Fleksibel dalam Memilih Peran, Inilah Sederet Drama yang Pernah Dibintangi Han Hyo Joo

Jumat, 1 September 2023 10:46 WIB

Han Hyo-joo. AP/Ahn Young-joon

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah pertama kali tampil pada kontes kecantikan remaja pada tahun 2003, artis cantik Han Hyo Joo kini sedang merayakan 20 tahun kiprahnya dalam dunia hiburan Korea Selatan. Sejak pada 2005 lalu, Han Hyo Joo tidak pernah menghindari tantangan dalam berakting. Ia memerankan berbagai genre, baik itu roman, serial aksi, komedi, hingga melodrama. Aktris besutan BH Entertainment ini juga pernah berperan dalam genre thriller dan aksi, seperti Happiness dan Cold Eyes. Dilansir dari berbagai sumber, Berikut sederet drama korea yang dibintangi Han Hyo Joo:

1. Moving

Han Hyo Joo kembali muncul di layar drama pada musim panas ini. Belakangan drama berjudul Moving menjadi proyek terbesarnya hingga saat ini. Serial superhero Disney+ ini merupakan drama Korea yang paling mahal, dengan biaya produksi sebesar 65 miliar won untuk 20 episodenya.

Drama penuh aksi memang bukanlah hal baru bagi Han Hyo Joo. Namun dalam drama ini, ia memerankan seorang ibu berkacamata yang punya anak remaja. Peran ini cukup mengejutkan netizen. Pasalnya, selama ini Han Hyo Joo dikenal selalu membintangi karakter dengan usia yang jauh lebih muda dari usia aslinya.

2. W: Two World

Advertising
Advertising

Dalam drama ini, Han Hyo Joo nampak tampil cantik dengan memerankan seorang dokter yang jatuh cinta pada karakter fiksi yang dibuat oleh ayahnya. Penonton dibuat terkesima dengan peraduan aktingnya bersama Lee Jong Suk, dengan kemistri yang sangat kuat. Melansir laman thebeaulife.co, drama yang diadaptasi dari webtoon ini menjadikan Han Hyo Joo mengantongi Aktris Terbaik dalam kategori Serial Mini di APAN Star Awards 2016.

3. Happiness

Drama ini merupakan drama comeback dari Han Hyo Joo setelah lima tahun vakum. Mengusung genre thriller dan action, drama ini tepat untuk menunjukkan karakter kuat sang aktris. Drama yang mengisahkan tentang manusia yang berupaya memerangi wabah zombie ini menyuguhkan kepiawaian Han Hyo Joo dalam berakting bela diri. Happiness digarap sutradara Ahn Gil Ho. Selain Happiness, Park Hyung Sik dan Joo Woo Jin juga membintangi drama ini.

4. Spring Waltz

Drama ini merupakan salah satu drama Korea tentang musim yang sangat populer di masanya. Tayang 17 tahun lalu, drama ini mengisahkan tentang Park Eun Young (Han Hyo Joo) dengan Lee Soo Hoo (Seo Do Young) yang merupakan sepasang teman kecil yang harus terpisahkan karena ayah Lee Soo Hoo mencuri barang milik Park Eun Young hingga ia stres dan meninggal. Setelah dewasa mereka kembali bertemu dengan nama yang berbeda, dan saling jatuh cinta. Dalam drama inilah, Han Hyo Joo mendapatkan peran utama perdananya.

5. Brilliant Legacy

Tayang 14 tahun yang lalu, dalam drakor ini Han Hyo Joo berkesempatan beradu akting dengan aktor Lee Seung Gi dan aktris Moon Chae Won. Dalam drama ini, Han Hyo Joo memerankan seorang pewaris perusahaan konstruksi yang mengalami kebangrutan ketika ayahnya dinyatakan meninggal. Drama Brilliant Legacy berhasil menuai kesuksesan pada masanya.

Pilihan Editor: 5 Drama Korea Paling Populer Sepanjang Masa, Termasuk Favoritmu?

Berita terkait

Uncle Samsik Tayang di Disney+, Simak 5 Hal Drakor Ini

13 jam lalu

Uncle Samsik Tayang di Disney+, Simak 5 Hal Drakor Ini

Drakor Uncle Samsik sudah tayang pada 15 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Mengenal Kang Hoon Anggota Sementara Running Man

18 jam lalu

Mengenal Kang Hoon Anggota Sementara Running Man

Kang Hoon berpartisipasi dalam pembuatan Running Man sebagai anggota sementara.

Baca Selengkapnya

Debut Main Drama Lewat Uncle Samsik, Song Kang Ho Merasa Jadi Aktor Baru

20 jam lalu

Debut Main Drama Lewat Uncle Samsik, Song Kang Ho Merasa Jadi Aktor Baru

Uncle Samsik jadi debut drama Song Kang Ho setelah 35 tahun aktif bermain film layar lebar yang meraih banyak penghargaan.

Baca Selengkapnya

Memulai Karier Sebagai Penyanyi, Bibi Raih Baeksang Arts Awards Karena Kemampuan Akting

22 jam lalu

Memulai Karier Sebagai Penyanyi, Bibi Raih Baeksang Arts Awards Karena Kemampuan Akting

Aktris Korea BIBI memenagkan penghargaan Baeksang Arts Awards dengan Kategori artis pendatang baru terbaik melalui perannya dalam film Hopeless. Selain itu aktris yang memulai karier di bidang musik ini juga pernah bermain peran dalam drama The Worst of Evil sebagai anggota geng narkoba.

Baca Selengkapnya

Aktor Kawakan Joo Ji Hoon Genap 42 Tahun, Berikut Daftar Drakor dan Filmnya

1 hari lalu

Aktor Kawakan Joo Ji Hoon Genap 42 Tahun, Berikut Daftar Drakor dan Filmnya

Bintang drakor atau drama Korea hit Kingdom, Joo Ji Hoon telah malang melintang di serial televisi hingga di layar lebar Negeri Ginseng.

Baca Selengkapnya

Lee Sun Bin dan Kang Tae Oh Antusias Adu Akting di Potato Research Institute

1 hari lalu

Lee Sun Bin dan Kang Tae Oh Antusias Adu Akting di Potato Research Institute

Lee Sun Bin dan Kang Tae Oh mengungkapkan antusiasnya membintangi drama bersama Potato Research Institute

Baca Selengkapnya

7 Aktris yang Berperan Sebagai Ratu di Drama Korea Bertema Kerajaan

2 hari lalu

7 Aktris yang Berperan Sebagai Ratu di Drama Korea Bertema Kerajaan

Drama Korea bergenre sageuk bercerita sejarah atau kerajaan masa lampau. Berikut 7 aktris yang mendapat peran sebagai ratu.

Baca Selengkapnya

Jadi Best Actress di Baeksang Karena Berperan Jadi Dukun, Ini 3 Drakor Romantis yang Diperankan Kim Go Eun

2 hari lalu

Jadi Best Actress di Baeksang Karena Berperan Jadi Dukun, Ini 3 Drakor Romantis yang Diperankan Kim Go Eun

Kim Go Eun memerankan sosok dukun dalam film Exhuma. Lewat perannya tersebut ia berhasil menyabet penghargaan artis terbaik di Baeksang Arts Award. Ini 3 Drama Romance yang pernah diperankan

Baca Selengkapnya

Perjalanan Karier Wi Ha Joon hingga Dapat Penghargaan Rising Stsr dari First Brand Award

2 hari lalu

Perjalanan Karier Wi Ha Joon hingga Dapat Penghargaan Rising Stsr dari First Brand Award

Wi Ha Joon memulai karier pada tahun 2014 melalui debut webdrama 'We Don't Talk Anymore'. Setelah itu kariernya terus menanjak

Baca Selengkapnya

Mengenal 8 Pemeran Drakor The 8 Show

2 hari lalu

Mengenal 8 Pemeran Drakor The 8 Show

Drakor The 8 Show mengisahkan 8 orang yang terjerat dalam kesulitan finansial dan menerima undangan misterius untuk berpartisipasi dalam permainan

Baca Selengkapnya