Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sebelum Sheila On 7 Tampil di Makassar, Penonton Sudah Ada yang Pingsan

image-gnews
Duta berfoto bersama para penonton di konser Sheila On 7
Duta berfoto bersama para penonton di konser Sheila On 7 "Tunggu Aku Di" di Sport Centre Plasa Telkom, Makassar, Sabtu, 10 Agustus 2024. Dok. Antara Suara/GOLDLive Indonesia/Live Avenue
Iklan

TEMPO.CO, Makassar - Sebanyak 20 ribu tiket terjual saat konser Sheila On 7 di Sport Centre Plasa Telkom, Jalan Andi Pangeran Pettarani Kota Makassar pada Sabtu malam, 10 Agustus 2024. Para penonton yang ingin menyaksikan langsung Duta cs, harus berjalan kaki sekitar 300 meter menuju ke panggung. Sebab, kendaraan harus diparkir di sekitar Jalan A.P Pettarani.

Sejak pukul 16.00 WITA, para penggemar Sheila On 7 yang akrab disapa Sheila Gank mulai masuk memadati lokasi. Mereka ingin menyaksikan band kesayangannya yang sudah lama tidak tampil di Makassar. Hingga pukul 19.38 WITA, penonton terus memadati lokasi panggung. Karena saking banyaknya penonton, sehingga ada satu penonton yang pingsan tepat di bagian tengah panggung.

"Medis-medis," teriak seorang polisi kepada panitia. Setelah itu, tim medis langsung membawa kursi roda masuk ke wilayah panggung. Tim medis yang berjumlah lima orang ini kemudian segera membawa penonton yang pingsan ke tenda.

Konser Sheila On 7 "Tunggu Aku Di" di Sport Centre Plasa Telkom, Makassar, Sabtu, 10 Agustus 2024. Dok. Antara Suara/GOLDLive Indonesia/Live Avenue

Konser Sheila On 7 di Makassar

Band asal Yogyakarta ini menjalani tur konser 'Tunggu Aku Di' lima kota di Indonesia, termasuk Kota Makassar. Sebelumnya sudah menjalani konser ke Kota Samarinda pada 27 Juli lalu. "Pemilihan kota ini karena history, Sheila On 7 sudah lama tak tampil di Makassar," kata promotor dari Antara Suara, Andri Verraning Ayu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurutnya, para penonton yang menyaksikan Sheila On 7 bukan hanya dari Sulawesi Selatan, melainkan ada Jakarta, Bandung, Jawa Barat hingga Singapura. "Bahkan ada dari luar negeri datang menonton di Makassar," ucapnya.

Setelah sukses menggelar konser di Samarinda dan Makassar, Sheila On 7 akan melanjutkan tur mereka ke Pekanbaru, Medan, dan Bandung.

DIDIT HARIYADI

Pilihan Editor: Kemeriahan Konser Sheila On 7 Tunggu Aku di Samarinda, Semangat Lanjut ke Kota Berikutnya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Periset BRIN Makassar Tolak Sentralisasi Riset, Usulkan Homebase Regional

9 hari lalu

Logo Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) yang diluncurkan pada peringatan Hari Kebangkitan Teknologi Nasional ke-26 pada Selasa 10 Agustus 2021. ANTARA/HO-Humas BRIN/am. (ANTARA/HO-Humas BRIN)
Periset BRIN Makassar Tolak Sentralisasi Riset, Usulkan Homebase Regional

Para peneliti menolak kebijakan sentralisasi riset yang diumumkan Kepala BRIN Laksana Tri Handoko.


Polisi Hentikan Kasus Kecelakaan Pemilik Rumah Makan Pallubasa di Tol Reformasi Makassar

19 hari lalu

Ilustrasi kecelakaan mobil. Istimewa
Polisi Hentikan Kasus Kecelakaan Pemilik Rumah Makan Pallubasa di Tol Reformasi Makassar

Polrestabes Makassar menghentikan pengusutan kasus kecelakaan di Tol Reformasi Makassar. Suami pemilik Rumah Makan Pallubasa sempat jadi tersangka.


Sejarah Kota Makassar, Dari Pusat Perdagangan Hingga Kota Metropolitan

20 hari lalu

Wali kota Makassar Ramdhan 'Danny' Pomanto memimpin upacara HUT RI ke-73 di Pantai Losari, Makassar. Bendera merah putih dikibarkan di atas laut dengan gerakan akrobatik menggunakan peralatan fly-board, Jumat, 17 Agustus 2018.
Sejarah Kota Makassar, Dari Pusat Perdagangan Hingga Kota Metropolitan

Pada 1971, Makassar berganti nama menjadi Ujung Pandang. Namun, pada 1999, nama Makassar diresmikan kembali.


Alasan Presiden BJ Habibie Kembalikan Nama Makassar Hari Ini 25 Tahun Lalu

21 hari lalu

Rakyat Indonesia berduka karena meninggalnya Presiden RI ketiga BJ Habibie pada 11 September 2019. Bapak Teknologi Indonesia itu tutup usia setelah mendapatkan perawatan di RSPAD Gatot Subroto karena penyakit penyakit gagal jantung. dok.TEMPO
Alasan Presiden BJ Habibie Kembalikan Nama Makassar Hari Ini 25 Tahun Lalu

Nama kota Ujung Pandang resmi dikembalikan menjadi Makassar pada hari ini 25 tahun lalu. Ini alasan penetapan oleh Presiden BJ Habibie saat itu.


Survei Indikator: Duet Munafri dan Aliyah Teratas di Pilkada Makassar

21 hari lalu

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia memilih Kota Makassar menjadi pusat deklarasi damai Pilkada Serentak 2018, Minggu, 18 Februari 2018
Survei Indikator: Duet Munafri dan Aliyah Teratas di Pilkada Makassar

Pasangan Munafri dan Aliyah unggul dari tiga pasangan calon lain di Pilkada Makassar. Elektabilitas Munafri-Aliyah mencapai 36,7 persen


Istri dan Anaknya Meninggal dalam Kecelakaan di Jalan Tol Reformasi, Suami Pemilik Rumah Makan Pallubasa Jadi Tersangka

22 hari lalu

Ilustrasi kecelakaan mobil. Istimewa
Istri dan Anaknya Meninggal dalam Kecelakaan di Jalan Tol Reformasi, Suami Pemilik Rumah Makan Pallubasa Jadi Tersangka

Polrestabes Makassar menetapkan suami pemilik Rumah Makan Pallubasa sebagai tersangka dalam kecelakaan di Jalan Tol Reformasi.


Lowongan Kerja Jadi Awak Kabin Garuda Indonesia, Hanya Dibuka sampai Besok

28 hari lalu

Rancangan Didiet Maulana untuk awak kabin Garuda Indonesia bertema Puspa Nusantara yang dipamerkan dalam mini show di The Tribrata, Jakarta Selatan, Senin 14 Oktober 2019. (Tempo/Silvy Riana Putri)
Lowongan Kerja Jadi Awak Kabin Garuda Indonesia, Hanya Dibuka sampai Besok

Periode registrasi lowongan kerja awak kabin Garuda Indonesia ini hanya dibuka untuk lima hari sejak Kamis, 3 Oktober.


Jadi Band Pembuka di Tur Semua Kota, Good Morning Everyone: Mas-mas Sheila on 7, Terima Kasih

31 hari lalu

Grup band Good Morning Everyone usai tampil sebagai band pembuka konser Sheila on 7 di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu, 28 September 2024. Foto: Instagram.
Jadi Band Pembuka di Tur Semua Kota, Good Morning Everyone: Mas-mas Sheila on 7, Terima Kasih

Band Good Morning Everyone bercerita tentang perjalanan mereka terpilih menjadi band pembuka untuk tur konser Sheila On 7 di 5 kota di Indonesia.


Scoot Tambah Frekuensi Penerbangan ke Chiang Mai, Balikpapan hingga Makassar

32 hari lalu

Scoot. Foto Istimewa
Scoot Tambah Frekuensi Penerbangan ke Chiang Mai, Balikpapan hingga Makassar

Scoot mengumumkan penyesuaian frekuensi penerbangan untuk mengantisipasi permintaan selama musim dingin di wilayah utara


Fiersa Besari Jadi Pembuka di Konser Sheila On 7: Momen Tak Terlupakan Sebelum Vakum

32 hari lalu

Fiersa Besari. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Fiersa Besari Jadi Pembuka di Konser Sheila On 7: Momen Tak Terlupakan Sebelum Vakum

Fiersa Besari menjadi pembuka di tur konser Sheila On 7 di Bandung. Merupakan pengalaman tak terlupakan sebelum ia vakum awal tahun depan.