Cetak Sejarah Baru, Film Parasite Masuk Nominasi Oscar 2020

Reporter

Marvela

Selasa, 14 Januari 2020 08:21 WIB

Kang-ho Song, Hye-jin Jang, Woo-sik Choi, dan So-dam Park dalam film Gisaengchung atau Parasite (2019)

TEMPO, Jakarta - Academy Award ke-92 yang akan segera digelar pada Minggu, 9 Februari 2020, mencetak sejarah baru bagi Korea Selatan. Untuk pertama kalinya salah satu film asal negeri ginseng berjudul Parasite masuk ke dalam nominasi Piala Oscar 2020.

Tidak hanya satu namun ada enam kategori yang berhasil diterima, antara lain FIlm Terbaik, Skenario Asli Terbaik, Sutradara, Penyunting Gambar Terbaik, Desain Produksi Terbaik, dan Film Berbahasa Asing Terbaik.

Sebelumnya film Parasite yang disutradarai oleh Bong Jon Hoo ini juga pernah mencetak sejarah baru untuk film Korea Selatan karena telah melampaui 10 juta penonton di bioskop domestik. Menurut laporan Dewan Film Korsel, hingga tanggal 21 Juli 2019, jumlah penonton Parasite mencapai 9.988.580 orang, bahkan mengalahkan film terlaris atau box office, seperti Aladdin.

Film ini juga pernah meraih beberapa penghargaan lain sebelumnya, seperti penghargaan di Sydney Film Festival, Palme D'or di Canes Film Festival, dan diundang ke tiga festival film internasional lainnya, yaitu Munich International Film Festival, the Locarno Film Festival, dan Lumiere Film Festival.Kang-ho Song and Hye-jin Jang dalam film Gisaengchung atau Parasite (2019)

Di antara nominasi Oscar 2020, film Joker menerima nominasi terbanyak yaitu 11, antara lain nominasi dalam kategori Film Terbaik, Aktor Pemeran Utama Terbaik, dan Sutradara Terbaik. Setelah Joker, film The Irishman, 1917, dan Once Upon a Time berada di urutan kedua dengan masing-masing memperoleh 10 nominasi.

Advertising
Advertising

Nantinya acara bergengsi bagi perfilman dunia ini akan dilangsungkan di Dolby Theatre, Hollywood, Los Angeles pada Minggu, 9 Februari 2020.

Berita terkait

Sinopsis Possession: Kerasukan yang Diadaptasi dari Film Prancis

1 hari lalu

Sinopsis Possession: Kerasukan yang Diadaptasi dari Film Prancis

Film horor akan tayang di bioskop pada 8 Mei 2024. Film ini merupakan adaptasi dari film Prancis berjudul Possession. Ini sinopsis film Possesion.

Baca Selengkapnya

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

1 hari lalu

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

Distributor film Korea Selatan menghadapi dilema atas karya-karya mendiang Lee Sun Kyun yang sampai saat ini belum dirilis.

Baca Selengkapnya

5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

1 hari lalu

5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

Mouly Surya adalah seorang sineas Indonesia yang mulai mendunia.

Baca Selengkapnya

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

1 hari lalu

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

Bukan di Filmapik, berikut ini daftar tempat nonton film legal yang bisa Anda pilih. Umumnya tempat film ini ada biaya langganan dan masih terjangkau.

Baca Selengkapnya

Pemeran Film The Idea of You

3 hari lalu

Pemeran Film The Idea of You

Film The Idea of You tayang di Prime Video pada 2 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

4 hari lalu

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

Film horor Vina: Sebelum 7 Hari disutradarai oleh Anggy Umbara akan rilis pada 8 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

6 hari lalu

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

Sutradara Hanung Bramantyo menyebut film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa awalnya hadir delam dua versi, 21+ dan 17+.

Baca Selengkapnya

Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

11 hari lalu

Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

Film drama biopik Glenn Fredly The Movie mulai tayang di seluruh bioskop Indonesia pada Kamis, 25 April 2024

Baca Selengkapnya

Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

12 hari lalu

Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

The Fall Guy film aksi stuntman produksi Universal Pictures yang tayang di bioskop Indonesia, pada Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

13 hari lalu

Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

Bambang Soesatyo mengungkapkan, keluarga besar FKPPI akan segera memproduksi atau syuting film "Anak Kolong".

Baca Selengkapnya