Kontrak Belum Jelas, BLACKPINK akan Berkolaborasi dengan Seniman Jepang Takashi Murakami

Selasa, 21 November 2023 06:05 WIB

Rencana kolaborasi BLACKPINK dan Takashi Murakami. Foto: ThenTwrk.

TEMPO.CO, Jakarta - Di tengah kabar ketidakpastian perpanjangan kontrak girl group BLACKPINK, agensi mereka, YG Entertainment mengumumkan kolaborasi terbaru lewat Instagram resmi @blackpinkofficial. Pada Jumat, 17 November 2023, sebuah pengumuman menarik mengungkapkan bahwa BLACKPINK akan meluncurkan koleksi edisi terbatas yang menampilkan berbagai item kolaborasi seni yang menggandeng grup tersebut.

Kolaborasi BLACKPINK dengan Takashi Murakami Paling Ditunggu

Koleksi kolaborasi edisi terbatas tersebut dengan cepat menarik perhatian internasional dan kegembiraan di antara para penggemar. Hal ini karena sebagian besar adanya keterlibatan seniman asal Jepang yang terkenal, yaitu Takashi Murakami.

Takashi Murakani terkenal karena perannya sebagai perintis dalam gerakan artistik superflat. Aliran seni dari Murakami memadukan elemen seni tinggi. Biasanya, karya seni Takashi dicirikan dengan budaya melek huruf dan kode yang memfasilitasi komunikasi lintas budaya dengan budaya konsumen.

Gaya seninya yang unik mengambil inspirasi dari lukisan tradisional Jepang serta anime kontemporer. Oleh karena itu, kolaborasi dengan BLACKPINK ini menjadi perpaduan seni dan budaya pop yang sangat dinantikan oleh banyak generasi.

Sebagai catatan, ini adalah kolaborasi merchandise BLACKPINK lainnya. Meski menarik minat Blink di seluruh dunia, tapi perhatian terhadap agensi yang menaungi mereka, YG Entertainment masih terus menjadi perbincangan.

YG Entertainment Disorot Tak Etis

Advertising
Advertising

Penggemar menilai bahwa YG kurang beretika karena sudah mengeluarkan kolaborasi merchandise baru padahal belum memberikan kepastian kontrak member BLACKPINK. Ada pula yang mengharapkan kolaborasi ini akan menghasilkan karya yang bagus, tidak seperti kolaborasi solo Jennie dengan lagu 'You & Me'. Menurut netizen, kolaborasi tersebut mengecewakan.

Bagi para penggemar BLACKPINK yang tertarik, sebaiknya siapkan uang dengan nominal yang tinggi (seperti Verdy). Verdy sebelumnya pernah menciptakan koleksi kapsul eksklusif untuk tur dunia Born Pink BLACKPINK yang telah berlangsung. Menurut pernyataan resminya, Verdy akan menciptakan dunia yang menggabungkan sentuhan artistiknya yang khas dengan estetika ultra feminin Blackpink.

Untuk mengakses karya seni terbatas dan eksklusif itu, penggemar biaa mengunduh aplikasi NTWRK. Koleksi edisi terbatas Blackpink dengan Takashi Murakami akan tersedia di situs NTWRK pada 8 Desember 2023.

ALLKPOP| THE NTWRK

Pilihan Editor: Reaksi Netizen YG Entertainment Baru Konfirmasi Negoisasi Kontrak dengan BLACKPINK

Berita terkait

Agensi Jennie BLACKPINK Klarifikasi Soal Nama Fandom Rubies yang Tuai Kecaman

11 jam lalu

Agensi Jennie BLACKPINK Klarifikasi Soal Nama Fandom Rubies yang Tuai Kecaman

Jennie BLACKPINK mendapat kecaman dari netizen setelah menimbulkan spekulasi bahwa nama fandom resminya adalah Rubies.

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Jennie Blackpink: Kiprah Karier Solo dan Karya Terbaru

8 hari lalu

Serba-serbi Jennie Blackpink: Kiprah Karier Solo dan Karya Terbaru

Single yang akan dirilis tahun ini karya solo lanjutan Jennie Blackpink sejak You & Me

Baca Selengkapnya

Jennie BLACKPINK akan Rilis Single Solo Baru Setelah Gabung Columbia Records

10 hari lalu

Jennie BLACKPINK akan Rilis Single Solo Baru Setelah Gabung Columbia Records

Setelah menandatangani kontrak dengan Columbia Records, Jennie BLACKPINK akan comeback dengan merilis single solo terbaru pada Oktober 2024.

Baca Selengkapnya

2NE1 Umumkan 2 Lokasi Pertama Tur Asia Welcome Back: Manila dan Jakarta

13 hari lalu

2NE1 Umumkan 2 Lokasi Pertama Tur Asia Welcome Back: Manila dan Jakarta

2NE1 mengumumkan dua lokasi pertama untuk tur Asia 'Welcome Back', yaitu Manila dan Jakarta yang akan digelar pada November 2024.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Drama Son Na Eun, Lawan Main Minho SHINee di Romance in the House

14 hari lalu

Rekomendasi Drama Son Na Eun, Lawan Main Minho SHINee di Romance in the House

Rekomendasi drama Son Na Eun, mantan anggota girl group, Apink, yang bermain di Romance in the House bersama Ji Jin Hee dan Minho SHINee.

Baca Selengkapnya

Sosok Ella Gross, Penyanyi Amerika-Korea yang Pertama Menjadi Anggota Girl Group MEOVV

24 hari lalu

Sosok Ella Gross, Penyanyi Amerika-Korea yang Pertama Menjadi Anggota Girl Group MEOVV

The Black Label, agensi hiburan terkemuka dari Korea Selatan, secara resmi memperkenalkan anggota pertama dari girl group terbaru mereka, MEOVV.

Baca Selengkapnya

Lisa Blackpink Duet dengan Rosalia, Mengenal Penyanyi Asal Spanyol Ini

31 hari lalu

Lisa Blackpink Duet dengan Rosalia, Mengenal Penyanyi Asal Spanyol Ini

Lisa Blackpink merilis single pop New Woman, pada Jumat, 16 Agustus 2024. Lisa berkolaborasi dengan penyanyi Spanyol, Rosalia

Baca Selengkapnya

The Black Label Perkenalkan Girl Group MEOVV, Diperkirakan Ada 5 Anggota, 3 Nama Bocor

32 hari lalu

The Black Label Perkenalkan Girl Group MEOVV, Diperkirakan Ada 5 Anggota, 3 Nama Bocor

The Black Label memperkenalkan girl group baru bernama MEOVV. Grup ini dijadwalkan debut tahun ini, dirperkirakan beranggotakan lima orang.

Baca Selengkapnya

Kim Ji Suk dan Lee Ju Myung Go Public, Pindah Agensi hingga Perbedaan Usia 12 tahun

35 hari lalu

Kim Ji Suk dan Lee Ju Myung Go Public, Pindah Agensi hingga Perbedaan Usia 12 tahun

Setelah mengumumkan hubungannya kepada publik, Lee Ju Myung juga telah pindah agensi ke agensi yang sama dengan Kim Ji Suk

Baca Selengkapnya

Duduk Perkara Kasus Seungri dan Burning Sun Surabaya

38 hari lalu

Duduk Perkara Kasus Seungri dan Burning Sun Surabaya

Seungri membantah akan menghadiri acara "Burning Sun Surabaya" dan menyatakan akan membawa ke masalah hukum.

Baca Selengkapnya