MEW Manggung Lagi di Indonesia  

Reporter

Editor

Minggu, 12 Desember 2010 16:17 WIB

Kelompok musik MEW
TEMPO Interaktif, Jakarta - MEW, band yang berbasis di Inggris, mengaku ketagihan konser di Indonesia. Setelah pertunjukannya sukses setahun lalu dalam perhelatan Festival Java Rockinland di Ancol, Jakarta, MEW kembali tampil di sini. Kali ini mereka tampil di Surabaya, Jawa Timur.

Kelompok musik MEW tampil memanaskan Pantai Kenjeran, Surabaya, tadi malam. Di atas panggung Soundburst, mereka – Jonas Bjerre (vokal, gitar), Bo Madsen (gitar), dan Silas utke Graae (drum) – beraksi dengan format band penuh.

"Bermain musik di Indonesia menjadi sebuah pengalaman unik tersendiri bagi kami," ujar Bo madsen, sang gitaris kepada Tempo, sebelum manggung.

Advertising
Advertising

Selain MEW, panggung Soundburts juga dimeriahkan sekitar 40 band dan musisi dalam negeri. Mereka, antara lain, Rif/, Netral,J-Rocks, Gigi, Sheila On 7, Andra And The Backbone, Pas band, Sherina, Ran, Shaggy dog, Koil, dan Burgerkill.

AGUSLIA HIDAYAH

Berita terkait

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara di Sulawesi Masih Ditutup Sementara Hari Ini

2 menit lalu

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara di Sulawesi Masih Ditutup Sementara Hari Ini

Sejumlah bandara di wilayah udara Sulawesi masih ditutup operasionalnya hari ini akibat sebaran abu vulkanik dari Gunung Ruang yang kembali erupsi. AirNav Indonesia mengumumkan setidaknya ada lima bandara di wilayah Sulawesi yang penutupan operasionalnya diperpanjang.

Baca Selengkapnya

25 Rekomendasi Film dan Serial Terbaru Netflix Tayang Mulai Mei 2024

13 menit lalu

25 Rekomendasi Film dan Serial Terbaru Netflix Tayang Mulai Mei 2024

25 daftar film dan serial terbaru Netflix yang tayang sepanjang Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan PPP Cabut Gugatan soal 3.793 Suara Berpindah ke PAN dan Gerindra

15 menit lalu

Alasan PPP Cabut Gugatan soal 3.793 Suara Berpindah ke PAN dan Gerindra

PPP mencabut dalil dalam permohonan sengketa pileg soal perpindahan ribuan suara mereka ke PAN dan Gerindra. Apa sebabnya?

Baca Selengkapnya

Polres Yahukimo Tangkap 5 Tersangka Pembunuhan Bripda Oktavianus Buara, Polisi: Dua Masih Dikejar

17 menit lalu

Polres Yahukimo Tangkap 5 Tersangka Pembunuhan Bripda Oktavianus Buara, Polisi: Dua Masih Dikejar

TPNPB-OPM menyatakan bertanggung jawab atas pembunuhan seorang polisi Bripda Oktovianus Buara di Distrik Dekai, Yahukimo, Papua Pegunungan.

Baca Selengkapnya

Huawei Pura 70 dan 70 Pro Disebut akan Rilis Global di Malaysia

21 menit lalu

Huawei Pura 70 dan 70 Pro Disebut akan Rilis Global di Malaysia

Meskipun Huawei belum secara resmi mengumumkan peluncuran global seri Pura 70, daftar SIRIM menunjukkan rilisnya dalam waktu dekat di Malaysia.

Baca Selengkapnya

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

27 menit lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live Proliga 2024 Pekan Kedua, 2-5 Mei: Semarang Siap Jadi Tuan Rumah, Ini Harga Tiketnya

27 menit lalu

Jadwal Live Proliga 2024 Pekan Kedua, 2-5 Mei: Semarang Siap Jadi Tuan Rumah, Ini Harga Tiketnya

GOR Jatidiri, Semarang, telah siap menjadi tuan rumah pekan kedua PLN Mobile Proliga 2024 yang berlangsung pada 2-5 Mei.

Baca Selengkapnya

Survei: 58 Persen Responden Percaya Beijing Gunakan TikTok untuk Pengaruhi Opini Warga Amerika Serikat

28 menit lalu

Survei: 58 Persen Responden Percaya Beijing Gunakan TikTok untuk Pengaruhi Opini Warga Amerika Serikat

Jajak pendapat yang dilakukan Reuters/Ipsos mengungkap 58 persen responden percaya Beijing menggunakan TikTok untuk mempengaruhi opini warga Amerika.

Baca Selengkapnya

Arc Browser Masuk Windows 11, Bakal Menggoyang Dominasi Chrome dan Edge?

28 menit lalu

Arc Browser Masuk Windows 11, Bakal Menggoyang Dominasi Chrome dan Edge?

Peramban iOS dan Mac, Arc Browser, tersedia di Windows sejak 30 April 2024. Apa perbedaannya dibanding Chrome dan Edge?

Baca Selengkapnya

6 Tempat Wisata Gratis di Dubai, dari Kawasan Bersejarah hingga Danau di Tengah Gurun

28 menit lalu

6 Tempat Wisata Gratis di Dubai, dari Kawasan Bersejarah hingga Danau di Tengah Gurun

Dubai memiliki banyak pilihan untuk backpacker atau wisatawan dengan budget terbatas. Bahkan, banyak spot turis yang bisa dinikmati secara gratis.

Baca Selengkapnya