Arzetti Siap Berkeliling Kampanyekan Khofifah

Reporter

Editor

Juli Hantoro

Minggu, 4 Agustus 2013 18:19 WIB

Artis Arzetti Bilbina. Tempo/Fardi Bestari

TEMPO.CO, Jakarta - Artis sekaligus calon legislator Partai Kebangkitan Bangsa Arzetti Bilbina mengaku siap mendukung Khofifah Indar Parawansa sebagai calon gubernur Jawa Timur."Beliau sosok ibu dan figur perempuan yang bisa jadi pemimpin," kata Arzetti pada wartawan di Kantor Dewan Pengurus Wilayah PKB Jawa Timur, Ahad, 4 Agustus 2013.

Arzetti berharap para perempuan bisa menggunakan hati untuk memilih Khofifah. Sehingga pilihan itu bisa berdampak positif bagi masyarakat Jawa Timur.

Perempuan berusia 38 tahun itu tidak hanya menjadi juru kampanye Khofifah di daerah pemilihannya Surabaya dan Sidoarjo, tapi juga di sejumlah daerah. "Nanti, muter-muter, nggak hanya di Dapil 1," katanya.

Arzetti merupakan salah satu juru kampanye yang ditunjuk PKB untuk mendukung Khofifah. Selain Arzetti, ada juga Rhoma Irama dan Ahmad Dhani. Tidak hanya artis, tokoh nasional juga didapuk sebagai juru kampanye Khofifah-Herman.

Mereka antara lain, Ketua Fatwa Majelis Ulama Indonesia dan mantan Ketua Dewan Syuro pertama PKB Ma'ruf Amin, mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD, Pengasuh Pondok Pesantren Tebu Ireng Jombang Sholahudin Wahid, mantan Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama Hasyim Muzadi dan mantan Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat Kabinet Indonesia Bersatu Alwi Shihab.

AGITA SUKMA LISTYANTI
Berita lainnya:
Prabowo Salip Jokowi di Survei, Apa yang Terjadi?
Masjid Boleh Dijadikan Tempat Resepsi, Asal...
SBY: Kampanye Capres Jangan 'Angin Surga'
Amien Rais Kritik Pemerintahan SBY

Berita terkait

Pengamat Sebut Awiek PPP Punya Peluang Jadi Lawan Khofifah di Pilkada Jawa Timur

1 hari lalu

Pengamat Sebut Awiek PPP Punya Peluang Jadi Lawan Khofifah di Pilkada Jawa Timur

Politikus PPP Achmad Baidowi meraih 359.189 suara nasional di Pileg 2024.

Baca Selengkapnya

PPP Sebut Belum Tentukan Sikap Politik Resmi di Pilkada Jawa Timur

1 hari lalu

PPP Sebut Belum Tentukan Sikap Politik Resmi di Pilkada Jawa Timur

PPP menyatakan sifat politiknya di Pilkada Jawa Timur masih dinamis. Antara mendukung Khofifah atau membentuk koalisi baru.

Baca Selengkapnya

Akui Jalin Komunikasi Dengan PDIP, Khofifah: Relatif, Belum Pasti Mendukung

1 hari lalu

Akui Jalin Komunikasi Dengan PDIP, Khofifah: Relatif, Belum Pasti Mendukung

Khofifah menaakui menjalin komunikasi dengan PDIP. Namun ia mengatakan, belum pasti partai itu memberikan rekomendasi dukungan.

Baca Selengkapnya

Muhaimin Iskandar Sebut PKB Buka Pintu untuk Khofifah Daftar Pilkada Jawa Timur

3 hari lalu

Muhaimin Iskandar Sebut PKB Buka Pintu untuk Khofifah Daftar Pilkada Jawa Timur

PKB menyambut baik jika nantinya Khofifah mendaftar diri mengikuti seleksi internal di partai itu untuk maju di Pilkada Jawa Timur.

Baca Selengkapnya

Khofifah Buka Peluang Kembali Maju Bersama Emil Dardak di Pilkada Jatim

3 hari lalu

Khofifah Buka Peluang Kembali Maju Bersama Emil Dardak di Pilkada Jatim

Khofifah membuka peluang lebar bagi Emil Dardak untuk kembali berpasangan di Pilkada Jawa Timur. Ia mengaku nyaman dan produktif bersama Emil.

Baca Selengkapnya

Menakar Peluang Emil Dardak sebagai Wakil Khofifah Lagi setelah PDIP Merapat

3 hari lalu

Menakar Peluang Emil Dardak sebagai Wakil Khofifah Lagi setelah PDIP Merapat

Sebelum PDIP masuk, Khofifah telah lebih dahulu didukung Partai Golkar, Gerindra, Demokrat dan PAN sejak sebelum Pemilu 2024 berlangsung.

Baca Selengkapnya

Emil Dardak Disebut Berpeluang Dampingi Khofifah di Pilkada Jawa Timur 2024, Berikut Profilnya

5 hari lalu

Emil Dardak Disebut Berpeluang Dampingi Khofifah di Pilkada Jawa Timur 2024, Berikut Profilnya

Emil Dardak berpeluang kuat kembali menjadi pendamping Khofifah di Pilkada Jawa Timur. Berikut rekam jejaknya.

Baca Selengkapnya

Kata Politikus PAN, Demokrat, dan PDIP soal Cawagub Pendamping Khofifah

5 hari lalu

Kata Politikus PAN, Demokrat, dan PDIP soal Cawagub Pendamping Khofifah

Politikus sejumlah partai politik angkat bicara soal cawagub pendamping Khofifah di Pilkada Jawa Timur. Siapa orangnya?

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Khofifah Jelang Pilkada Jawa Timur terkait Peluang dan Calon Lawan

7 hari lalu

Serba-serbi Khofifah Jelang Pilkada Jawa Timur terkait Peluang dan Calon Lawan

Khofifah dinilai menjadi calon gubernur terkuat pada Pilkada Jatim 2024. PKB dan PPP tengah menyiapkan lawan.

Baca Selengkapnya

Soal Calon yang Diusung PKB di Pilkada Jawa Timur, Cak Imin: Masih Rahasia, Kalau Ketahuan Khofifah Bahaya

7 hari lalu

Soal Calon yang Diusung PKB di Pilkada Jawa Timur, Cak Imin: Masih Rahasia, Kalau Ketahuan Khofifah Bahaya

PKB masih merahasiakan calon gubernur yang akan mereka dukung di Pilkada Jawa Timur pada November 2024.

Baca Selengkapnya