Banten Belum Siap Jadi Tuan Rumah FFI  

Reporter

Editor

Hari prasetyo

Selasa, 22 April 2014 06:15 WIB

Wakil Gubernur Banten Rano Karno. Tempo/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Serang - Pemerintah Provinsi Banten mengaku belum siap menjadi tuan rumah Festival Film Indonesia (FFI) 2014. Wakil Gubernur Banten Rano Karno mengatakan saat ini Banten belum bisa menerima tawaran Badan Perfilman Nasional (BPI) yang akan menggelar ajang FFI 2014 di sana.

"Tahun ini rasanya tidak memungkinkan karena masih banyak hal yang harus dipersiapkan, seperti kelayakan infrastruktur. Tapi, jika festival film berikutnya bisa digelar di Banten, kita siap. Kami minta agar digelar pada Oktober 2015, bertepatan dengan peringatan HUT Provinsi Banten," ujar Rano saat menerima kunjungan rombongan Persatuan Artis Film Indonesia di aula Wakil Gubernur Banten, Kawasan Pusat Pemerintahan Provinisi Banten (KP3B), Kota Serang, Senin, 21 April 2014.

Menurut Rano, jika festival film 2015 bisa digelar di Banten, pihaknya akan menampilkan sisi sejarah, seni, dan budaya. Sebab, Banten memerlukan pengemasan yang baik terutama dalam mempromosikan potensi budaya dan tujuan wisata yang sangat potensial.

Menurut Rano, banyak ide potensial mengenai pariwisata maupun budaya yang dapat digali dari Banten karena memiliki sejarah yang cukup besar. "Festival Film Indonesia akan lebih memiliki nilai jual jika dikemas dan digelar dengan memasukkan budaya daerah," kata Rano.

Kemala Atmojo, seorang pengurus Badan Perfilman Indonesia, mengatakan kedatangan BPI ke Banten merupakan upaya untuk mencari masukan dari tokoh film senior guna kemajuan perfilman nasional. "Selain itu, sebagai tokoh senior dalam perfilman nasional, sosok Rano dipandang dapat memberikan petunjuk yang bisa dilakukan bagi BPI dalam upaya memajukan perfilman nasional," kata Kemala.

WASI'UL ULUM





Terpopuler
Kasus Murid TK JIS, Tersangka Wanita Jadi Otaknya

PNS Ini Punya Rekening Rp 1,3 T, Darimana Asalnya?

JIS Sempat Memfitnah Ibu Korban Pelecehan Seksual

Berita terkait

FFI Pertimbangkan Penambahan Kategori Baru di Festival Tahun Depan

5 hari lalu

FFI Pertimbangkan Penambahan Kategori Baru di Festival Tahun Depan

FFI masih harus mendiskusikan hal tersebut sebagai kategori baru sehingga belum bisa ditambahkan pada FFI 2024.

Baca Selengkapnya

Ario Bayu Didapuk Jadi Ketua Komite FFI 2024-2026, Ini Film-Film yang Pernah Dibintanginya

26 hari lalu

Ario Bayu Didapuk Jadi Ketua Komite FFI 2024-2026, Ini Film-Film yang Pernah Dibintanginya

Ario Bayu ditetapkan menjadi Ketua FFI telah memerankan banyak karakter dari beragam film layar lebar. Berikut sebagian filmografinya.

Baca Selengkapnya

Ario Bayu Ditetapkan sebagai Ketua Komite FFI 2024-2026 Gantikan Reza Rahadian, Ini Profilnya

26 hari lalu

Ario Bayu Ditetapkan sebagai Ketua Komite FFI 2024-2026 Gantikan Reza Rahadian, Ini Profilnya

Tidak lagi dijabat oleh Reza Rahadian, kini, Ketua Komite FFI selanjutnya dijabat aktor Ario Bayu. Begini profilnya.

Baca Selengkapnya

Hari Film Nasional, Reza Rahadian Ingin FFI Jaga Marwah dan Netralitas

32 hari lalu

Hari Film Nasional, Reza Rahadian Ingin FFI Jaga Marwah dan Netralitas

Di momen Hari Film Nasional, Reza Rahadian berharap siapa pun yang akan menggantikannya bisa membawa kebaikan bagi film Tanah Air.

Baca Selengkapnya

Pemeran Jokowi Meriahkan Para Pencari Tuhan Jilid 17, ini Profil Teuku Rifnu Wikana

39 hari lalu

Pemeran Jokowi Meriahkan Para Pencari Tuhan Jilid 17, ini Profil Teuku Rifnu Wikana

Teuku Rifnu Wikana pemeran Joko Widodo di film Jokowi turut berperan dalam film Para Pencari Tuhan Jilid 17. Ini profil dan pencapaiannya.

Baca Selengkapnya

Metamorfosa Hujan Bulan Juni Karya Sapardi Djoko Damono, Puisi ke Layar Lebar

41 hari lalu

Metamorfosa Hujan Bulan Juni Karya Sapardi Djoko Damono, Puisi ke Layar Lebar

Puisi Hujan Bulan Juni karya Sapardi Djoko Damono telah bermetamorfosa dalam banyak bentuk, mulai dari komik, novel, hingga film.

Baca Selengkapnya

Pemain Film 24 Jam Bersama Gaspar di Netflix, Ini Profil Sutradara Yosep Anggi Noen

45 hari lalu

Pemain Film 24 Jam Bersama Gaspar di Netflix, Ini Profil Sutradara Yosep Anggi Noen

Film 24 Jam Bersama Gaspar sudah tayang di Netflix yang diperankan pemain ternama dan digarap oleh sutradara berbakat. Lantas, siapa sajakah mereka?

Baca Selengkapnya

Siksa Kubur Tayang Saat Libur Lebaran, Dibintangi Reza Rahadian hingga Para Pemenang Piala Citra FFI

47 hari lalu

Siksa Kubur Tayang Saat Libur Lebaran, Dibintangi Reza Rahadian hingga Para Pemenang Piala Citra FFI

Film teranyar karya Joko Anwar, Siksa Kubur atau Grave Torture akan tayang pada momentum libur lebaran, pada 10 April 2024

Baca Selengkapnya

Sejumlah Film Benyamin Sueb, Aktor Terbaik di Film Si Doel Anak Betawi dan Intan Berduri Raih Piala Citra 1972 dan 1973

55 hari lalu

Sejumlah Film Benyamin Sueb, Aktor Terbaik di Film Si Doel Anak Betawi dan Intan Berduri Raih Piala Citra 1972 dan 1973

Benyamin Sueb, dikenal sebagai salah satu ikon komedi dalam perfilman Indonesia, telah membintangi berbagai film yang populer dan menjadi legendaris.

Baca Selengkapnya

37 Tahun Reza Rahadian, Film Perempuan Berkalung Sorban Mengantarkan Popularitasnya

56 hari lalu

37 Tahun Reza Rahadian, Film Perempuan Berkalung Sorban Mengantarkan Popularitasnya

Mengawali karir sebagai model sebelum menjadi aktor profesional. Bagaimana perjalanan karir dari Reza Rahadian Matulessy?

Baca Selengkapnya