Blue Beetle akan Tayang Pertengahan Agustus 2023, Bagaimana Sinopsisnya?

Rabu, 9 Agustus 2023 14:44 WIB

Film Blue Beetle. IMDB

TEMPO.CO, Jakarta - Film DC Studios arahan James Gunn akan menayangkan Blue Beetle. Di Indonesia, film itu akan tayang pada pertengahan Agustus 2023. Blue Beetle akan menjadi film pertama yang memperkenalkan karakter DC Universe. Film yang mengusung petualangan dari karakter yang baru diadaptasi dari komik DC.

Sinopsis Blue Beetle

Blue Beetle film adaptasi dari komik DC yang menceritakan remaja bernama Jaime Reyes (Xolo Mariduena). Sinopsis Blue Beetle, cerita tentang seorang yang mendapat kekuatan super setelah disengat kumbang. Ia mendapat kekuatan super setelah disengat seekor kumbang yang ternyata makhluk asing berwarna biru bernama Scarab.

Advertising
Advertising

Poster film Blue Beetle. Foto: Instagram @bluebeetle.

Kumbang tersebut menyengat Jaime ketika ia hendak melamar pekerjaan dan bertemu dengan Jenny Kord (Bruna Marquezine). Saat itu, Jenny menitipkan kotak misterius dan meminta agar Jaime tidak membukanya.

Jamie tetap membuka kotak misterius tersebut. Scarab atau kumbang berwarna biru itu menempel di wajah Jaime yang membuat dia berubah menjadi Blue Beetle.

Suatu saat Jamie kerap bermimpi aneh. Ia menyadari. mimpi aneh itu efek samping ketika dia disengat Scarab. Adapun Scarab alien kuno yang telah menyatu dengan tulang belakang Jamie.

Tubuh Jamie menjadi inang dari parasit yang menyerupai kumbang itu. Jamie kemudian memanfaatkan Scarab itu untuk melindungi Bumi. Sengatan Scarab ternyata membuat Jamie memiliki kekuatan super.

Kemampuan super Jamie mengeluarkan sinar laser, baju besi, dan pemulihan yang cepat. Jamie juga memiliki kekuatan fisik yang meningkat. Ia bisa terbang, memiliki senjata plasma, dan perisai untuk melindungi tubuh. Film DC Blue Beetle ini ceritanya agak mirip plot Spiderman dari Marvel.

Pilihan Editor: Xolo Mariduea Bermain untuk Film Blue Beetle

Berita terkait

Deadpool & Wolverine: Rumor Taylor Swift Kameo hingga Bukan Deadpool 3

8 hari lalu

Deadpool & Wolverine: Rumor Taylor Swift Kameo hingga Bukan Deadpool 3

Film Deadpool & Wolverine akan dirilis pada 26 Juli 2024

Baca Selengkapnya

Rating Film Thor: Love and Thunder Mandek di 76%, Chris Hemsworth Salahkan Dirinya

13 hari lalu

Rating Film Thor: Love and Thunder Mandek di 76%, Chris Hemsworth Salahkan Dirinya

Penyesalan Chris Hemsworth akan perannya sebagai Thor dalam film Thor: Love and Thunder dan projek mendatang yang akan ia bintangi.

Baca Selengkapnya

Jeremy Renner Menghadiri People's Choice Award 2024

20 Februari 2024

Jeremy Renner Menghadiri People's Choice Award 2024

Jeremy Renner menghadiri acara People's Choice Award 2024 setelah lebih dari 13 bulan ia kecelakaan ski yang mengakibatkannya dalam kondisi kritis

Baca Selengkapnya

Deretan Film yang Dibintangi Sydney Sweeney

19 Februari 2024

Deretan Film yang Dibintangi Sydney Sweeney

Selain Madame Web dan Euphoria, Sydney Sweeney membintangi banyak film. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Serial Animasi Marvel Terbaru X-Men '97 Rilis Trailer, Tayang 20 Maret 2024

17 Februari 2024

Serial Animasi Marvel Terbaru X-Men '97 Rilis Trailer, Tayang 20 Maret 2024

Serial animasi Marvel terbaru, X-Men '97 terdiri dari 10 episode dan akan tayang mulai 20 Maret 2024 secara eksklusif di Disney+ Hotstar.

Baca Selengkapnya

Profil Sydney Sweeney, Pemeran dalam Madame Web

15 Februari 2024

Profil Sydney Sweeney, Pemeran dalam Madame Web

Sydney Sweeney memerankan Julia Carpenter, salah satu dari tiga remaja

Baca Selengkapnya

Marvel Ungkap 4 Pemeran Utama Fantastic Four Termasuk Pedro Pascal dan Vanessa Kirby

15 Februari 2024

Marvel Ungkap 4 Pemeran Utama Fantastic Four Termasuk Pedro Pascal dan Vanessa Kirby

Fantastic Four direncanakan akan tayang pada 25 Juli 2025

Baca Selengkapnya

Converse Memperkenalkan Sepatu Terbaru De Luxe

13 Februari 2024

Converse Memperkenalkan Sepatu Terbaru De Luxe

Converse meluncurkan koleksi sepatu terbaru, De Luxe dan kolaborasi dengan perancang atau seniman dalam kampanye Edge of Style

Baca Selengkapnya

Disney Memulai Investasi dengan Epic Games

9 Februari 2024

Disney Memulai Investasi dengan Epic Games

Rumah produksi Disney mengeluarkan dana sebesar 1,5 miliar dolar kepada Epic Games

Baca Selengkapnya

3 Fakta Menarik Serial Echo, Tidak Cuma Cocok untuk Fans Marvel

27 Januari 2024

3 Fakta Menarik Serial Echo, Tidak Cuma Cocok untuk Fans Marvel

Berbeda dari serial maupun film dari Marvel Studios sebelumnya, Echo bukan hanya dapat dinikmati oleh fans Marvel. Berikut fakta-faktanya.

Baca Selengkapnya