Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Viral, Kisah Fans Bertemu Duta Sheila on 7 Beli Gorengan, Ungkap Sifat Aslinya

Reporter

image-gnews
Duta Sheila On 7 (kanan) berfoto bersama putri sulungnya, Aisha. Dilihat dari foto-foto terbaru Aisha di media sosialnya, tinggi badannya hampir menyusul ayahnya. Instagram/@Duta507
Duta Sheila On 7 (kanan) berfoto bersama putri sulungnya, Aisha. Dilihat dari foto-foto terbaru Aisha di media sosialnya, tinggi badannya hampir menyusul ayahnya. Instagram/@Duta507
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Duta Sheila on 7 atau Akhdiyat Duta Modjo, vokalis Sheila On 7 menjadi perbincangan setelah salah satu netizen mengungkapkan sifat aslinya saat membeli gorengan. Dikutip dari akun Instagram @igtainmenttt pada Rabu, 14 April 2021, pemilik akun Renataa Falladaa menceritakan sosok asli Duta Sheila on 7 yang membuatnya terkejut.

"Saya pernah ketemu mas Duta pas lagi beli gorengan. Waktu itu saya lagi fieldtrip kampus ke Jogja. Kebetulan di depan hotel tempat saya menginap ada penjual gorengan. Sekitar jam 10 malam saya sama teman-teman pada main kartu. Hukumannya yang kalah harus keluar beli jajanan di seberang hotel," tulisnya.

Saat dirinya menyeberang jalan, tiba-tiba ia melihat sebuah mobil berhenti tepat di depan gerobak gorengan. "Saya kaget ternyata yang turun dari mobil itu mas Duta. Saya melihat jelas dari seberang tapi masih agak ragu. Pas saya udah di tempat gorengan baru saya yakin itu mas Duta," tulisnya.

Duta Sheila On 7 (kiri) berfoto bersama istrinya Adelia Lontoh dan kedua buah hatinya. Dua anak pasangan ini diberi nama Aishameglio Duta Chiara yang biasa dipanggil Aisha, dan Al Ayman Modjo yang biasa dengan nama panggilan Ayman. Instagram/@Duta507

Kebetulan hanya dirinya dan Duta yang membeli gorengan pasa saat itu. Renata berulang kali meyakinkan dirinya kalau pria disampingnya itu adalah Duta. "Saya yang ngelihat dari sampingnya langsung bengong saking gak percayanya. Sampai akhirnya disenyumin duluan sama mas Duta," tulisnya.

Tak disangka penyanyi yang biasa dilihatnya di layar kaca begitu ramah ketika bertemu langsung. "Asli ramah banget mas Duta ini. Saya langsung izin minta selfie bareng dan diiyain sama mas Duta," tulisnya.

Karena keduanya memiliki tinggi badan yang cukup jauh, Renata mengaku kesulitan saat mengarahkan kameranya untuk berfoto bersama Duta. "Akhirnya hp saya diambil sama mas Duta. Jadi yang megang hp pas selfie itu mas Duta langsung," tulisnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Personel Sheila On 7 dalam temu media saat mereka merilis single barunya yang berjudul Film Favorit di Coffee War, Kemang, Jakarta, 29 Januari 2018. Film Favorit merupakan lagu pertama yang diproduksi melalui label yang mereka dirikan sendiri dengan nama 507 Records. TEMPO/Nurdiansah

Tidak sampai di situ saja, Duta bahkan membayarkan gorengan yang dibeli oleh Renata. "Yang membuat saya lebih kaget adalah gorengan saya dibayarin juga sama mas Duta. Si bapak tukang gorengan emang agak lama ngubek-ngubek uang kembaliannya. Terus si mas Duta ngomong sambil jalan ke mobilnya 'gak usah pak sekalian sama gorengan punya mbak ini aja'," tulisnya.

Netizen yang melihat unggahan ini langsung setuju dengan sifat asli Duta Sheila On 7 yang sangat ramah dan baik. "Pak Duta emang ramah banget," tulis @siti_sutayub. "Emang bener low profile, pernah ketemu pas beli bakmie di Jogja," tulis @uz_hasanah. "Duta mah emang ga ada lawan dah. Makanya SO7 ga pernah ada drama2nya dan sepi gossip tapi lagunya ga pernah bikin bosen," tulis @i.m.claraa.

Sebenarnya, kehidupan low profile seperti Duta, juga dilakukan semua personel Sheila On 7 seperti Erros Candra, Adam Muhammad Subarkah, dan Brian Kresno Putro. Seperti halnya Duta Sheila On 7, mereka tinggal nyaman di Yogyakarta dan hidup sederhana. Bahkan saat popularitas mereka merajai di era akhir 1990-an, semua personel memilih tetap tinggal di Yogyakarta. Penggemar pun menyebut Sheila On 7 adalah band yang tidak memiliki pembenci karena sifat bersahaja semua personel. 

MARVELA

Baca juga: Duta So7 Unggah Foto Liburan, Penampilan Istri Curi Perhatian 

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Soal Sampah Tak Kunjung Selesai, Kota Yogya dan Bantul Teken Kerjasama Disaksikan Sultan

12 jam lalu

Pemerintah Kota Yogyakarta dan Kabupaten Bantul meneken kerjasama kelola sampah bersama di hadapan Gubernur DIY Sri Sultan HB X di Kepatihan Jumat, 17 Mei 2024. Dok.istimewa
Soal Sampah Tak Kunjung Selesai, Kota Yogya dan Bantul Teken Kerjasama Disaksikan Sultan

Persoalan sampah di Yogyakarta seolah tak kunjung usai penutupan permanen Tempat Pengelolaan Akhir (TPA) Piyungan awal Mei 2024 lalu.


Wisata ke Pantai Selatan Yogyakarta? Awas Sengatan Ubur-ubur

1 hari lalu

Petugas pantai di Gunungkidul mengobati wisatawan tersengat ubur-ubur. Dok.istimewa
Wisata ke Pantai Selatan Yogyakarta? Awas Sengatan Ubur-ubur

Puluhan orang tersengat ubur-ubur. Sebelumnya akhir April, sejumlah wisatawan dilaporkan tersengat ubur ubur saat bermain di Pantai Krakal Gunungkidul


Catat, UGM Yogyakarta Gelar Festival Anggrek Akhir Pekan ini di Sleman

1 hari lalu

Salah satu varietas anggrek yang akan dipamerkan Pusat Inovasi Agroteknologi (PIAT)  UGM pada Festival Anggrek Sabtu 18 Mei 2024 di Sleman. Dok.istimewa
Catat, UGM Yogyakarta Gelar Festival Anggrek Akhir Pekan ini di Sleman

Penggemar tanaman anggrek yang berencana melancong ke Yogyakarta akhir pekan ini, ada festival menarik yang bisa disaksikan.


Dongkrak Kunjungan Museum dan Cagar Budaya, Begini Langkah Kemendikbudristek

1 hari lalu

Sisi selatan Benteng Vredeburg Yogyakarta yang hampir rampung direvitalisasi pada Mei 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Dongkrak Kunjungan Museum dan Cagar Budaya, Begini Langkah Kemendikbudristek

Indonesian Heritage Agency (IHA) yang bertugas menangani pengelolaan museum dan cagar budaya nasional sejak September 2023.


Sleman Luncurkan Prangko Buk Renteng, Ini Peran Saluran Irigasi Bersejarah Itu di Yogyakarta

1 hari lalu

Seri prangko Buk Renteng diluncurkan di Sleman Yogyakarta Kamis (16/5). Dok. Istimewa
Sleman Luncurkan Prangko Buk Renteng, Ini Peran Saluran Irigasi Bersejarah Itu di Yogyakarta

Selokan yang menghubungkan wilayah Sleman Yogyakarta dan Magelang Jawa Tengah itu dibangun pada masa Hindia Belanda 1909. Kini jadi prangko.


Sampah Menyebar di Beberapa Titik Jalan usai Libur Panjang, Begini Pengolahan Limbah di Yogyakarta

2 hari lalu

Proses pemilahan sampah di TPS 3R Nitikan Kota Yogyakarta. Dok.istimewa
Sampah Menyebar di Beberapa Titik Jalan usai Libur Panjang, Begini Pengolahan Limbah di Yogyakarta

Sampah yang masuk ke TPS 3R Nitikan Yogyakarta akan diolah menjadi bahan bakar alternatif Refused Derived Fuel (RDF).


Daftar Aset TPPU Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto: Rumah, BMW, Apartemen, Motor Harley Davidson, hingga Tas Hermes

3 hari lalu

Mantan Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean B Yogyakarta, Eko Darmanto, seusai menjalani pemeriksaan lanjutan, di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Senin, 22 April 2024. Eko akan disidang dalam perkara dugaan penerimaan gratifikasi sejumlah Rp.18 miliar di Dirjen Bea Cukai Kementerian Keuangan RI.TEMPO/Imam Sukamto
Daftar Aset TPPU Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto: Rumah, BMW, Apartemen, Motor Harley Davidson, hingga Tas Hermes

Ini daftar aset eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto yang masuk dalam radar dakwaan KPK.


Waspadai Ubur-ubur yang Muncul Lebih Awal di Pantai Selatan Yogyakarta

3 hari lalu

Petugas pantai di Gunungkidul mengobati wisatawan tersengat ubur-ubur. Dok.istimewa
Waspadai Ubur-ubur yang Muncul Lebih Awal di Pantai Selatan Yogyakarta

Kemunculan ubur-ubur biasanya terjadi saat puncak kemarau atau saat udara laut dingin pada Juli hingga September.


Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik Warga, Begini Kritik dari Walhi

4 hari lalu

Pekerja menurunkan sampah dari truk pengangkut di Tempat Pembuangan Sampah (TPS) Sementara Tamanmartani, Kalasan, Sleman, DI Yogyakarta, Senin, 7 Agustus 2023. Pemerintah Kabupaten Sleman mengoperasikan TPS Sementara Kalasan selama 45 hari untuk mengatasi permasalahan sampah terkait penutupan TPST Piyungan yang ditutup karena sudah melebihi kapasitas. ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah
Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik Warga, Begini Kritik dari Walhi

Walhi menyoroti kebijakan layanan persampahan dari Pemerintah Kabupaten Sleman yang tak lagi melakukan layanan angkut sampah organik untuk masyarakat.


Pura Pakualaman Yogyakarta Berusia 212 Tahun, Ada 21 Event Dipersiapkan

4 hari lalu

Pura Pakualaman Yogyakarta. Tempo/Pribadi Wicaksono
Pura Pakualaman Yogyakarta Berusia 212 Tahun, Ada 21 Event Dipersiapkan

Peringatan ulang tahun Pura Pakualaman dikemas dalam tema besar Karti Widyastuti Sampurnaning Bekti, ads 21 acara dari 13 Mei hingga 23 Juni.