Tahun Baru di Jepang, Veronica Tan Unjuk Kebolehan Masak Ala Chef

Reporter

Marvela

Selasa, 31 Desember 2019 23:14 WIB

Veronica Tan merayakan tahun baru di Jepang bersama dua anaknya, Nathania Purnama dan Daud Purnama .

TEMPO.CO, Jakarta - Veronica Tan saat ini tengah berada di Jepang untuk merayakan malam tahun baru. Ia ditemani dengan kedua anaknya, Nathania Purnama dan Daud Albeenner Purnama serta saudaranya.

Hal ini diketahui dari unggahan putrinya Nathania di Instagram pada Selasa, 31 Desember 2019. "2019 hampir berakhir! Bersemangat untuk melihat apa yang akan dibawa tahun depan. Saya harap ini akan menyenangkan seperti ini," tulis Nathania.

Dalam foto unggahannya itu terlihat ia dan Veronica berada di sebuah jembatan dengan pemandangan sungai dan bangunan tradisional Jepang di belakangnya. Selain itu, Nathania juga memperhatikan Veronika yang sedang memasak daging untuk makan malam mereka.

Veronica Tan bersama putrinya, Nathania Purnama saat merayakan tahun baru di Jepang.

Terdapat momen lucu ketika mantan istri Ahok ini berada di dapur. Veronica menghitung dari 1 sampai 3 berkali-kali, namun ia belum juga bisa segera menghidangkan makanannya di meja makan dengan hitungan ala pertandingan memasak. Hal tersebut membuat Nathania sedikit sebal. Tapi ketika makanan buatan Veronica itu datang, Nathania pun langsung menunjukkan reaksi tak sabar ingin langsung menyantapnya.

Advertising
Advertising

Dari unggahan di Instastory ini, Nathania menunjukkan bahwa ibunya pintar memasak. Ia juga memuji masakan ibunya. Beberapa waktu lalu, Basuki Tjahaja Purnama menuturkan bahwa mantan istrinya tidak bisa memasak. Pernyataan itu langsung dijawab Nathania dengan mengunggah video masakan yang dimasak ibunya. y

Pada kolom komentar, unggahan tersebut mendapat banyak ucapan dari para netizen. Ada juga yang memuji kecantikan Veronica yang alami. "Happy new year Bu Vero dan Nata," tulis akun @rawungtirza. "Mamimu cantik alami mbak Nathania, ternyata bisa masak juga kan? Salam manis buat mbak Vero ya," tulis akun @scarinda. "Semoga kamu dan ibumu bahagia kedepannya, kamu terbaik," tulis akun @chanrisihotang.

MARVELA

Berita terkait

4 Wajah Lama Ini Kembali Muncul dalam Bursa Bakal Calon Gubernur Pilkada 2024

2 hari lalu

4 Wajah Lama Ini Kembali Muncul dalam Bursa Bakal Calon Gubernur Pilkada 2024

Sejumlah nama bakal calon gubernur di Pilkada 2024 sudah mulai bermunculan, termasuk 4 wajah lama ini. Siapa saja mereka?

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

3 hari lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

6 hari lalu

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

PDIP mulai menjaring empat nama yang akan menjadi calon Gubernur (Cagub) DKI Jakarta. Lantas, siapa saja bakal cagub DKI Jakarta yang diusung PDIP?

Baca Selengkapnya

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

8 hari lalu

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

Kasus yang menjerat Galih Loss menambah daftar panjang kasus penistaan agama di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

37 hari lalu

Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

Banjir melanda sebagian wilayah di DKI Jakarta kerap terjadi berulang kali. Berikut gaya gubernur DKI menyikapi banjir di wilayahnya.

Baca Selengkapnya

Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

37 hari lalu

Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

Berikut sederet kasus penistaan agama yang dijatuhkan vonis untuk Ahok, Arya Wedakarna, dan terakhir Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun.

Baca Selengkapnya

81 Tahun Ma'ruf Amin, Berikut Jalan Politiknya dan Pernah Punya Story dengan Ahok

52 hari lalu

81 Tahun Ma'ruf Amin, Berikut Jalan Politiknya dan Pernah Punya Story dengan Ahok

Ma'ruf Amin berusia 81 tahun pada 11 Maret ini. Berikut perjalanan politiknya hingga menjadi wapres, sempat pula berseteru dengan Ahok.

Baca Selengkapnya

Ramai Soal KJMU, Apa itu Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang Diinisiasi Ahok dan Diteruskan Anies Baswedan?

55 hari lalu

Ramai Soal KJMU, Apa itu Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang Diinisiasi Ahok dan Diteruskan Anies Baswedan?

Ramai di media sosial soal Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang disebut diberhentikan sepihak oleh Pemprov DKI Jakarta. Apa beda KJMU dan KJP Plus?

Baca Selengkapnya

Jika Ahok Berminat Maju di Pilkada DKI Jakarta, Status Mantan Narapidana Bisa Mengganjalnya? Ini Kata UU Pilkada

56 hari lalu

Jika Ahok Berminat Maju di Pilkada DKI Jakarta, Status Mantan Narapidana Bisa Mengganjalnya? Ini Kata UU Pilkada

Pengamat politik Adi Prayitno sebut nama Ahok dan Anies Baswedan masih kuat di Jakarta. Bagaimana dengan Ridwan Kamil?

Baca Selengkapnya

69 Tahun Deddy Mizwar, Perjalanan Karir Jenderal Nagabonar dari Aktor hingga Politisi

56 hari lalu

69 Tahun Deddy Mizwar, Perjalanan Karir Jenderal Nagabonar dari Aktor hingga Politisi

Menjadi politisi sambil tetap aktif dalam dunia film. Begini perjalanan Deddy Mizwar menapaki dua bidang yang berbeda tersebut.

Baca Selengkapnya