Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kecelakaan Pesawat, Mantan Personel Blink 182 Kritis

image-gnews
Iklan

TEMPO Interaktif, West Columbia: Beberapa jam setelah tampil di hadapan ribuan mahasiswa di South Carolina, mantan penggebuk drum Blink 182, Travis Barker, berada dalam kondisi kritis akibat kecelakaan pesawat jet yang menewaskan empat orang.

Menurut pejabat setempat, pesawat yang membawa enam orang tersebut terbang pada Jumat malam. Tidak lama kemudian, pengawas traffic control melihat percikan api. Pesawat pun menabrak antena dan pagar sebelum jatuh di tanggul di dekat jalan raya dengan kondisi terbakar. Hal tersebut diungkapkan Debbie Hershman, anggota Dewan Keselamatan Transportasi Nasional, Sabtu.

Menurut keterangan juru bicara rumah sakit, Beth Frits, Barker dan DJ AM (Adam Goldstein) berada dalam kondisi kritis tapi stabil di pusat penanganan luka bakar di Augusta, Georgia, pada Sabtu petang. Augusta sendiri terletak 121 km di sebelah barat daya Columbia.

Dua penumpang lainnya--Chris Baker (29 tahun) dan Charles Still (25 tahun)--tewas begitu juga dengan pilot Sarah Lemmon (31 tahun) dan ko-pilot James Bland (52 tahun). Baker merupakan asisten Barker. Sedangkan, Still adalah pengawal Barker.

Pesawat itu sendiri dijadwalkan terbang ke Van Nuys, California. Pesawat merupaakan milik Global Exec Aviation, perusahaan penyewaan pesawat yang bermarkas di California. Menurut Hersman, pesawat tersebut mendapat ijin beroperasi pada tahun lalu.

Global Exec Aviation dalam pernyataannya menyatakan belasungkawa kepada korban. Mereka pun tengah membantu penyelidik untuk mengetahui penyebab kecelakaan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di tempat kejadian, udara masih penuh dengan bau bensin jet. Hidung pesawat sudah hancur berantakan sementara atapnya hilang. "Itu merupakan kecelakaan buruk dan tragis," ujar Walikota Colombia Bob Coble.

Barker dan Goldstein tampil bersama dengan bendera TRVSDJ-AM dalam konser gratis di Columbia, Jumat malam. Konser tersebut juga menampilkan mantan penyanyi Jane's Addiction, Perry Farrel, dan Gavid DeGrow. Sekitar 10 ribu orang menyaksikan konser yang digelar di Five Points.

Barker (32 tahun) merupakan mantan anggota band yang pernah meraih multiplatinum, Blink 182. Album terlaris mereka keluar pada 1999 dengan judul Enema of State. Album tersebut terjual lebih dari lima ribu kopi di Amerika Serikat.

Setelah Blink 182 bubar pada 2005, Barker sempat membentuk grup rock (+44). Ia pun sempat tampil di acara Meet the Barkers di MTV bersama bekas istrinya, Shana Moakler.

AP| Kodrat Setiawan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


KemenKopUKM Pastikan Kebijakan Pemerintah Berpihak pada Pelaku UMKM

3 menit lalu

Aktivitas bongkar muat air minum dalam kemasan pada sebuah agen di kawasan Manggarai, Jakarta, Kamis, 13 Januari 2022. Produksi air minum dalam kemasan (AMDK) pada tahun ini ditargetkan tumbuh 5 persen menjadi 32,41 miliar liter, dari proyeksi realisasi pada 2021 sebesar 30,87 miliar liter. Tempo/Tony Hartawan
KemenKopUKM Pastikan Kebijakan Pemerintah Berpihak pada Pelaku UMKM

KemenkopUKM tidak menemukan aturan yang melarang secara spesifik warung Madura untuk beroperasi sepanjang 24 jam dalam Perda Kabupaten Klungkung


Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

6 menit lalu

Drama Korea Signal. (Asian Wiki)
Rekomendasi 7 Drama Korea Bertema Polisi dan Detektif

Dari misteri yang membingungkan hingga aksi yang mendebarkan, drama Korea tema polisi dan detektif ini patut Anda tonton.


Penyair Joko Pinurbo Meninggal, akan Dimakamkan di Sleman

9 menit lalu

Penyair Joko Pinurbo membaca puisi di makam Udin di Trirenggo, Bantul. Joko Pinurbo membaca puisi dalam acara ziarah ke makam Udin, bagian dari peringatan 19 tahun meninggalnya Udin yang digagas Aliansi Jurnalis Independen Yogyakarta. TEMPO/ Shinta Maharani
Penyair Joko Pinurbo Meninggal, akan Dimakamkan di Sleman

Penyair Joko Pinurbo meninggal pada usia 61 tahun karena sakit.


Sastrawan Joko Pinurbo Wafat, Sang Anak Ungkap Keluhan di Paru-paru

15 menit lalu

Sastrawan Joko Pinurbo saat menghadiri acara Kompasianival di Lippo Mall, Jakarta Timur, Sabtu, 21 Oktober 2017. Tempo/M JULNIS FIRMANSYAH
Sastrawan Joko Pinurbo Wafat, Sang Anak Ungkap Keluhan di Paru-paru

Sastrawan Joko Pinurbo alias Jokpin, berpulang pada usia 61 tahun, Sabtu pagi 27 April 2024 di Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta pukul 06.03 WIB.


BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

20 menit lalu

BTPN Syariah. Istimewa
BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

PT Bank BTPN Syariah Tbk. melaporkan laba bersih sebesar Rp 264 miliar pada kuartal I 2024 atau turun Rp 161 miliar yoy.


Terus Menyusut Sejak Tahun 1990-an, Pesisir Sumsel Kembali Ditanami Mangrove

21 menit lalu

Ilustrasi hutan mangrove.
Terus Menyusut Sejak Tahun 1990-an, Pesisir Sumsel Kembali Ditanami Mangrove

Tidak kurang dari 1.000 batang mangrove ditanam di areal Pelabuhan Peti Kemas Tanjung Api-api.


Hadiri Halalbihalal, Anies dan Cak Imin Kompak Ucapkan Selamat Ulang Tahun untuk PKS

31 menit lalu

Mantan calon Presiden Anies Baswedan hadir dalam acara  Halal Bihalal di Kantor DPP PKS, Jakarta Selatan pada Sabtu, 27 April 2024. Tempo/Yohanes Maharso
Hadiri Halalbihalal, Anies dan Cak Imin Kompak Ucapkan Selamat Ulang Tahun untuk PKS

Anies dan Cak Imin hadir dalam halalbihalal PKS yang juga mengundang sejumlah elite partai politik.


Terlibat Isu Cinlok, Rizky Nazar Klarifikasi: Kita Semua Berteman Baik

42 menit lalu

Sejumlah dukungan moril untuk Rizky Nazar datang dari lingkaran pertemanannya, termasuk dari Syifa Hadju/Foto: Instagram/Syifa Hadju
Terlibat Isu Cinlok, Rizky Nazar Klarifikasi: Kita Semua Berteman Baik

Setelah Salshabilla Adriani, kini giliaran Rizky Nazar yang klarifikasi isu cinlok


5 Hal tentang Ganjar Pranowo Setelah Berakhirnya Pilpres 2024 dan Putusan MK

47 menit lalu

5 Hal tentang Ganjar Pranowo Setelah Berakhirnya Pilpres 2024 dan Putusan MK

Ganjar Pranowo menegaskan sikap politiknya untuk tidak bergabung pemerintahan presiden dan wakil presiden terpilih periode 2024-2029, Prabowo-Gibran


Ketahui 7 Fakta Ratu Lebah, Garda Terdepan dari Koloni Lebah

48 menit lalu

Ilustrasi lebah. Trade Vista
Ketahui 7 Fakta Ratu Lebah, Garda Terdepan dari Koloni Lebah

Ratu lebah merupakan anggota koloni lebah madu yang paling terkenal, berikut fakta-faktanya.