Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Usai Diviralkan Rachel Vennya, Pemilik Vila di Bali Tiba-tiba Refund 100 Persen

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Rachel Vennya saat konferensi pers film Sleep Call di Epicentrum XXI pada Rabu, 6 September 2023. Dok. Poplicist Publicist - Nuel
Rachel Vennya saat konferensi pers film Sleep Call di Epicentrum XXI pada Rabu, 6 September 2023. Dok. Poplicist Publicist - Nuel
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Rachel Vennya memberikan perkembangan terkini setelah video curhatannya diusir dari vila di Bali viral. Sang pemilik MMM Boutique Villa yang diketahui bukan orang Indonesia dan sempat meremehkan selebgram itu, mendadak mengabulkan permintaan pengembalian dana alias refund 100 persen.

"Baru aja dana tiba-tiba di refund dibalikin, dan dibalikinnya 100 persen (bukan 50 persen kayak sebelumnya). Sebetulnya intiny abukan ada pada uangnya sih, tapi kayak gimana respons mereka, tapi mereka juga udah minta maaf atas respons mereka," tulis Rachel Vennya di Instagram Story pada Jumat, 2 Februari 2024.

Pemilik Vila Minta Maaf ke Rachel Vennya

Rachel Vennya membagikan pesan yang dikirim oleh pemilik vila di kawasan Uluwatu itu melalui pesan singkat. Dari kalimatnya, dapat diartikan bahwa pemilik vila melakukan refund setelah mengetahui bahwa keluhan Rachel Vennya sangat punya dampak yang besar. Rating vila tersebut langsung menurun dan akun media sosialnya diserbu netizen.

"Hai, ini sangat ramai sekali! Kami telah melakukan pengembalian dana! Saya ingin meminta maaf, terimalah permintaan maaf saya! Ya! Dari satu sisi ke sisi lain, saya berharap saya bertindak lebih pengertian dan sebagai pemilik bisnis! Sangat menyesal!" tulis pemilik vila.

Ibu dua anak itu membalasnya dengan saran untuk pihak vila agar bisa memperlakukan tamu dengan lebih baik, tanpa merendahkan atau membeda-bedakan. "Mohon memperlakukan semua pelanggan dengan baik akan sangat membantu dalam menciptakan pengalaman positif. Saya yakin pendekatan ramah akan meningkatkan pengalaman menginap secara keseluruhan," tulis Rachel Vennya.

Pemilik Vila Akui Salah dan akan Perbaiki Internal

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemilik vila menerimanya dan menjadikan kejadian ini sebagai pelajaran untuk ke depannya. "Saya menganggap ini sebagai pelajaran bagi kita juga untuk merevisi internal kita. Kebijakan dan pendekatan umum terhadap tamu! Mohon terima permintaan maaf saya kepada semua rekan-rekan anda, saya tahu itu hanya kata-kata, tetapi saya merasa terguncang dan mencapai pemahaman yang terdalam. Saya benar-benar berharap liburanmu berjalan lebih lancar," tulis pemilik vila.

Sebelumnya, pemilik vila tidak terima Rachel Vennya membawa makanan atau minuman dari luar kecuali membayar corkage fee senilai Rp 400 ribu per botol. Rachel Vennya mengaku pihak vila tidak memberitahu peraturan tersebut sejak awal. Dia merasa sudah memesan vila dengan 9 kamar, termasuk dapur di dalamnya. Dia merasa aneh ketika alat-alat dapur boleh digunakan jika membayar biaya tambahan. Vila yang diklaim pemiliknya sebagai vila mewah atau luxury villa ini membuat Rachel Vennya harus mengeluarkan uang sebesar harga Rp 75 juta untuk 3 malam dan biaya reschedule Rp 15 juta.

Tidak sampai di situ, Rachel Vennya bahkan sampai disebut tidak pernah menyewa vila mahal sehingga tidak memahami peraturan yang ada. "Klien Anda belum pernah sewa vila mewah," kata Rachel meniru perkataan pemilik hotel kepada travel agent-nya dengan bahasa Inggris.

Pilihan Editor: Komentar Selebriti Tanah Air Usai Gunakan Threads, Rachel Vennya Berharap Tak Dirujak Netizen

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


KemenKopUKM Pastikan Kebijakan Pemerintah Berpihak pada Pelaku UMKM

1 hari lalu

Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM Arif Rahman Hakim
KemenKopUKM Pastikan Kebijakan Pemerintah Berpihak pada Pelaku UMKM

KemenkopUKM tidak menemukan aturan yang melarang secara spesifik warung Madura untuk beroperasi sepanjang 24 jam dalam Perda Kabupaten Klungkung


BMTH Harus Beri Manfaat Besar Bagi Masyarakat Bali

1 hari lalu

Anggota Komisi VI DPR RI Siti Mukaromah saat diwawancarai Parlementaria usai mengikuti Kunjungan Kerja Reses Komisi VI DPR RI di Denpasar. Foto: Husen/vel
BMTH Harus Beri Manfaat Besar Bagi Masyarakat Bali

Proyek Bali Maritime Tourism Hub (BMTH) yang sedang dibangun di Pelabuhan Benoa, Bali, harus memberi manfaat yang besar bagi masyarakat Bali.


BMKG Peringatkan Potensi Gelombang Tinggi Hingga 2,5 Meter di Perairan Sumatera, Jawa dan Bali

3 hari lalu

Gelombang tinggi menghantam pemecah ombak di Pulau Untung Jawa, Kabupaten Kepulauan Seribu, Jakarta, Selasa, 12 Maret 2024. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi dengan ketinggian mencapai 2,5 meter - 4 meter pada Selasa (12/3) dan Rabu (13/3) di wilayah perairan Indonesia serta menghimbau masyarakat yang bermukim dan beraktivitas di pesisir agar selalu waspada. ANTARA FOTO/Bayu Pratama S
BMKG Peringatkan Potensi Gelombang Tinggi Hingga 2,5 Meter di Perairan Sumatera, Jawa dan Bali

BMKG mengeluarkan peringatan dini potensi gelombang tinggi di perairan seperti Sumatera, Jawa dan Bali pada 25-26 April 2024.


Digelar Awal Mei, Festival Yoga BaliSpirit Festival Diharapkan Dongkrak Wellness Tourism Indonesia

4 hari lalu

Ilustrasi wanita melakukan senam yoga. shutterstock.com
Digelar Awal Mei, Festival Yoga BaliSpirit Festival Diharapkan Dongkrak Wellness Tourism Indonesia

BaliSpirit Festival 2024 menghadirkan lebih dari 150 lokakarya dalam bidang yoga, tari, pengembangan pribadi, penyembuhan dan seni bela diri.


Bali Maritime Tourism Hub Harus Terintegrasi

4 hari lalu

Anggota Komisi VI DPR Herman Khaeron saat diwawancarai Parlementaria usai mengikuti Kunjungan Kerja Reses Komisi VI DPR RI di Denpasar. Foto: Husen/vel
Bali Maritime Tourism Hub Harus Terintegrasi

Pelindo harus memastikan BMTH menjadi destinasi yang membuat wisatawan mancanegara bisa tinggal lama di Bali.


Tudingan Komersialisasi Tradisi Melukat untuk Delegasi WWF, Pemprov Bali Beri Tanggapan

5 hari lalu

Wisatawan mengikuti ritual melukat atau pembersihan diri di Taman Beji Griya Waterfall, Desa Punggul, Badung, Bali, Kamis 5 Januari 2023. Ritual melukat di objek wisata religi tersebut untuk membersihkan diri dan pikiran secara spiritual dari hal-hal negatif. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Tudingan Komersialisasi Tradisi Melukat untuk Delegasi WWF, Pemprov Bali Beri Tanggapan

Bali memiliki banyak lokasi melukat, salah satunya yang belakangan ramai dikunjungi para pesohor dunia adalah Pura Tirta Empul.


Kunjungan Wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika Naik Drastis selama Libur Lebaran 2024

8 hari lalu

Pengunjung bersantai di salah satu pantai di Nusa Dua, Bali, pada libur Lebaran 2024 (Dok. ITDC)
Kunjungan Wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika Naik Drastis selama Libur Lebaran 2024

ITDC mencatat jumlah kunjungan wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika pada periode 8-18 April mencapai 47.786 orang.


Luhut Beberkan Rencana Investasi Besar Apple di RI: Minat di IKN, Bali hingga Solo

9 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan dalam kunjungannya ke Washington DC antara lain bertemu dengan Utusan Khusus Presiden AS untuk iklim John Kerry, Presiden World Bank David Malpass, Penasihat Keamanan Nasional AS Jake Sullivan, dan Managing Director International Monetary Fund (IMF) Kristalina Georgieva. Ia juga bertemu dengan pimpinan sejumlah perusahaan AS seperti Apple, Tesla, Starlink, dan Chevron. Pertemuan itu di antaranya membahas isu lingkungan hingga investasi. Instagram
Luhut Beberkan Rencana Investasi Besar Apple di RI: Minat di IKN, Bali hingga Solo

Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan rencana investasi perusahaan raksasa Apple di Indonesia dalam jumlah besar.


Aktor Komedi Charlie Chaplin Pernah ke Garut, Dua Tahun Sebelum Sumpah Pemuda

10 hari lalu

Charlie Chaplin di Garut (Youtube)
Aktor Komedi Charlie Chaplin Pernah ke Garut, Dua Tahun Sebelum Sumpah Pemuda

Aktor komedi Charlie Chaplin pernah mengunjungi Garut pada 1926. Bahkan ia melanjutkan petualangannya ke Yogyakarta dan Bali.


Bali Kini Punya Apple Developer Academy, Kursus Gratis Berisi Serba Serbi iOS

10 hari lalu

Bali Kini Punya Apple Developer Academy, Kursus Gratis Berisi Serba Serbi iOS

CEO Apple, Tim Cook, akan meresmikan Apple Developer Academy di Bali. Pelatihan digital itu bisa diikuti cuma-cuma, namun seleksinya ketat.