Cerita Noah Memindahkan Studio Rekaman ke Kapal Pinisi

Reporter

Editor

Alia fathiyah

Kamis, 2 Februari 2017 13:30 WIB

Penyanyi Ariel Noah didampingi Cita Citata, Rossa, Isyana Sarasvati menjelaskan kepada wartawan terkait keterlibatannya dalam peluncuran aplikasi Yonder Music di Hotel Mulia Senayan Jakarta, 23 Mei 2016. Aplikasi Yonder Musicd engan akses lebih dari 20 juta lagu dari jutaan musisi dari seluruh dunia termasuk musisi lokal Indonesia. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Noah berencana merekam lagu-lagu untuk album terbarunya di atas kapal pinisi Cheng Ho pada 5 sampai 10 Februari mendatang. Kapal tersebut berlayar di sekitar perairan Lombok, Nusa Tenggara Barat.


Agar bisa merekam dengan maksimal, beberapa bagian kapal disulap Noah menjadi studio rekaman. "Sebelumnya kami telah melakukan survei kapal tersebut di Labuhan Bajo. Kami melihat kira-kira ruangan mana yang dijadikan studio. Ternyata ruang makannya cukup besar, pas untuk dijadikan studio. Lalu ada kamar yang diubah menjadi tempat take vocal," kata Ariel.


Studio dadakan ini diisi berbagai macam peralatan yang biasanya digunakan untuk proses rekaman lagu. "Kami membawa tiga komputer. Buat jaga-jaga, kalau ada salah satu komputer yang rusak. Ada juga alat band dan sejumlah peralatan untuk take vocal," kata Ariel saat ditemui di kawasan Cilandak Rabu, 1 februari 2017. "Mixer juga dibawa. Kami jamin masalah kualitas rekaman enggak akan berbeda dengan hasil rekaman Noah lainnya," kata Uki.


Kegiatan rekaman Noah di kapal pinisi Cheng Ho merupakan bagian dari rangkaian acara "7 Days in Paradise". Setelah rekaman rampung, Noah akan menggelar konser di Gili Trawangan, Lombok, pada 11 Februari mendatang. *


TABLOID BINTANG.COM

Advertising
Advertising

Berita terkait

44 Tahun Duta Sheila on 7 Kelahiran Kentucky AS, Mau Tau Motto Hidupnya?

4 jam lalu

44 Tahun Duta Sheila on 7 Kelahiran Kentucky AS, Mau Tau Motto Hidupnya?

Duta Sheila on 7 hari berusia 44 tahun tetap menunjukkan eksistensinya dalam berkiprah di industri musik Tanah Air. Ini profilnya.

Baca Selengkapnya

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

1 hari lalu

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

Tanggal 30 April diperingati sebagai Hari Jazz Sedunia. Bagaimana kisah musik Jazz sebagai perlawanan?

Baca Selengkapnya

10 Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Fungsi Otak

7 hari lalu

10 Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Fungsi Otak

Semua kebiasaan ini bukan menjadi hal menakutkan karena bisa diubah dengan pola hidup sehat.

Baca Selengkapnya

Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

9 hari lalu

Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

Belakangan ini sedang tren orang-orang yang membagikan receiptify Spotify ke media sosial. Ini cara melihat receiptify Spotifnya.

Baca Selengkapnya

Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

13 hari lalu

Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya.

Baca Selengkapnya

Playlist AI ala Spotify, Bisa Menyuguhkan Lagu Sedih Hingga Musik Pengiring Pertarungan

21 hari lalu

Playlist AI ala Spotify, Bisa Menyuguhkan Lagu Sedih Hingga Musik Pengiring Pertarungan

Spotify mengembangkan fitur pembuatan playlist lagu berbasis kecerdasan buatan. Pengguna bisa memakai keyword unik untuk mencari musik favorit.

Baca Selengkapnya

Mengenal Lizzo, Sempat Dianggap Pensiun sebagai Penyanyi dan Klarifikasi Ungkapannya

26 hari lalu

Mengenal Lizzo, Sempat Dianggap Pensiun sebagai Penyanyi dan Klarifikasi Ungkapannya

Penyanyi Lizzo sempat menyatakan di Instagram dia ingin mengakhiri kariernya dalam industri musik

Baca Selengkapnya

45 Tahun Adam Levine, Tangga Kesuksesan Pentolan Band Maroon 5

44 hari lalu

45 Tahun Adam Levine, Tangga Kesuksesan Pentolan Band Maroon 5

Adam Levine vokalis Maroon 5 yang juha Juri The Voice America hari ini berulang tahun ke-45. Ini karier bermusiknya dan tangga raih kesuksesan.

Baca Selengkapnya

Berbuat Asusila dengan Modus Orkes Musik Sahur Keliling, Enam Orang Ditangkap di Makassar

45 hari lalu

Berbuat Asusila dengan Modus Orkes Musik Sahur Keliling, Enam Orang Ditangkap di Makassar

Polisi menangkap enam orang anggota orkes musik kelilng usai viral video perbuatan asusila dua personelnya

Baca Selengkapnya

Bahaya Suara Keras di Pusat Kebugaran, Bisa Kehilangan Pendengaran

48 hari lalu

Bahaya Suara Keras di Pusat Kebugaran, Bisa Kehilangan Pendengaran

Pakar audiologi mengingatkan dampak suara keras pada pendengaran, baik musik maupun teriakan instruktur, di pusat kebugaran atau kelas senam.

Baca Selengkapnya