GIGI Turut Prihatin Konflik di Jalur Gaza  

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Selasa, 20 November 2012 12:25 WIB

(ki-ka) Grup band papan atas Gigi yang terdiri dari Dewa Budjana Thomas Ramadhan, Gusti Hendy dan Armand Maulana saat merayakan HUT GIGI ke-18 yang di gelar di Pusat Haji Usmar Ismail, Jakarta,Kamis (12/4). ANTARA/Teresia May

TEMPO.CO, Jakarta - Kembali panasnya hubungan Israel dan Palestina membuat grup band GIGI prihatin.

Para personelnya: Armand Maulana, Dewa Budjana, Thomas, dan Hendy, sangat menyayangkan serangan Israel yang mulai dilancarkan ke wilayah Gaza, Palestina, sejak Rabu, 14 November 2012, dan telah merenggut banyak korban jiwa. "Korbannya itu banyak, dari perempuan dan anak-anak. Kita sangat prihatin melihatnya," ujar Budjana saat ditemui di studio RCTI, Jakarta, Selasa, 20 November 2012.

Keprihatinan GIGI bukan kali ini saja dirasakan. Pasalnya, permusuhan dua negara itu sudah terjadi sejak dulu. Thomas, misalnya, sudah mengetahui hal itu sejak dirinya masih kecil. "Pertempuran di Jalur Gaza memang dari dulu," ujar Thomas.

Armand, sang vokalis, punya pendapat sendiri soal konflik itu. Menurut suami penyanyi Dewi Gita ini, konflik Israel-Palestina memang sudah dituliskan di dalam Al-Quran.

"Di dalam Al-Quran disebutkan bahwa sampai kapan pun Jalur Gaza enggak damai. Jika ada perdamaian, itu tanda-tanda kiamat," kata Armand.

YAZIR FAROUK

Berita terpopuler lainnya:
Roket dari Mesir Hantam Israel

Peretas Bocorkan Data 5.000 Pegawai Israel

Pejabat Israel Bersumpah Lakukan ''Holocaust''

Fatah-Hamas Sepakat Bersatu Melawan Israel

Survei: 90 Persen Yahudi Israel Dukung Perang Gaza

28 Sukarelawan Indonesia Bertahan di Gaza

Berita terkait

Lee Young Ae Donasikan 50 Juta Won untuk Bantu Anak-anak di Gaza

22 November 2023

Lee Young Ae Donasikan 50 Juta Won untuk Bantu Anak-anak di Gaza

Donasi dari Lee Young Ae akan diberikan untuk mendukung perawatan medis bagi anak-anak di zona konflik jalur Gaza

Baca Selengkapnya

Dikritik Bersikap Netral Atas Konflik Gaza, Selena Gomez Akan Tinggalkan Instagram

3 November 2023

Dikritik Bersikap Netral Atas Konflik Gaza, Selena Gomez Akan Tinggalkan Instagram

Selena Gomez menghapus akun Instagram-nya, setelah dikritik karena komentarnya mengenai konflik Gaza

Baca Selengkapnya

Elon Musk Belum Bisa Pasok Internet ke Gaza Lewat Starlink, Mengapa?

31 Oktober 2023

Elon Musk Belum Bisa Pasok Internet ke Gaza Lewat Starlink, Mengapa?

Meskipun layanan telekomunikasi telah pulih di Gaza, seruan untuk bantuan internet Starlink milik Elon Musk terus berlanjut.

Baca Selengkapnya

Keadaan Warga dan Infrastruktur di Jalur Gaza dan Israel Setelah 8 Hari Konflik

16 Oktober 2023

Keadaan Warga dan Infrastruktur di Jalur Gaza dan Israel Setelah 8 Hari Konflik

Rumah Sakit Indonesia di Beit Lahiya, Jalur Gaza Utara merupakan salah satu bangunan yang hancur dengan kerusakan paling parah pada stasiun oksigen.

Baca Selengkapnya

Sudah Lewat 8 Hari Konflik Hamas Vs Israel di Jalur Gaza dalam Angka

16 Oktober 2023

Sudah Lewat 8 Hari Konflik Hamas Vs Israel di Jalur Gaza dalam Angka

Bagaimana keadaan masyarakat dalam konflik Hamas vs Israel di Jalur Gaza? Korban jiwa dari sipil terus bertambah.

Baca Selengkapnya

Israel Blokade Total Jalur Gaza, Bagaimana Kelangsungan Hidup Warga Gaza?

13 Oktober 2023

Israel Blokade Total Jalur Gaza, Bagaimana Kelangsungan Hidup Warga Gaza?

Blokade total yang dilakukan oleh Israel semakin membuat puluhan ribu warga Jalur Gaza sengsara

Baca Selengkapnya

Israel Blokade Total Jalur Gaza, Apa yang Dilakukannya?

13 Oktober 2023

Israel Blokade Total Jalur Gaza, Apa yang Dilakukannya?

Dalam menjalani hidupnya sehari-hari, sebagian warga Jalur Gaza juga sebenarnya bergantung pada Israel.

Baca Selengkapnya

Terjepit di Jalur Gaza

11 Oktober 2023

Terjepit di Jalur Gaza

Jutaan warga sipil di Jalur Gaza, Palestina, kini terjebak di tengah pertempuran antara antara militer Israel dan kelompok Hamas.

Baca Selengkapnya

Israel Melarang Minyak dan Gas Masuk ke Jalur Gaza

3 Agustus 2018

Israel Melarang Minyak dan Gas Masuk ke Jalur Gaza

Menteri Pertahanan Israel, Avigdor Lieberman, mengeluarkan perintah pelarangan pasokan minyak dan gas masuk ke Jalur Gaza melalui Kerem Shalom.

Baca Selengkapnya

Dikepung Israel, 80 Persen Pabrik di Gaza Palestina Tutup

18 Juli 2018

Dikepung Israel, 80 Persen Pabrik di Gaza Palestina Tutup

Akibat pengepungan Israel, 80 persen pabrik di Jalur Gaza Palestina tutup atau setidaknya semaput.

Baca Selengkapnya