Demi Jokowi, Christine Hakim Rela Berjubel Sejak Pagi

Minggu, 13 Januari 2019 13:01 WIB

Aktris Christine Hakim memberikan penjelasan kepada sejumlah media terkait Plaza Indonesia Film Festival (PIFF) 2018 di Jakarta, 20 Februari 2018. Sejumlah film yang menang dalam berbagai festival internasional akan ditayangkan secara gratis dalam PIFF 2018 pada 26 Februari - 2 Maret 2018. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta- Aktris Christine Hakim turut serta dalam deklarasi dukungan terhadap padangan Joko Widodo atau Jokowi dan Ma'ruf Amin, yang diselenggarakan di Glora Bung Karno pada Sabtu, 12 Januari 2019. Deklarasi yang dihadiri Jokowi pada sore harinya, sudah dipadati peserta sejak siang hari.

"Saya sudah dari pagi persiapannya, kegiatan ini merupakan bukti kami sayang Pak Jokowi dan terus mendukung beliau," ujar Christine di Plaza Tenggara GBK.

Menurut Christine, deklarasi ini merupakan momentum luar biasa dari para pendukungnya. Alasannya, para pendukung tersebut sudah melihat hasil kerja dari Jokowi. Sehingga, mereka mendukung Jokowi untuk melanjuti kerjanya di periode selanjutnya.

Dukungan dari masyarakat, ujar Christine, merupakan salah satu penyemangat Jokowi untuk terus bekerja dan menjadi pemimpin bangsa. "Saya sangat menghargai sekali kegiatan deklarasi ini, mudah-mudahan ini menjadi tambahan energi untuk Pak Jokowi," tutur dia.

Deklarasi Jokowi-Amin diusung oleh para alumnus Universitas Indonesia. Namun, dalam kegiatan ini berbagai alumni dari universitas negeri di Indonesia juga hadir.

Advertising
Advertising

Setidaknya, ratusan orang berkumpul di Glora Bung Karno mengenakan atribut dari universitas masing-masing beserta foto Jokowi di kaus mereka. Ada yang memakan kaus merah, oranye, kuning, putih, dan hitam.

Baca: Sikap Jokowi Ini Membuat Heran Christine Hakim

Deklarasi ini, dibacakan oleh Artis Lala Karmela dan untuk paduan suaranya dipimpin oleh Musikus Adie MS. Jokowi pun berterima kasih atas dukungan ini, saat menghadiri deklarasi, Jokowi mengenakan jaket bertuliskan "Kerja Nyata" yang diberikan Alumni UI.

Berita terkait

Timnas U-23 Indonesia vs Irak Digelar Malam Ini, Jokowi: Menang, Insyaallah

44 menit lalu

Timnas U-23 Indonesia vs Irak Digelar Malam Ini, Jokowi: Menang, Insyaallah

Jokowi optimistis Timnas U-23 Indonesia bisa mengalahkan Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 Kamis malam ini.

Baca Selengkapnya

Tinjau Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Seketeng Sumbawa, Jokowi: Cenderung Turun

46 menit lalu

Tinjau Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Seketeng Sumbawa, Jokowi: Cenderung Turun

Presiden Joko Widodo alias Jokowi menuturkan harga bawang merah dan bawang putih dipatok Rp 40 ribu per kilogram.

Baca Selengkapnya

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Irak Malam Ini, Presiden Jokowi Akan Saksikan dari Kamar

1 jam lalu

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Irak Malam Ini, Presiden Jokowi Akan Saksikan dari Kamar

Presiden Jokowi memilih untuk menyaksikan laga Timnas U-23 Indonesia melwan Irak dari kamarnya.

Baca Selengkapnya

Jokowi Resmikan Bendungan Tiuk Suntuk di NTB, Pembangunannya Telan Biaya Rp 1,4 Triliun

3 jam lalu

Jokowi Resmikan Bendungan Tiuk Suntuk di NTB, Pembangunannya Telan Biaya Rp 1,4 Triliun

Presiden Joko Widodo alias Jokowi meresmikan Bendungan Tiu Suntuk di Sumbawa Barat, NTB, pada Kamis, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Mentan Amran Mendampingi Presiden Jokowi Gowes di Mataram

3 jam lalu

Mentan Amran Mendampingi Presiden Jokowi Gowes di Mataram

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman turut serta bersama presiden menyapa warga Mataram.

Baca Selengkapnya

Soal Kewarganegaraan Ganda untuk Diaspora, Bagaimana Peraturannya?

4 jam lalu

Soal Kewarganegaraan Ganda untuk Diaspora, Bagaimana Peraturannya?

Jokowi pernah memerintahkan pengkajian soal status bagi diaspora, tapi menurun Menteri Hukum bukan kewarganegaraan ganda.

Baca Selengkapnya

Alasan Pengamat Sebut Jokowi dan SBY Jadi Mentor Andal Prabowo

4 jam lalu

Alasan Pengamat Sebut Jokowi dan SBY Jadi Mentor Andal Prabowo

Pengamat menilai hubungan Jokowi dengan Megawati yang renggang membuat Jokowi dan Prabowo akan terus bersama.

Baca Selengkapnya

Jokowi Resmikan Jalan 5 Inpres di NTB Senilai Rp 211 Miliar: Anggaran yang Tidak Kecil

5 jam lalu

Jokowi Resmikan Jalan 5 Inpres di NTB Senilai Rp 211 Miliar: Anggaran yang Tidak Kecil

Jokowi meresmikan pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Kamis pagi, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin Usai Timnas Indonesia Dikalahkan Uzbekistan

5 jam lalu

Komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin Usai Timnas Indonesia Dikalahkan Uzbekistan

Timnas Indonesia kalah melawan Uzbekistan dalam semifinal Piala Asia U-23 2024. Ini komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi dalam Sorotan Aksi Hari Buruh Internasional Kemarin

5 jam lalu

Presiden Jokowi dalam Sorotan Aksi Hari Buruh Internasional Kemarin

Aksi Hari Buruh Internasional pada Rabu kemarin menyoroti janji reforma agraria Presiden Jokowi. Selain itu, apa lagi?

Baca Selengkapnya