November 2021.

Sebelum meremake My Sassy Girl, Falcon Pictures sebelumnya juga membuat ulang film Korea, Miracle In Cell No. 7My Sassy Girl yang dibuat 12 tahun lebih dulu dari Miracle In Cell No. 7, dikenal sebagai film bergenre komedi romantis yang ditasbihkan sebagai salah satu film terbaik di negeri gingseng itu. 

Poster film Korea, My Sassy Girl. Foto: Instagram Jefri Nichol.

Sutradara, Fajar Bustomi senang dipercaya menyutradari My Sassy Girl versi Indonesia yang dibintangi Jefri Nichol dan Tiara Andini ini. "Alhamdulillah, kembali dipercaya Falcon Pictures untuk mengadaptasi film My Sassy Girl, yang di Korea sangat sukses. Mudah-mudahan semua prosesnya bisa berjalan lancar. Mohon doanya," ujar sutradara film Dilan dan Milea ini.

Jefri Nichol yang terpilih sebagai pemeran utama My Sassy Girl mengaku sudah cocok saat mendapat tawaran itu dan membaca skenarionya. "Karena film aslinya sangat terkenal di Korea, saya berharap versi remake ini juga bisa sukses di Indonesia," ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Para pemain My Sassy Girl Remake. Foto: Falcon Pictures.

My Sassy Girl juga menjadi pertaruhan Tiara Andini menjajal kemampuan beraktingnya. Juara dua Indonesian Idol 2020 ini merasa tak percaya debutnya di dunia seni peran langsung bersanding dengan Jefri Nichol. 

"Pastinya amat sangat berkesan, karena ini film perdana aku, aku bisa beradu akting dengan Jefri Nichol, buat aku terharu, diam-diam suka nangis sendiri, merasa tidak percaya karena ini film layar lebar nih, jadi secara tidak langsung tanggung jawabnya lebih besar juga kan," katanya. 

Film remake My Sassy Girl direncanakan akan tayang di bioskop Indonesia. Kita akan melihat apakah ketengilan Tiara Andini sehari-hari bisa diaplikasikan saat berakting sebagai Jun Ji Hyun versi lokal. 

Baca juga: Hostage: Missing Celebrity Tayang di Bioskop Indonesia, Hwang Jung Min Senang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ditayangkan di Netflix, Sinopsis Film Monster Bergenre Thriller

11 jam lalu

Film Monster. Dok. Netflix
Ditayangkan di Netflix, Sinopsis Film Monster Bergenre Thriller

Film Indonesia bergenre thriller Monster arahan sutradara Rako Prijanto dengan penulis naskah Alim Sudio akan tayang di Netflix pada 16 Mei 2024.


Deretan Aktris Korea Selatan yang Menikah Dengan Chaebol

2 hari lalu

Aktris Jun Ji Hyun. (Soompi)
Deretan Aktris Korea Selatan yang Menikah Dengan Chaebol

Kisah cinta dengan kalangan chaebol juga dialami sejumlah aktris Korea Selatan.


Rangkuman Apartment 404 Episode 1-4, Para Pemain Berusaha Pecahkan Misteri

33 hari lalu

Pemain variety show Apartment 404, Yoo Jae Suk, Cha Tae Hyun, Oh Na Ra, Yang Se Chan, Jennie BLACKPINK, dan Lee Jung Ha. Dok. Prime Video
Rangkuman Apartment 404 Episode 1-4, Para Pemain Berusaha Pecahkan Misteri

Setiap episode Apartment 404 berfokus pada cerita spesial berbeda, menyelidiki kebenaran di balik berbagai kejadian yang terinspirasi dari kisah nyata


Christine Hakim Menangis Perankan Ibunda Ellyas Pical: Tak Tega Pukuli Petinju Legendaris

43 hari lalu

Christine Hakim saat menghadiri keterangan pers peluncuran serial Ellyas Pical. Foto: Falcon Pictures.
Christine Hakim Menangis Perankan Ibunda Ellyas Pical: Tak Tega Pukuli Petinju Legendaris

Christine Hakim mengaku adegan dalam series itu yang membuatnya terenyuh dan sedih ketika harus menghukum Ellyas Pical.


Serial Ellyas Pical Segera Tayang, Ini Alasan Sutradara Pilih Denny Sumargo

45 hari lalu

Foto poster Serial Ellyas Pical. Foto: Falcon Pictures.
Serial Ellyas Pical Segera Tayang, Ini Alasan Sutradara Pilih Denny Sumargo

Serial biopik, Ellyas Pical akan tayang di Prime Video, sutradara ungkap pilih Denny Sumargo untuk memerankan petinju legendaris ini.


Para Pemain Bagikan Cerita Menarik di Balik Layar Apartment 404

45 hari lalu

Jennie BLACKPINK dan Yoo Jae Suk dalam variety show Apartment 404. Dok. Prime Video
Para Pemain Bagikan Cerita Menarik di Balik Layar Apartment 404

Yoo Jae Suk, Cha Tae Hyun, Oh Na Ra, Yang Se Chan, Jennie BLACKPINK, dan Lee Jung Ha berbagi cerita menarik di balik layar Apartment 404.


Daur Ulang Film Lawas dari Ali Topan, Warkop DKI Reborn, Pengabdi Setan, sampai Catatan Si Boy

55 hari lalu

Poster film Ali Topan. Foto: Visinema Pictures.
Daur Ulang Film Lawas dari Ali Topan, Warkop DKI Reborn, Pengabdi Setan, sampai Catatan Si Boy

Film lawas yang populer dibuat ulang antara lain Ali Topan, Ali Topan, Warkop DKI Reborn, Pengabdi Setan, sampai Catatan Si Boy. Siapa bintangnya?


Jadi Anna Karenina di Film Ali Topan, Lutesha Belajar Mengendarai Motor Kopling

16 Februari 2024

Pemeran film Ali Topan, Lutesha memberikan keterangan saat saat konferensi pers di Epicentrum, Kuningan, Jakarta, Selasa, 13 Februari 2024. Film bergenre romantic adventure karya sutradara Sidharta Tata yang diadaptasi dari novel Ali Topan Anak Jalanan karya Teguh Esha tersebut akan tayang di bioskop pada 14 Februari 2024. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Jadi Anna Karenina di Film Ali Topan, Lutesha Belajar Mengendarai Motor Kopling

Lutesha mengaku baru pertama kali belajar mengendarai motor kopling saat syuting film Ali Topan.


Ungkap Kesamaan Pribadi Mirip Ali Topan, Jefri Nichol: Gue Sendiri Rebel

15 Februari 2024

Pemeran film Ali Topan, Jefri Nichol memberikan keterangan saat saat konferensi pers di Epicentrum, Kuningan, Jakarta, Selasa, 13 Februari 2024. Film bergenre romantic adventure karya sutradara Sidharta Tata yang diadaptasi dari novel Ali Topan Anak Jalanan karya Teguh Esha tersebut akan tayang di bioskop pada 14 Februari 2024. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Ungkap Kesamaan Pribadi Mirip Ali Topan, Jefri Nichol: Gue Sendiri Rebel

Bagi Jefri Nichol, pribadinya yang rebel membuatnya merasa sama dengan karakter Ali Topan di film terbarunya.


Ali Topan Tayang di Bioskop, Siapa Saja Pemerannya?

15 Februari 2024

Poster film Ali Topan. Foto: Visinema Pictures.
Ali Topan Tayang di Bioskop, Siapa Saja Pemerannya?

Pemeran utama film Ali Topan, Jefri Nichol menyampaikan, ia sempat takut tatkala harus berakting dengan Lutesha yang memerankan tokoh Anna Karenina