Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hari Ini Jin BTS Selesai Wajib Militer, Penggemar Diminta Tidak Hadir di Lokasi

image-gnews
Jin BTS. entertain.naver.com
Jin BTS. entertain.naver.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Agensi BigHit Music mengumumkan bahwa Jin BTS akan menyelesaikan tugas wajib militernya pada Rabu, 12 Juni. Agensi meminta para penggemar untuk tidak mendatangi lokasi acara pelepasan tersebut.

"Harap dicatat bahwa acara hari pelepasan hanya diperuntukkan bagi personel militer. Tidak ada acara khusus yang direncanakan pada hari pemulangan Jin," demikian antara lain isi pengumuman BigHit Music pada Selasa lalu.

BigHit Music juga menyampaikan terima kasih kepada para penggemar atas dukungan mereka kepada BTS dan Jin hingga saat ini.

"Guna mencegah munculnya masalah akibat keramaian, para penggemar sangat disarankan untuk menahan diri mengunjungi lokasi," kata agensi sebagaimana dikutip oleh Soompi. 

Jin dijadwalkan menghadiri BTS FESTA 2024, sebuah acara perayaan ulang tahun debut BTS, yang akan diadakan di Jamsil Arena, Seoul, Korea Selatan, pada 13 Juni. Pada acara tersebut, Jin akan menyapa para penggemar BTS, yang dikenal sebagai ARMY, serta melakukan interaksi langsung dengan penggemar yang terpilih melalui undian. Selain itu, Jin juga akan mengadakan acara khusus yang bisa diikuti secara virtual melalui Weverse oleh anggota ARMY.

Jin adalah anggota BTS pertama yang menjalani wajib militer pada akhir 2022 dan akan menjadi yang pertama menyelesaikan masa tugas 18 bulan pada 12 Juni. Anggota BTS lainnya, J-Hope, memulai wajib militer pada April 2023, diikuti oleh Suga pada September 2023, serta Jimin, Jungkook, RM, dan V pada akhir 2023. Semua anggota BTS diharapkan bisa kembali bersama sebagai satu grup pada 2025.

Profil Jin BTS

Dilansir dari K-POP Profile, Kim Seok Jin, yang lebih dikenal dengan nama panggung Jin, adalah anggota tertua dari boyband terkenal BTS. Jin lahir di Gwacheon pada 4 Desember 1992 dan memiliki beberapa julukan seperti Worldwide Handsome, Eat Jin, dan Fake Maknae. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dengan tinggi 179 cm dan berat 69 kg, Jin memiliki golongan darah O dan tipe kepribadian INTP. Dia adalah vokalis di BTS dan memiliki hobi memasak serta bermain game. Jin, yang aktif di Instagram dengan akun @jin, adalah anak bungsu dari dua bersaudara dan memiliki kakak laki-laki bernama Kim Seokjung.

Pada masa remajanya, Jin bercita-cita menjadi jurnalis, namun berubah haluan menjadi aktor setelah terinspirasi dari akting Kim Nam Gil. Saat duduk di bangku SMP, ia menolak tawaran dari SM Entertainment untuk mengejar impiannya menjadi aktor. 

Pada 2012, Jin direkrut oleh Big Hit Entertainment saat perjalanan ke kampus Konkuk University. Walaupun awalnya mengikuti audisi untuk menjadi aktor, Jin akhirnya menjalani pelatihan sebagai idol. Dia berlatih keras dalam vokal dan tari hingga debut bersama BTS pada 2013 dengan lagu No More Dream.

Jin mendapat sebutan “Silver Voice” dari panel Grammy berkat kemampuannya menghasilkan suara stabil dengan falsetto yang kuat. Saat sekolah dasar, Jin mengikuti pertukaran pelajar di Australia dan mata pelajaran favoritnya adalah olahraga. 

Jin juga sangat menyukai permainan Super Mario dan berbagai olahraga seperti tenis, berenang, dan golf. Bahunya yang lebar mencapai 51 cm menjadi salah satu ciri fisik yang membuatnya percaya diri. 

Meskipun sangat menyukai jelly, Jin tidak menyukai makanan yang berhubungan dengan cokelat mint. Profil dan fakta menarik ini menggambarkan Jin sebagai sosok yang tidak hanya berbakat dalam musik, tetapi juga memiliki kepribadian dan minat yang beragam.

Pilihan Editor: 6 Anggota BTS Ambil Cuti untuk Sambut Kepulangan Jin dari Wajib Militer

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Lee Youngji, Rapper Korea yang Bakal Kolaborasi dengan Penyanyi Denmark

23 jam lalu

Lee Youngji / HYPEBEAST KOREA
Profil Lee Youngji, Rapper Korea yang Bakal Kolaborasi dengan Penyanyi Denmark

Profil Lee Youngji, rapper asal Korea yang bakal rilis lagu kolaborasi dengan penyanyi Denmark, Christopher.


Jaehyun NCT Wajib Militer 4 November 2024, Tulis Pesan untuk NCTzen

2 hari lalu

Jaehyun NCT. Instagram.com/@_jeongjaehyun
Jaehyun NCT Wajib Militer 4 November 2024, Tulis Pesan untuk NCTzen

Jaehyun akan menjadi anggota NCT kedua yang mendaftar wajib militer setelah Taeyong.


Korsel Sebut Korea Utara Pertimbangkan Uji Coba Nuklir Menjelang Pilpres AS

5 hari lalu

Korea Utara melakukan uji coba rudal jelajah yang diluncurkan oleh kapal selam di lokasi yang dirahasiakan di Korea Utara dalam gambar yang dirilis oleh Kantor Berita Pusat Korea pada 28 Januari 2024. Rudal jelajah yang diluncurkan dari kapal selam (SLCM) yang baru dikembangkan, yang mempercepat persenjataan nuklir angkatan lautnya. KCNA via REUTERS
Korsel Sebut Korea Utara Pertimbangkan Uji Coba Nuklir Menjelang Pilpres AS

Penasihat keamanan nasional Presiden Korea Selatan sebut Korea Utara sedang mempertimbangkan uji coba nuklir menjelang Pilpres AS.


Aktor Lee Jung Jae Makin Kondang Berkat Drakor Squid Game, Bagaimana Perannya di Squid Game 2?

6 hari lalu

Lee Jung Jae dalam Squid Game Season 2. Dok. Netflix
Aktor Lee Jung Jae Makin Kondang Berkat Drakor Squid Game, Bagaimana Perannya di Squid Game 2?

Nama Lee Jung Jae makin tenar setelah perannya sebagai Gi-hun di drakor Squid Game. Bagaimana lakonnya di Squid Game 2?


Korea Selatan Diplomasi Kuliner di Acara 2024 Kimchi Promotion

6 hari lalu

Jung Ilchae, Manager Global Sales Support Team Samyang Food, kiri, dan Chef Choi Jun Hyuk, kedua dari kiri, dalam acara 2024 Kimchi Promotion pada 21 September 2024. Sumber: istimewa
Korea Selatan Diplomasi Kuliner di Acara 2024 Kimchi Promotion

Acara 2024 Kimchi Promotion untuk mempromosikan Kimci Korea dan K-Food di Indonesia sehingga dapat memperluas pasar ekspor di market Indonesia.


Olimpiade Catur 2024 Babak ke-9: Tim Catur Putra Indonesia Kandaskan Palestina, Tim Catur Putri Takluk dari Korea Selatan

7 hari lalu

Kapten Tim Putra Kristianus Liem (kanan) bersama tim catur putra Indonesia di Olimipade Catur 2024 di Budapest, Hungaria. Dok.Stev Bonhage
Olimpiade Catur 2024 Babak ke-9: Tim Catur Putra Indonesia Kandaskan Palestina, Tim Catur Putri Takluk dari Korea Selatan

Olimpiade Catur 2024 di Budapest, tim catur putra Indonesia tampil gemilang lawan Palestina, tim catur putri harus terima kekalahan dari Korea Selatan


Provokasi Korea Utara Kirim Balon Sampah ke Korea Selatan, Terakhir Sebabkan Kebakaran

8 hari lalu

Sebuah balon yang diyakini dikirim oleh Korea Utara, membawa berbagai benda termasuk benda yang tampak seperti sampah, terlihat di sebuah taman di Incheon, Korea Selatan, 2 Juni 2024. Yonhap via REUTERS
Provokasi Korea Utara Kirim Balon Sampah ke Korea Selatan, Terakhir Sebabkan Kebakaran

Berkali-kali Korea Utara kirimkan balon sampai ke wilayah Korea Selatan. Terakhir menyebabkan kebakaran saat mendarat di atap sebuah gedung di Seoul.


Olimpiade Catur 2024 Babak ke-8: Tim Catur Putri Indonesia Kalahkan Lebanon, Tim Putra Ditekuk Uruguay

8 hari lalu

Kapten Tim Putri Lisa Lumongdong (kanan) bersama tim catur putri Indonesia di Olimipade Catur 2024 di Budapest, Hungaria. Dok. Stev Bonhage
Olimpiade Catur 2024 Babak ke-8: Tim Catur Putri Indonesia Kalahkan Lebanon, Tim Putra Ditekuk Uruguay

Olimpiade Catur 2024, di Budapest, Hungaria pada babak ke-8, tim catur putri Indonesia menekuk Lebanon, namun tim putra harus akui keunggulan Uruguay.


Wisata Medis ke Korea Selatan Semakin Diminati

8 hari lalu

CEO IndoTravelStore Wholesaler, Sunaryo Oentara/IndoTravelStore
Wisata Medis ke Korea Selatan Semakin Diminati

Wisatawan Indonesia semakin melirik wisata medis ke Korea Selatan. Selain bedah plastik ada layanan lain yang diminati wisatawan.


Momen Lawak Jin BTS dan Lee Yi Kyung Reuni Sambil Main Tenis

10 hari lalu

Lee Yi Kyung menjadi bintang tamu Run Jin episode 6. (Tangkapan layar Youtube.com/BANGTANTV)
Momen Lawak Jin BTS dan Lee Yi Kyung Reuni Sambil Main Tenis

Jin BTS dan Lee Yi Kyung menunjukkan chemistry teman lama