Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Billy Sheehan Pemain Gitar Bass Mr. Big

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Pemain bass Mr Big, Bily Sheehan menyapa penonton  saat tampil di perayaan Guinness Arthur's Day di Exhibition Hall Grand City Mall Surabaya, Rabu (7/12). Tampil dengan personil lengkap Mr Big mengguncang Surabaya dengan 23 lagu hit mereka. TEMPO/Fully Syafi
Pemain bass Mr Big, Bily Sheehan menyapa penonton saat tampil di perayaan Guinness Arthur's Day di Exhibition Hall Grand City Mall Surabaya, Rabu (7/12). Tampil dengan personil lengkap Mr Big mengguncang Surabaya dengan 23 lagu hit mereka. TEMPO/Fully Syafi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Memasuki usianya yang ke-70, pemain gitar bass Mr. Big Billy Sheehan akan berkunjung ke Indonesia. Mr. Big, mengumumkan tur The Big Finish di Jakarta pada 12 Agustus 2023.

Para penggemar Mr. Big akan menyaksikan langsung permainan bass Billy Sheehan yang terkenal dengan teknik two-handed tapping.

Profil Billy Sheehan

Billy Sheehan lahir pada 19 Maret 1953. Sheehan pernah memenangi jajak pendapat atau polling pembaca Guitar Player Magazine sebanyak lima kali sebagai Best Rock Bass Player. Publik menyamakan instrumen empat senar yang dimainkan Sheehan sebagai lead bass. Seperti cara Eddie Van Halen memainkan gitar.

Permainan Sheehan mencakup penggunaan chord, ketukan dua tangan, teknik petik tiga jari tangan kanan. Mengutip dari situs webnya Billysheehan.com, Billy Sheehan memulai kariernya di Buffalo, New York dengan trio hard rock, Talas, pada 1970-an. Sheehan juga pernah kerja bersama David Lee Roth pada 1985.

Mr. Big terbentuk

Sheehan mulai membentuk grup musik atau band Mr Big bersama Eric Martin, Paul Gilbert dan Pat Torpey pada 1988. Mr. Big perlahan makin menanjak kepopulerannya sampai hit nomor satu di 14 negara. Mr. Big pernah menjadi nomor 1 di BillBoard Amerika Serikat selama tiga pekan. Mr Big merilis berbagai lagu dan tur dunia selama satu dekade lebih, hingga bubar pada 2002.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Mr Big bergabung kembali pada 2009. Mereka mengadakan tur dunia setelah Billy Sheehan merilis beberapa rekaman solo. Ia juga sempat bergabung kembali dengan rekannya Steve Vai untuk beberapa tur dan rekaman.

Billy Sheehan sempat bergabung dengan Mike Portnoy dan Richie Kotzen untuk membentuk band The Winery Dogs. Rilisan pertama pada Juli 2013. Sempat memasuki Album 200 teratas BillBoard di peringkat 27. Keberadaan band itu diterima di pasaran dengan ulasan spektakuler dan pertunjukan yang terkategori laku. Perjalanan bermusik Billy Sheehan telah melewati berbagai pengalaman bersama Talas, David Lee Roth, Mr. Big, Niacin, Steve Vai ,The Winery Dogs.

Pilihan Editor: Pat Torpey, Drummer Mr. Big, Tutup Usia

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jakarta Diperkirakan Cerah Berawan Rabu Pagi hingga Sore, kecuali Jakarta Selatan dan Timur

1 hari lalu

Ilustrasi Cuaca DKI Jakarta yang berawan. Tempo/Tony Hartawan
Jakarta Diperkirakan Cerah Berawan Rabu Pagi hingga Sore, kecuali Jakarta Selatan dan Timur

Cuaca diperkirakan masih cerah berawan pada siang hari, kecuali Jakarta Selatan.


Kembali Aktif Ngonten di Akun YouTube Pribadinya, Apa Saja yang Dibicarakan Ahok?

2 hari lalu

Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok memberikan keterangan kepada awak usai menghadiri deklarasi Ahokers untuk calon presiden dan calon wakil presiden Ganjar Pranowo-Mahfud Md. Deklarasi itu dilaksanakan di Rumah Aspirasi Relawan Ganjar-Mahfud TKRPP, Jl Diponegoro 72, Jakarta Pusat, pada Ahad, 4 Februari 2024.  Tempo/ Adil Al Hasan
Kembali Aktif Ngonten di Akun YouTube Pribadinya, Apa Saja yang Dibicarakan Ahok?

Ahok kembali aktif di akun YouTube pribadinya dengan membuat konten yang membahas permasalah di Jakarta hingga sosok pemimpin yang ideal.


Mayoritas Jakarta Diprakirakan Berawan, Hujan Ringan Malam Hari

2 hari lalu

Ilustrasi Cuaca DKI Jakarta yang berawan. Tempo/Tony Hartawan
Mayoritas Jakarta Diprakirakan Berawan, Hujan Ringan Malam Hari

Seluruh wilayah DKI Jakarta diprakirakan cerah berawan pada pagi harinya dan sebagian besar berawan pada siang hari.


Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

7 hari lalu

Prabowo Subianto menyalami Menteri Investasi Bahlil Lahadalia (kanan). TEMPO/M Taufan Rengganis
Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?


Hari Pertama Mei 2024, BMKG Perkirakan Sebagian Jakarta Hujan Saat Siang

8 hari lalu

TEMPO/Wahyu Setiawan
Hari Pertama Mei 2024, BMKG Perkirakan Sebagian Jakarta Hujan Saat Siang

Jakarta diprediksi cenderung berawan hari ini, Rabu, 1 Mei 2024. Sejumlah wilayah berpeluang hujan siang nanti.


BMKG Prakirakan Cuaca Jakarta Hari Ini Berawan Tebal Hingga Hujan Ringan

9 hari lalu

Pengendara kendaraan bermotor menembuh cuaca hujan yang mengguyur wilayah Jakarta dan sekitarnya, Selasa 30 Januari 2024. Menurut BMKG, El Nino akan berada di fase lemah dengan indeks ENSO bernilai 0,94 pada Januari, Februari, dan Maret 2024 mendatang. TEMPO/Subekti.
BMKG Prakirakan Cuaca Jakarta Hari Ini Berawan Tebal Hingga Hujan Ringan

BMKG memprakirakan cuaca Jakarta hari ini, 30 April 2024, berawan tebal hingga hujan ringan.


Jakarta Peringkat 10 Kota dengan Udara Terburuk pada Sabtu Pagi

12 hari lalu

Foto aerial kondisi polusi udara di kawasan Pelabuhan Muara Angke, Jakarta Utara, Rabu, 13 Desember 2023. Berdasarkan data situs pemantau kualitas udara IQAir pada Rabu, konsentrasi polutan particulate matter 2.5 (PM2,5) di Jakarta sebesar 41 mikrogram per meter kubik dan berada di kategori tidak sehat bagi kelompok sensitif karena polusi. ANTARA/Iggoy el Fitra
Jakarta Peringkat 10 Kota dengan Udara Terburuk pada Sabtu Pagi

Pada Sabtu pagi pukul 07.02 WIB Indeks Kualitas Udara (AQI) di Jakarta berada di angka 122 atau masuk dalam kategori tidak sehat.


BMKG Prakirakan Sebagian Jakarta Diguyur Hujan Sabtu Pagi hingga Malam

12 hari lalu

Ilustrasi hujan di Jakarta. TEMPO/Frannoto
BMKG Prakirakan Sebagian Jakarta Diguyur Hujan Sabtu Pagi hingga Malam

Pada siang hari seluruh wilayah Jakarta dan Kepulauan Seribu diguyur hujan dengan intensitas ringan dan sedang.


BMKG Prakirakan Semua Wilayah Jakarta Hujan Ringan Siang Ini

13 hari lalu

Pengendara kendaraan bermotor menembuh cuaca hujan yang mengguyur wilayah Jakarta dan sekitarnya, Selasa 30 Januari 2024. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi El Nino Southern Oscillation (ENSO) akan melemah dan berangsur ke kondisi netral pada tahun ini. TEMPO/Subekti.
BMKG Prakirakan Semua Wilayah Jakarta Hujan Ringan Siang Ini

BMKG memprakirakan cuaca Jakarta hari ini, Jumat 26 April 2024, berawan dan hujan ringan.


AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

14 hari lalu

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Tempo/Pribadi Wicaksono
AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

Menteri Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyampaikan gambaran kondisi Jakarta setelah IKN beroperasi sebagai ibu kota negara.