Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadi Duta Persahabatan UNESCO, SEVENTEEN Diminta Suarakan Soal Palestina

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Grup idola K-pop SEVENTEEN. Foto: X/@pledis_17jp
Grup idola K-pop SEVENTEEN. Foto: X/@pledis_17jp
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PLEDIS Entertainment selaku manajemen yang menaungi SEVENTEEN baru saja mengumumkan bahwa grup beranggotakan 13 orang tersebut akan segera dinobatkan sebagai Goodwill Ambassador for Youth (Duta Persahabatan untuk Pemuda) oleh UNESCO.

Melalui pernyataan resmi yang rilis pada Selasa, 11 Juni 2024, PLEDIS menyatakan bahwa SEVENTEEN akan menjadi grup K-pop pertama yang dinobatkan untuk kategori tersebut. Mereka diundang langsung oleh Audrey Asoulay selaku director general UNESCO untuk kembali ke Markas Besar UNESCO di Paris, Prancis pada Rabu mendatang, 26 Juni 2024.

SEVENTEEN dan UNESCO bekerja sama untuk perjalanan baru yang mendebarkan! Pada tanggal 26 Juni 2024, @saythename_17 akan kembali ke Kantor Pusat @UNESCO di Paris, diundang oleh Direktur Jenderal @audrey.azoulay,” bunyi keterangan pada unggahan reels Instagram SEVENTEEN. Kunjungan tersebut nantinya akan disiarkan secara langsung di kanal YouTube resmi UNESCO.

Penggemar Minta SEVENTEEN Suarakan Soal Palestina

Ucapan selamat dan ungkapan bangga tentu saja langsung membanjiri kolom komentar unggahan tersebut. Di antara ucapan-ucapan selamat atas pencapaian barunya, tidak sedikit pula penggemar yang meminta SEVENTEEN memanfaatkan kesempatan tersebut untuk ikut menyuarakan isu tentang krisis kemanusiaan yang sedang terjadi di Palestina.

Saya tahu pasti bahwa mereka mengetahui isu Palestina, namun perusahaan mereka melarang mereka untuk membicarakannya. Saya berharap UNESCO memberi mereka kesempatan untuk mengangkat masalah ini,” tulis salah seorang penggemar yang diikuti oleh komentar lain bernada serupa, “sungguh kesempatan yang luar biasa lagi, SEVENTEEN! Saya harap kalian juga berbicara tentang Gaza, mereka sangat membutuhkan perhatian kita agar dikenal di seluruh dunia. Itu peran kemanusiaan,” tulisnya. Sebagian besar komentar lainnya berbunyi serupa yaitu, “Suarakan soal Palestina!

SEVENTEEN Aktif dalam Gerakan Kemanusiaan

Sejak debutnya pada 2015, SEVENTEEN memang sudah aktif terlibat dalam aktivitas-aktivitas kemanusiaan. Akhir tahun lalu mereka juga hadir secara eksklusif di Markas Pusat UNESCO pada acara 'Forum Pemuda UNESCO' ke-13.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada kesempatan itu SEVENTEEN juga mengumumkan bahwa sebelumnya, pada 2016, para anggota pernah mendonasikan 13 ekor kambing untuk warga di Tanzania atas nama masing-masing anggota. Donasi yang mereka salurkan satu tahun setelah debut itu dilakukan menggunakan gaji pertama mereka.

Kontribusi terbaru mereka adalah pendirian dua pusat pembelajaran di dua provinsi yang ada di wilayah Timor Timur pada April 2024. Bekerja sama dengan UNESCO, dua pusat pembelajaran tersebut diharapkan dapat membuka kesempatan kepada sekitar 300 anak dari kalangan kurang mampu untuk menerima pendidikan literasi hingga kemampuan mengoperasikan komputer.

YONHAP | KOREA TIMES

Pilihan Editor: SEVENTEEN Jadi Grup K-pop Pertama yang Tampil di Festival Glastonbury 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil N VIXX, Idol K-Pop yang Banyak Membintangi Drama

5 jam lalu

N VIXX (Koreaboo)
Profil N VIXX, Idol K-Pop yang Banyak Membintangi Drama

Idol K-Pop, N VIXX, telah berkarier di berbagai bidang termasuk musik dan akting. Tepat hari ini ia merayakan ulang tahun ke-34.


Iran Ancam Israel Jika Menyerang Lebanon: Front Perlawanan Regional akan Dikerahkan!

5 jam lalu

Pemimpin Tertinggi Iran Ayatollah Ali Khamenei bertemu dengan pemimpin tertinggi kelompok Palestina Hamas, Ismail Haniyeh, di Teheran, Iran 21 Juni 2023. Kantor Pemimpin Tertinggi Iran/WANA/ File Foto
Iran Ancam Israel Jika Menyerang Lebanon: Front Perlawanan Regional akan Dikerahkan!

Iran pada Sabtu memperingatkan bahwa "semua Front Perlawanan," sebuah kelompok yang terdiri atas Iran dan sekutu regionalnya, akan menghadapi Israel


Bahrain Desak PBB Keluarkan Resolusi Gencatan Senjata di Lebanon

5 jam lalu

Intersepsi roket yang diluncurkan dari Lebanon ke Israel melewati perbatasan, di tengah permusuhan lintas batas yang sedang berlangsung antara Hizbullah dan pasukan Israel, menutup perbatasan Israel dengan Lebanon, di sisi Israel, 27 Juni 2024. Dalam sebuah pernyataan, militer Israel mengatakan ada 35 peluncuran roket yang telah diidentifikasi berasal dari Lebanon. REUTERS/Ayal Margolin
Bahrain Desak PBB Keluarkan Resolusi Gencatan Senjata di Lebanon

Otoritas Bahrain pada Sabtu mendesak Dewan Keamanan PBB untuk mengeluarkan resolusi gencatan senjata di Lebanon


Irak Temukan 5 Bom Besar ISIS Tersembunyi di Masjid Bersejarah Mosul

10 jam lalu

Warga sipil melarikan diri melewati masjid al-Nuri yang rusak berat saat pasukan Irak meneruskan gempurannya terhadap ISIS di kota tua Mosul, Irak, 4 Juli 2017. Berikut sejumlah kejadian tragedi dan teror di dunia sepanjang 2017.  AP/Felipe Dana
Irak Temukan 5 Bom Besar ISIS Tersembunyi di Masjid Bersejarah Mosul

Aparat Irak meminta UNESCO menghentikan semua operasi rekonstruksi di Masjid al-Nuri dan mengevakuasi seluruh kompleks sampai bom tersebut dievakuasi


Polisi Serbia Tembak Mati Penyerang Kedutaan Israel

11 jam lalu

Seseorang tergeletak di tanah, saat petugas polisi menjaga area tersebut setelah serangan, dekat kedutaan Israel di Beograd, Serbia, 29 Juni 2024. REUTERS/Zorana Jevtic
Polisi Serbia Tembak Mati Penyerang Kedutaan Israel

Polisi Serbia sedang menyelidiki kemungkinan jaringan dengan 'kelompok teroris asing' setelah serangan panah terhadap penjaga kedutaan Israel


Mantan Pejabat Israel Desak Kongres AS Batalkan Kunjungan Netanyahu

11 jam lalu

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menghadiri rapat kabinet di Bible Lands Museum di Yerusalem pada 5 Juni 2024. REUTERS
Mantan Pejabat Israel Desak Kongres AS Batalkan Kunjungan Netanyahu

Para petinggi Israel bergabung menyerukan Kongres AS membatalkan undangannya kepada Perdana Menteri Benjamin Netanyahu bulan depan.


Ditolak Spanyol, Kapal Perang Israel Berlabuh di Maroko

13 jam lalu

Kapal perang korvet Saar-6 Israel yang membawa baterai anti-rudal Iron Dome berlayar di lepas pantai kota Eilat, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, Israel 17 April 2024. REUTERS/Ammar Awad
Ditolak Spanyol, Kapal Perang Israel Berlabuh di Maroko

Pihak berwenang Maroko mengizinkan kapal perang Israel berlabuh di pelabuhan Tangier., setelah sebelumnya ditolak berlabuh di Spanyol


Lebanon Desak Solidaritas Dunia Hadapi Ancaman Perang dari Israel

14 jam lalu

Orang-orang berjalan di luar bandara internasional Beirut, di Beirut, Lebanon, 23 Juni 2024. Reuters
Lebanon Desak Solidaritas Dunia Hadapi Ancaman Perang dari Israel

Dalam beberapa hari terakhir, beberapa negara mengeluarkan peringatan kepada warga negaranya untuk meninggalkan atau menghindari perjalanan ke Lebanon


7 Negara Desak Warganya Tinggalkan Lebanon, Khawatir Perang dengan Israel

15 jam lalu

Roket yang diluncurkan dari Lebanon ke Israel melewati perbatasan, di tengah permusuhan lantara Hizbullah dan pasukan Israel, di sisi Israel 27 Juni 2024. REUTERS/Ayal Margolin
7 Negara Desak Warganya Tinggalkan Lebanon, Khawatir Perang dengan Israel

5 negara lainnya, termasuk AS, Inggris, Yordania, Rusia, Irlandia, menyarankan warganya untuk tidak bepergian ke Lebanon


Liga Arab Keluarkan Hizbullah dari Daftar Organisasi Teroris

17 jam lalu

Pria memegang bendera Hizbullah dan Palestina saat pendukung Hizbullah melakukan protes solidaritas dengan warga Palestina di Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Beirut, Lebanon, 27 Oktober 2023. REUTERS/Amr Alfiky/File Foto
Liga Arab Keluarkan Hizbullah dari Daftar Organisasi Teroris

Pada 11 Maret 2016, Liga Arab mengklasifikasikan Hizbullah sebagai "organisasi teroris," meski menuai keberatan dari Lebanon dan Irak