Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Yura Yunita Menyanyikan Lagu Keluarga, OST Glenn Fredly dan Para Pemeran Film Biopik Ini

image-gnews
Glenn Fredly The Movie. Dok. Poplicist Publicist
Glenn Fredly The Movie. Dok. Poplicist Publicist
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi Yura Yunita akan menyanyikan lagu Keluarga. Lagu ini belum pernah dirilis oleh Glenn Fredly.

“Kami menemukan sebuah lagu yang sempat direkam oleh almarhum Glenn Fredly di handphone pribadinya. Ini direkam setelah putrinya lahir ke dunia, seperti yang kita semua tahu, sebulan setelah putrinya lahir, Bung Glenn meninggal dunia,” kata produser Glenn Fredly The Movie Daniel Mananta dalam keterangan resminya di Jakarta, Jumat, 15 Maret 2024, dikutip Antara.

Tentang Glenn Fredly the Movie

1. OST

Lagu itu bakal digunakan untuk original soundtrack atau OST dari film Glenn Fredly the Movie yang digarap oleh DAMN! I Love Indonesia Pictures bekerja sama dengan Adhya Pictures. Yura Yunita mengatakan, lagu itu memiliki lirik yang memaknai penerimaan sebagai keluarga.

Lagu ini mengajak pendengarnya berbagi cerita dengan aransemen minimalis gitar dan piano. “Bukan hanya dalam lingkup keluarga pribadi, tetapi secara lebih jauh juga bisa dimaknai bagaimana kita sesama manusia bisa saling memahami. Semoga lagu Keluarga yang akan menjadi ost Glenn Fredly The Movie bisa memberikan kita ruang untuk lebih mengenali sosok Kak Glenn lebih dekat,” kata Yura

2. Film Biopik

Daniel Mananta, produser film biopik ini menjelaskan, timnya berhasil menemukan lagu Keluarga. "Besok kami akan rilis original soundtrack untuk film Glenn Fredly The Movie," katanya dalam video yang diunggah di akun Instagram pribadinya pada Kamis, 14 Maret 2024.

Daniel mengungkapkan, Glenn selalu bermimpi memiliki keluarga yang utuh. "Akhirnya impian itu terwujud ketika dia berumur 44 tahun. Tapi sayangnya hanya sebentar perasaan itu, sekitar 40 harian juga setelah Gewa lahir, beliau meninggal," katanya.

Yura Yunita, yang dipercayakan untuk menulis dan menyanyikan lagu tersebut, mengungkapkan bahwa liriknya menggambarkan tentang arti menjadi keluarga. Lagu ini mengajak pendengarnya untuk berbagi kebahagiaan dan cerita, serta menerima kelebihan dan kekurangan anggota keluarga satu sama lain, dengan aransemen sederhana gitar dan piano yang menawan.

3. Mengenali Glenn Fredly

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Semoga lagu Keluarga yang akan menjadi OST Glenn Fredly The Movie bisa memberikan kita ruang untuk lebih mengenali sosok Kak Glenn lebih dekat,” kata Yura.

Menurut Yura Yunita, Glenn sebagai teman, mentor, dan sahabatnya dalam kehidupan pribadi maupun karier musiknya. Yura menjelaskan, lagu Keluarga dibuat Glenn Fredly sebelum meninggal pada 8 April 2020. "Ia sempat menuliskan hadiah terakhir, yang baru saja ditemukan sang istri di voice note HP pribadi Glenn," tulis Yura. 

4. Tentang Yura Yunita

Yura Yunita adalah seorang penyanyi dan penulis lagu wanita yang telah meraih gelar Artis Solo Wanita Pop Terbaik dalam ajang AMI Awards sebanyak empat kali, yakni pada 2017, 2018, 2022, dan 2023. Karyanya juga telah meraih penghargaan, seperti Piala Maya 2022 untuk Video Klip Musik Dunia Tipu-Tipu dan Piala Citra Festival Film Indonesia 2023 untuk kategori Pencipta Lagu Tema Terbaik melalui Jalan Pulang.

5. Pemeran Film

Film Glenn Fredly The Movie memperkenalkan empat peremuan dalam perjalanan hidup Glenn Fredly termasuk istrinya Mutia Ayu dan ibundanya. Zulfa Maharani berperan sebagai Mutia Ayu. Ruth Sahanaya sebagai Mama Glenn.

Dua perempuan lainnya diperankan oleh aktris muda Alyssa Abidin dan Sonia Alyssa. Film ini telah merampungkan syuting dan sebelumnya telah diungkap Marthino Lio sebagai pemeran Glenn Fredly dan Bucek berperan sebagai ayah Glenn.

Pilihan Editor: Yura Yunita Nyanyikan Soundtrack Glenn Fredly The Movie, Dibuat Sebelum Sang Legenda Wafat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

1 hari lalu

Glenn Fredly The Movie. Dok. Poplicist Publicist
Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

Film drama biopik Glenn Fredly The Movie mulai tayang di seluruh bioskop Indonesia pada Kamis, 25 April 2024


Perankan Glenn Fredly, Marthino Lio Dianggap sebagai Ayah oleh Gewa

2 hari lalu

Ekspresi pemeran Glenn Fredly,  Marthino LIo (kiri) berbisik pada putri Glen, Gewa Atlana saat Produser Daniel Mananta (kanan) memberikan keterangan pada konferensi pers film Glenn Freddy the Movie di Epicentrum, Kuningan, Jakarta, Rabu, 24 April 2024. Film yang disutradai oleh Lukman Sardi dan dibintangi oleh sejumlah aktor seperti Marthino Lio, Zulfa Maharani, Ruth Sahanaya, hingga Alyssa Abidin menceritakan kisah Glenn di masa hidupnya. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Perankan Glenn Fredly, Marthino Lio Dianggap sebagai Ayah oleh Gewa

Marthino Lio sangat dekat dengan Gewa, putri semata wayang mendiang Glenn Fredly, yang kini memanggilnya dengan sebutan Ayah Lio.


Garap Film Glenn Fredly The Movie, Lukman Sardi: Ini Project Tuhan

2 hari lalu

Sutradara Lukman Sardi memberikan keterangan saat konferensi pers film Glenn Freddy the Movie di Epicentrum, Kuningan, Jakarta, Rabu, 24 April 2024. Film yang disutradai oleh Lukman Sardi dan dibintangi oleh sejumlah aktor seperti Marthino Lio, Zulfa Maharani, Ruth Sahanaya, hingga Alyssa Abidin menceritakan kisah Glenn di masa hidupnya. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Garap Film Glenn Fredly The Movie, Lukman Sardi: Ini Project Tuhan

Lukman Sardi menceritakan perjalanannya menjadi sutradar Glenn Fredly The Movie


Review Film Glenn Fredly The Movie: Nostalgia hingga Menguras Air Mata

2 hari lalu

Glenn Fredly The Movie. Dok. Poplicist Publicist
Review Film Glenn Fredly The Movie: Nostalgia hingga Menguras Air Mata

Glenn Fredly The Movie mengisahkan perjalanan hidup, karier, hingga cinta dari Bung Glenn yang diperankan apik oleh Marthino Lio.


Cuplikan Glenn Fredly the Movie Diluncurkan, Simak Serba-serbi Film Biopik Ini

29 hari lalu

Marthino Lio memerankan Glenn Fredly dalam film Glenn Fredly The Movie. Dok. DAMN! I Love Indonesia Pictures/Adhya Pictures
Cuplikan Glenn Fredly the Movie Diluncurkan, Simak Serba-serbi Film Biopik Ini

Trailer dan poster film biopik Glenn Fredly telah dirilis pada Senin, 25 Maret 2024


Film Glenn Fredly The Movie Tayang 25 April 2024, Kenang Maestro Musik Indonesia

31 hari lalu

Glenn Fredly The Movie. Dok. Poplicist Publicist
Film Glenn Fredly The Movie Tayang 25 April 2024, Kenang Maestro Musik Indonesia

Glenn Fredly The Movie adalah persembahan istimewa bagi para penggemar dan seluruh masyarakat Indonesia.


Film Biopik Musisi Indonesia Setelah Chrisye Segera Hadir Glenn Fredly The Movie

37 hari lalu

Marthino Lio memerankan Glenn Fredly dalam film Glenn Fredly The Movie. Dok. DAMN! I Love Indonesia Pictures/Adhya Pictures
Film Biopik Musisi Indonesia Setelah Chrisye Segera Hadir Glenn Fredly The Movie

Untuk selalu mengenang perjalanan karier dan karya, terdapat penyanyi Indonesia yang kisah hidupnya dijadikan film biopik. Lantas, film biopik apa saja yang mengangkat kehidupan penyanyi Indonesia?


Yura Yunita Nyanyikan Soundtrack Glenn Fredly The Movie, Dibuat Sebelum Sang Legenda Wafat

43 hari lalu

Glenn Fredly The Movie. Dok. Poplicist Publicist
Yura Yunita Nyanyikan Soundtrack Glenn Fredly The Movie, Dibuat Sebelum Sang Legenda Wafat

Original Soundtrack film Glenn Fredly The Movie diciptakan musisi legendaris itu hanya beberapa hari sebelum meninggal.


Lagu Baru Donne Maula, Cerita Cinta Harus Disampaikan dengan Tenang dan Sabar

17 Februari 2024

Donne Maula. Dok. Istimewa
Lagu Baru Donne Maula, Cerita Cinta Harus Disampaikan dengan Tenang dan Sabar

Setelah sukses dengan Bercinta Lewat Kata, Donne Maula merilis lagu Sabar yang menjadi single terakhir sebelum meluncurkan album tahun ini.


Putri Mendiang Glenn Fredly Alami Radang Paru-Paru, Apa Penyebabnya?

1 Februari 2024

Ilustrasi pneumonia. Foto : Radiopaedia
Putri Mendiang Glenn Fredly Alami Radang Paru-Paru, Apa Penyebabnya?

Putri mendiang Glenn Fredly, Gewa pernah jalani perawatan intensif di rumah sakit akibat pneumonia atau radang paru-paru. Apa sebenarnya penyakit ini?