Siapa Saja 15 Finalis Bandung Contemporary Art Award 2019

Minggu, 22 September 2019 14:06 WIB

Anggota juri Asmujo J. Irianto tengah menilai karya peserta Bandung Contemporary Art Award atau BaCAA 2019. Dok. Istimewa

TEMPO.CO, Bandung - Penjurian ajang Bandung Contemporary Art Award atau BaCAA 2019 memunculkan 15 seniman finalis dari 147 pendaftar. Panitia akan mengumumkan tiga pemenang BaCAA itu pekan depan, Jumat 27 September 2019 di Lawangwangi Creative Space Jalan Dago Giri 99, Mekarwangi, Bandung, Jawa Barat.

Hadiah utama berupa uang tunai sebesar Rp 100 juta. Hadiah bagi pemenang lainnya yaitu residensi seni di Intermondes, La Rochelle, Prancis, dan kunjungan ke pusat seni rupa internasional. Kompetisi ini ditujukan bagi para perupa muda Indonesia yang berusia kurang dari 35 tahun.

Lima belas finalis Bandung Contemporary Art Award 2019 itu adalah Audya Amalia, Azizi Al Majid, Bandu Darmawan, Egga Jaya Prasetya, Ephraim, Haqiqy Zahwa Hawary, Hilmy Pratama Soepadmo, dan I Wayan Piki Suyersa. Kemudian ada Mira Rizki Kurnia, Moch. Hasrul, Moch. Krismon Ariwijaya, Putra Wali Aco, Sandi Jaya Saputra, Susilo Nofriadi, dan Vincent A. S. Rumahloine.

Para juri yang terlibat kali ini adalah kurator Asmujo J. Irianto, kolektor dan penikmat seni Hady Ang dari Singapura, kritikus dan jurnalis seni asal Italia Naima Morelli. Ada pula seniman Melati Suryodarmo, Pei-Yu Lin seorang praktisi galeri dari Taiwan, dan kolektor Wiyu Wahono.

Tercatat 147 orang yang mendaftar untuk mengikuti Bandung Contemporary Art Award 2019. Dari jumlah itu disaring menjadi 30, dan diseleksi lagi sampai mendapati angka 15 finalis. Kompetisi gelaran ArtSociates dan Lawangwangi Creative Space itu untuk memberi peluang berkarir sebagai seniman profesional, juga meningkatkan gairah dan semangat untuk memaksimalkan kreativitas perupa muda di arus seni rupa kontemporer Indonesia saat ini.

Advertising
Advertising

Menurut Wiyu BaCAA dari tahun ke tahun semakin berkualitas. Seleksi ketat berdampak pada peningkatan kualitas karya. "Sehingga tampaknya tahun ini mereka sangat serius untuk submit karya-karya ke BaCAA ini," ujarnya melalui keterangan tertulis, Minggu 22 September 2019.

Berita terkait

Duta Besar Masaki Yasushi Beri Penghargaan kepada Ketua Perhimpunan Alumni dari Jepang

1 hari lalu

Duta Besar Masaki Yasushi Beri Penghargaan kepada Ketua Perhimpunan Alumni dari Jepang

Perhimpunan Alumni dari Jepang (PERSADA) Jawa Barat telah berkontribusi mempromosikan hubungan persahabatan antara Jepang dan Indonesia.

Baca Selengkapnya

Disambut Patung Pria Kurus Hidung Panjang, Megawati Singgung Politik Seni

2 hari lalu

Disambut Patung Pria Kurus Hidung Panjang, Megawati Singgung Politik Seni

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri menyinggung politik seni saat meninjau pameran bertajuk Melik Nggendong Lali karya Butet Kartaredjasa.

Baca Selengkapnya

Rumah Dinas Wali Kota Bandung Dijadikan Objek Wisata Akhir Pekan

4 hari lalu

Rumah Dinas Wali Kota Bandung Dijadikan Objek Wisata Akhir Pekan

Masyarakat atau wisatawan bisa mengunjungi Pendopo untuk wisata sejarah Kota Bandung, dibatasi 100 orang per hari.

Baca Selengkapnya

Potensi Gempa Sesar Lembang, Peneliti BRIN Sebut Tingkat Ancaman Besar Karena Dangkal

4 hari lalu

Potensi Gempa Sesar Lembang, Peneliti BRIN Sebut Tingkat Ancaman Besar Karena Dangkal

Sampai kedalaman 4,5 meter tanah ditemukan empat kejadian gempa yang berkaitan dengan Sesar Lembang

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Tempat Wisata Baru di Bandung untuk Libur Long Weekend

8 hari lalu

Rekomendasi Tempat Wisata Baru di Bandung untuk Libur Long Weekend

Selalu ada tempat-tempat baru yang bermunculan di Bandung untuk memberikan pengalaman baru bagi pelancong.

Baca Selengkapnya

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

9 hari lalu

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

Kementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan layanan koneksi Starlink lebih dibutuhkan di daerah yang terisolir dan minim jaringan internet.

Baca Selengkapnya

Cuti Bersama Akhir Pekan, PT KAI Sediakan KA Lodaya Tambahan dari Bandung

9 hari lalu

Cuti Bersama Akhir Pekan, PT KAI Sediakan KA Lodaya Tambahan dari Bandung

Pemerintah menetapkan cuti bersama pada Jumat, 10 Mei 2024, menyusul libur perayaan Kenaikan Isa Almasih pada, Kamis, 9 Mei 2025.

Baca Selengkapnya

Cerita Pemuda Asal Bandung Gunakan Starlink: Unlimited dan Lebih Stabil

10 hari lalu

Cerita Pemuda Asal Bandung Gunakan Starlink: Unlimited dan Lebih Stabil

Melalui situs resminya, Starlink mematok harga layanan internet sebesar Rp 750 ribu per bulan.

Baca Selengkapnya

5 Hotel Strategis Dekat Lokasi Konser Sheila On 7 di Bandung, Bisa Ditempuh Jalan Kaki

11 hari lalu

5 Hotel Strategis Dekat Lokasi Konser Sheila On 7 di Bandung, Bisa Ditempuh Jalan Kaki

Temukan lima hotel terdekat dari Stadion Siliwangi, Bandung, lokasi konser Sheila on 7. Mulai dari hotel bintang 4 hingga bintang 2, semua berjarak kurang dari satu kilometer dari stadion.

Baca Selengkapnya

The Papandayan Bandung Merayakan Ulang Tahun ke-34 dengan Penawaran Spesial

11 hari lalu

The Papandayan Bandung Merayakan Ulang Tahun ke-34 dengan Penawaran Spesial

Wujud apresiasi bagi para tamu dan masyarakat yang telah berbagi pengalaman berkesan dengan The Papandayan selama 34 tahun.

Baca Selengkapnya