Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bruno Mars akan Konser di Indonesia, Tiket hingga Menggandeng TEM Presents

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Bruno Mars. Foto: Instagram/@brunomars
Bruno Mars. Foto: Instagram/@brunomars
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi Amerika Serikat, Bruno Mars akan konser di Indonesia, Bruno Mars Live in Jakarta 2024. Konser Bruno Mars akan berlangsung di Jakarta International Stadium atau JIS pada 13 September dan 14 September 2024.

"Hari ini kita baru saja secara resmi mengumumkan bahwa konser bertajuk Bruno Mars Live in Jakarta 2024 secara resmi akan hadir di Indonesia, di Jakarta," kata Harry dalam konferensi pers di Jakarta Pusat pada Jumat, 21 Juni 2024, dikutip dari Antara.

Pengumuman yang sama juga disampaikan PK Entertainment melalui Instagram @pkentertainment.id. "Bruno Mars akan hadir di Jakarta pada 13-14 September 2024. Kita tidak sabar untuk menyaksikan "24K Magic" secara langsung!" tulis PK Entertainment, Jumat 21 Juni 2024.

Tentang Konser Bruno Mars

1. Tiket

Dikutip dari situs web Brunomarsinjakarta.com, penjualan tiket kedua konser tersebut dibuka pada 27 Juni 2024 pukul 10.00 WIB sampai 28 Juni 2024 pukul 23.59 WIB. Pembelian ini khusus untuk para pengguna Livin' by Mandiri via Sukha. Penjualan umum akan dimulai pada 29 Juni 2024 pukul 10.00 WIB hanya di website brunomarsinjakarta.com. Adapun tiket VIP package tersedia di vip.livenation.asia.

2. Konser Ketiga di Indonesia

Bruno Mars telah dua kali bertandang ke Indonesia. Dikutip dari Antara, Bruno Mars pertama kali bertemu penggemarnya di Indonesia pada 5 April 2011. Waktu itu ia tampil di Tennis Indoor Senayan. Bruno Mars kembali naik panggung di Indonesia dalam konser The Moonshine Jungle Tour di Mata Elang International Stadium Ancol, Jakarta Utara pada 24 Maret 2014.

3. Target 100 Ribu Penonton

Harry Sudarma mengatakan rangkaian konser Bruno Mars menargetkan 100 ribu penonton atau 50 ribu penonton untuk setiap hari pertunjukan. Harry pun menjelaskan JIS dipilih sebagai lokasi konser karena stadion tersebut sudah sering dijadikan tempat penyelenggaraan konser maupun acara non-olahraga lainnya. Infrastruktur dan fasilitas di JIS dinilai cocok dan mendukung berlangsungnya konser.

4. Antisipasi Penipuan Tiket

Dikutip dari Brunomarsinjakarta.com, promotor menyiapkan langkah untuk mencegah penipuan tiket. Adapun di antaranya membatasi pembelian tiket setiap satu kali transaksi hanya sebanyak enam tiket. Pembeli wajib mencantumkan identitas yang sah sesuai kartu identitas. Tiket tidak dapat diubah atau dimodifikasi setelah pembelian dilakukan. Tiket akan disebarkan ke calon penonton saat mendekati hari penyelenggaraan konser.

5. TEM Presents

PK Entertainment turut menggandeng Live Nation dan TEM Presents. Dikutip dari Brunomarsinjakarta.com, TEM Presents perusahaan hiburan live yang didirikan pada 2007 oleh Samantha Tzovolos. TEM telah mempromosikan sejumlah artis, termasuk seperti John Mayer, Guns N’ Roses, Sting, Ariana Grande, Michael Buble, Backstreet Boys, The Chainsmokers, Il Divo, Mika, Keshi, dan Lany.

ADINDA JASMINE PRASETYO | ANTARA | BRUNO MARS IN JAKARTA

Pilihan Editor: Bruno Mars Konfirmasi Jadwal Konser di Jakarta September 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Perjalanan Karier WayV yang Bakal Konser Perdana di Indonesia pada 5 Oktober

18 jam lalu

Grup WayV. Foto : Fandom
Perjalanan Karier WayV yang Bakal Konser Perdana di Indonesia pada 5 Oktober

Perjalanan karier grup Tiongkok, WayV, yang bakal gelar konser perdana di Istora Senayan, Jakarta pada 5 Oktober mendatang.


BOYNEXTDOOR Umumkan Bakal Konser di Jakarta pada April 2025

1 hari lalu

BoyNextDoor di acara Red Carpet Golden Disc Awards ke-38 di Jakarta pada Sabtu, 6 Januari 2024. TEMPO/Marvela
BOYNEXTDOOR Umumkan Bakal Konser di Jakarta pada April 2025

Melalui media sosialnya, BOYNEXTDOOR mengumumkan bakal menggelar konser tunggal pertama di Jakarta pada April 2025.


NIKI Batal Konser di Portland dan Minneapolis karena Penjualan Tiket Tak Capai Target

1 hari lalu

Penyanyi, NIKI atau Niki Zefanya. Foto: Instagram NIKI
NIKI Batal Konser di Portland dan Minneapolis karena Penjualan Tiket Tak Capai Target

NIKI meminta maaf karena terpaksa membatalkan konsernya di Portland dan Minneapolis akibat penjualan tiket yang tidak mencapai target.


Serba-serbi Konser Sheila On 7 di Bandung, Ganti Venue hingga Undang 3 Musisi Jadi Pembuka

2 hari lalu

Sheila On 7 menggelar konser bertajuk 'Tunggu Aku Di' di Landasan Udara Soewondo, pada Sabtu, 14 September 2024. Dok. Antara Suara
Serba-serbi Konser Sheila On 7 di Bandung, Ganti Venue hingga Undang 3 Musisi Jadi Pembuka

Sheila On 7 akan menggelar konser bertajuk "Tunggu Aku Di Bandung" pada Sabtu, 28 September 2024 di Stadion Si Jalak Harupat.


Prediksi Setlist Konser TXT ACT: PROMISE di Jakarta 2024

2 hari lalu

Konser TXT atau Tomorrow X Together ACT:PROMISE in Jakarta. Instagram.com/@applewood_official
Prediksi Setlist Konser TXT ACT: PROMISE di Jakarta 2024

Prediksi daftar lagu atau setlist yang akan dibawakan TXT di konser ACT: PROMISE Jakarta 2024.


Sederet Janji Pramono Anung-Rano Karno Jika Menangi Pilgub Jakarta 2024

3 hari lalu

Pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung-Rano Karno memberikan pidato saat deklarasi Kampanye Damai Pilkada di kawasan Kota Tua, Jakarta, Selasa, 24 September 2024. Deklarasi tersebut sebagai bentuk kesepakatan dan komitmen bersama untuk mewujudkan kampanye damai tanpa konflik pada Pilkada serentak 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Sederet Janji Pramono Anung-Rano Karno Jika Menangi Pilgub Jakarta 2024

Pramono Anung-Rano Karno memberikan janji-janji kepada masyarakat dalam Pilgub Jakarta 2024.


Oasis Disebut Akan Garap Dokumenter Menuju Konser Reuni 2025

4 hari lalu

Vokalis utama Oasis, Liam Gallagher dan penulis lagu sekaligus gitaris Noel Gallagher. Foto: Instagram/@oasis
Oasis Disebut Akan Garap Dokumenter Menuju Konser Reuni 2025

Menjelang konser reuninya pada 2025, grup band Oasis disebut akan memproduksi film dokumenter.


Fakta-fakta DAY6 yang Bakal Konser di Tiga Kota di Indonesia

4 hari lalu

Grup band asal Korea Selatan, DAY6. Foto: X/@day6official
Fakta-fakta DAY6 yang Bakal Konser di Tiga Kota di Indonesia

Fakta unik band asal Korea Selatan, DAY6 yang bakal menggelar konser di tiga kota di Indonesia di bulan depan.


Pramono Anung Bakal Perpanjang Jalur MRT Menuju JIS jika Menang Pilgub Jakarta

4 hari lalu

Ilustrasi kereta MRT (Mass Rapid Transit) di Jakarta, Indonesia.
Pramono Anung Bakal Perpanjang Jalur MRT Menuju JIS jika Menang Pilgub Jakarta

Selain menginginkan MRT sampai ke JIS, Pramono Anung turut menyinggung soal proyek pembangunan MRT menuju Ancol.


6 Hal Menarik dari Konser Encore IU yang Ukir Sejarah Baru di Korea Selatan

4 hari lalu

Penyanyi dan penulis lagu asal Korea Selatan, IU. Dok. EDAM Entertainment
6 Hal Menarik dari Konser Encore IU yang Ukir Sejarah Baru di Korea Selatan

Selain mencatatkan sejarah baru, konser IU di Stadion Piala Dunia Seoul menghadirkan banyak hal menarik yang mencuri perhatian.