Di Java Jazz, Iwan Fals Berkolaborasi dengan Kirk Whalum  

Senin, 6 Maret 2017 18:48 WIB

Penampilan musisi senior Iwan Fals tampil memukau dipenghujung pagelaran musik Java Jazz Festival 2017 di JIExpo Kemayoran, Jakarta, 5 Maret 2017. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi dan penulis lagu legendaris Iwan Fals menutup gelaran Java Jazz Festival 2017 dengan lagu Kuda Lumping. "Pulang, tetap sehat, besok kerja semangat," ujar Iwan Fals kepada para penonton sambil berjalan menuju ke belakang panggung di Jakarta, Senin, 6 Maret 2017.

Sebelum mengakhiri penampilannya, tidak lupa Iwan Fals memperkenalkan satu per satu anggota band yang mengiringi penampilannya malam itu.


Namun ada yang berbeda pada pertunjukan Iwan Fals tersebut. Iwan Fals berkolaborasi dengan dua musisi jazz internasional, pemain saxophone Kirk Whalum dan pemain terompet Maurice Brown. "Ini kehormatan besar Maurice Brown sama Kirk Whalum. Come here," kata Iwan Fals mempersilakan mereka memasuki panggung.


Baca juga: Di Java Jazz, Iwan Fals Berpesan untuk Presiden Jokowi

Selain dalam lagu Kuda Lumping, mereka juga berkolaborasi dalam lagu Bento dan HIO. Di sela-sela dan di akhir penampilan kolaborasi, Iwan Fals tak segan-segan merangkul dan memeluk keduanya. "Lebih tua dua tahun dari saya tapi tenaganya luar biasa," ujar Iwan Fals menyanjung Kirk Whalum.

Dalam penampilannya setelah 13 tahun absen di Java Jazz Festival tersebut, Iwan Fals menyanyikan sejumlah lagu hits-nya di antaranya Yang Terlupakan, Ijinkan Aku Menyayangimu, Asik Nggak Asik, Manusia 1/2 Dewa dan Bongkar. *


ANTARA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Sandiaga Uno Optimistis BNI Java Jazz Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

7 hari lalu

Sandiaga Uno Optimistis BNI Java Jazz Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

Sandiaga Uno yakin BNI Java Jazz akan meningkatkan kunjungan wisatawan.

Baca Selengkapnya

Tiket Snoh Aalegra di Spesial Show Java Jazz Festival Lebih Mahal Dibanding Laufey, Segini Harganya

23 hari lalu

Tiket Snoh Aalegra di Spesial Show Java Jazz Festival Lebih Mahal Dibanding Laufey, Segini Harganya

Harga tiket special show di Java Jazz Festival antara Snoh Aalegra dan Laufey berbeda Rp 150 ribu.

Baca Selengkapnya

Mengenal Snoh Aalegra, Penyanyi Swedia yang akan Tampil di Java Jazz Festival 2024

25 hari lalu

Mengenal Snoh Aalegra, Penyanyi Swedia yang akan Tampil di Java Jazz Festival 2024

Penyanyi Swedia, Snoh Aalegra masuk dalam deretan penampil bersama Laufey di Java Jazz Festival 2024 di JIExpo Kemayoran pada 26 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Java Jazz Festival Umumkan Nama Baru, Snoh Aalegra Jadi Tamu Special bersama Laufey

26 hari lalu

Java Jazz Festival Umumkan Nama Baru, Snoh Aalegra Jadi Tamu Special bersama Laufey

Dalam unggahan Java Jazz 2024, terlihat nama Snoh Aalegra berada di deretan paling atas spesial show.

Baca Selengkapnya

Kata Dewi Gontha Soal Festival Musik Indonesia yang Lebih Berkembang dari Singapura

40 hari lalu

Kata Dewi Gontha Soal Festival Musik Indonesia yang Lebih Berkembang dari Singapura

Perwakilan penyelenggara Java Jazz Festival, Dewi Gontha mengungkapkan bahwa Singapura menyontek festival musik Indonesia.

Baca Selengkapnya

Line Up Java Jazz Festival 2024 hingga Alasan Laufey Tampil di Spesial Show

41 hari lalu

Line Up Java Jazz Festival 2024 hingga Alasan Laufey Tampil di Spesial Show

Line up Java Jazz Festival 2024 fase kedua telah diumumkan dengan Laufey sebagai penampil di spesial show.

Baca Selengkapnya

Bantah Bruno Mars dan Katy Perry akan Tampil di Java Jazz Festival, Promotor: Kesalahan Teknis

41 hari lalu

Bantah Bruno Mars dan Katy Perry akan Tampil di Java Jazz Festival, Promotor: Kesalahan Teknis

Dewi Gontha mengklarifikasi bahwa Bruno Mars dan Katy Perry tidak akan tampil di Java Jazz Festival 2024.

Baca Selengkapnya

Makna Karate bagi Iwan Fals sebagai Way of Life

22 Januari 2024

Makna Karate bagi Iwan Fals sebagai Way of Life

Iwan Fals kerap melatih karate anak-anak komunitas di sekitarnya. Karate telah digelutinya sejak ia remaja.

Baca Selengkapnya

5 Lagu Berjudul Januari, Gigi hingga Iwan Fals

31 Desember 2023

5 Lagu Berjudul Januari, Gigi hingga Iwan Fals

Banyak musisi terinspirasi menulis lagu berjudul Januari. Di Indonesia, tak sedikit musisi yang lagunya berjudul Januari

Baca Selengkapnya

Laufey Kembali ke Jakarta untuk Java Jazz Festival 2024, Kini sebagai Special Show

19 Desember 2023

Laufey Kembali ke Jakarta untuk Java Jazz Festival 2024, Kini sebagai Special Show

Datang lagi ke Jakarta, Laufey akan meriahkan Special Show Java Jazz Festival 2024 hari kedua.

Baca Selengkapnya