Lapor KPI, Putri Marissa Haque Ini Hormati Keputusan Ibunya

Reporter

Selasa, 27 September 2016 23:01 WIB

Feni Rose dan Marissa Haque. instagram.com

TEMPO.CO, Jakarta - Tepat seminggu yang lalu, aktris sekaligus politisi, Marissa Haque melaporkan acara televisi Rumpi sekaligus pembawa acara Feni Rose, dan produser acara tersebut ke Komisi Penyiaran Indonesia (KPI). Ditemui usai pemutaran film Ada Cinta di SMA, putri sulung Marissa, Isabela Fauzi mengaku sempat menenangkan ibunya.

"Aku, ayah sama Kiki enggak tahu harus respon apa. Kan kita enggak lapor. Untuk ibu, ya kita sudah berusaha untuk menenangkan," katanya di XXI Epicentrum Kuningan, Jakarta Pusat, Selasa, 27 September 2016.

Menurutnya, mereka juga sudah menjelaskan bahwa kejadian tersebut hanyalah candaan saja. Namun, hal itu tetap tak mengubah keputusan Marissa untuk melaporkan acara tersebut.

Bella, sapaan akrabnya, mengatakan tak mau ikut campur dengan keputusan ibunya tersebut. "Karena kalau ikut campur, nanti yang ada makin panas," ujar dia.

Bella merasa yakin KPI akan menanggapi laporan ibunya tersebut dengan bijaksana. "Isinya juga kan, orang TV, jadi mereka bisa menilai dengan bijak apakah perlu ditindak atau enggak," lanjut presenter di salah satu televisi swasta ini.

Namun, ia menambahkan, jika ia ditanya apakah acara tersebut memang bermasalah atau tidak, dengan tegas ia menjawab tidak. "Saya malah senang diundang ke acara itu," kata Bella.

Marissa melaporkan acara Rumpi dan Feni Rose ke KPI lantaran ia menilai acara tersebut telah mencemarkan nama baik keluarga besarnya. Saat itu, Feni Rose menampilkan foto masa lalu Ikang Fawzi (suami Marissa Haque) bersama penyanyi lawas Christine Pandjaitan yang merupakan mantan kekasih Ikang pada saat itu.

DINI TEJA

Berita terkait

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Lestarikan Budaya, Bella Fawzi Ingin Lebih Sering Pakai Kebaya

30 Agustus 2022

Lestarikan Budaya, Bella Fawzi Ingin Lebih Sering Pakai Kebaya

Bella Fawzi ingin lebih sering mengenakan pakaian tradisional sebagai bentuk kecintaan sekaligus melestarikan budaya Indonesia.

Baca Selengkapnya

Duet Bareng Ikang Fawzi, Chiki Fawzi Rilis Ulang Lagu Bandara

16 Agustus 2022

Duet Bareng Ikang Fawzi, Chiki Fawzi Rilis Ulang Lagu Bandara

Selain berdasarkan pengalaman pribadi, lagu ini juga terinspirasi dari bagaimana Ikang Fawzi memperlakukan dan memberikan wejangan kepada Chiki Fawzi.

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya