Malam Grammy Milik Dixie Chicks

Reporter

Editor

Selasa, 13 Februari 2007 16:48 WIB

TEMPO Interaktif, Los Angeles: Panggung Grammy Award ke-49 kemarin menjadi milik Dixie Chicks. Trio country yang menentang kebijakan Presiden Goerge W. Bush soal perang Irak ini menggondol lima piala dalam ajang musik paling bergengsi sejagat ini: lagu, rekaman, album, kelompok musik, dan album country terbaik."Saya, untuk pertama kalinya dalam kehidupan saya, tidak bisa berkata-kata," kata Natalie Maines, salah satu personel Dixie Chicks, di podium Grammy, Staples Center, Los Angeles. "Terima kasih buat semuanya yang telah memilih kami," ujar Emily Robison, anggota lainnya dari trio country asal Texas itu.Mary J. Blige, yang memimpin dengan delapan nominasi, cuma menyabet tiga penghargaan--penyanyi wanita, album, dan lagu R&B terbaik--lewat karyanya yang mendapat double platinum, The Breakthrough. Red Hot Chili Peppers juga meraih tiga piala: album, lagu, dan duo/grup rock terbaik.Kategori artis pendatang baru terbaik jatuh kepada Carrie Underwood. Jawara American Idol 2006 ini juga menyabet penyanyi country wanita terbaik. "Ini tidak bisa dipercaya," ujarnya. Kemenangan penyanyi cantik ini merupakan pembuktian buat American Idol, yang sering dicemooh oleh lingkaran musik profesional.AP | AFP | USA TODAY | SSKSang JawaraAlbum terbaik: Taking the Long Way (Dixie Chicks)Rekaman terbaik: Not Ready to Make Nice (Dixie Chicks)Lagu terbaik: Not Ready to Make Nice (Dixie Chicks)Pendatang baru terbaik: Carrie UnderwoodAlbum pop terbaik: Continuum (John Mayer)Album rock terbaik: Stadium Arcadium (Red Hot Chili Peppers)Album R&B terbaik: The Breakthrough (Mary J. Blige)Album rap terbaik: Release Therapy (Ludacris)Album Country Terbaik: Taking the Long Way (Dixie Chicks)Album jazz kontemporer terbaik: The Hidden Land (Bela Fleck and the Flecktones)Album klasik terbaik: Mahler: Symphony No. 7 (Michael Tilson Thomas)

Berita terkait

BI Catat Rp 2,47 T Modal Asing Tinggalkan RI Pekan Ini

3 menit lalu

BI Catat Rp 2,47 T Modal Asing Tinggalkan RI Pekan Ini

BI mencatat aliran modal asing yang keluar pada pekan keempat April 2024 sebesar Rp 2,47 triliun.

Baca Selengkapnya

Joko Pinurbo Wafat, Novelis Okky Madasari : Karyanya Diam-diam Soal Perlawanan

22 menit lalu

Joko Pinurbo Wafat, Novelis Okky Madasari : Karyanya Diam-diam Soal Perlawanan

Penulis Okky Madasari mengungkapkan duka atas kepergian sastrawan Joko Pinurbo

Baca Selengkapnya

Hadapi Timnas U-23 Indonesia di Semifinal Piala Asia U-23 2024, Apa Kata Pelatih Uzbekistan?

29 menit lalu

Hadapi Timnas U-23 Indonesia di Semifinal Piala Asia U-23 2024, Apa Kata Pelatih Uzbekistan?

Pelatih Timnas Uzbekistan, Timur Kapadze, menyatakan para pemainnya siap menghadapi Timnas U-23 Indonesia di semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Mengintip Sejarah dan Karya Seni Islam di 5 Museum di Qatar

30 menit lalu

Mengintip Sejarah dan Karya Seni Islam di 5 Museum di Qatar

Dalam perjalanan sejarahnya, Qatar berkembang menjadi pusat seni dan budaya yang beragam.

Baca Selengkapnya

Cina Turun Tangan Pertemukan Fatah dan Hamas di Beijing

30 menit lalu

Cina Turun Tangan Pertemukan Fatah dan Hamas di Beijing

Pemerintah Cina turun tangan mempertemukan dua kelompok berseteru di Palestina yaitu Fatah dan Hamas

Baca Selengkapnya

Mantap Maju Pilkada Depok 2024, Sekda Supian Suri Serahkan Formulir Bacawalkot ke PAN

30 menit lalu

Mantap Maju Pilkada Depok 2024, Sekda Supian Suri Serahkan Formulir Bacawalkot ke PAN

Mantap maju Pilkada Depok 2024, Sekretaris Daerah Kota Depok Supian Suri menyerahkan formulir ke Pengurus DPD PAN Kota Depok di Rumah PAN Depok

Baca Selengkapnya

Resep Membuat Anggur Smoothies untuk Jaga Kesehatan Liver

34 menit lalu

Resep Membuat Anggur Smoothies untuk Jaga Kesehatan Liver

Anggur mengandung senyawa resvaratrol yang bisa cegah kerusakan sel liver dan meningkatkan antioksidan tubuh, intinya menjaga kesehatan liver.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Soal Peluang PKS Ikut Merapat ke Prabowo: Pandangan Saya Baik

41 menit lalu

Surya Paloh Soal Peluang PKS Ikut Merapat ke Prabowo: Pandangan Saya Baik

Ketua Umum NasDem Surya Paloh menanggapi kemungkinan jika PKS bergabung dengan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Direktur LPDP: Peserta Bisa Daftar Beasiswa Prioritas sekaligus Non-prioritas

52 menit lalu

Direktur LPDP: Peserta Bisa Daftar Beasiswa Prioritas sekaligus Non-prioritas

Direktur Beasiswa LPDP, Dwi Larso, mengatakan, peserta bisa mendaftar beasiswa prioritas sekaligus beasiswa non-prioritas.

Baca Selengkapnya

60 Persen Lulusan BINUS SCHOOL Serpong diterima di Kampus Luar Negeri

1 jam lalu

60 Persen Lulusan BINUS SCHOOL Serpong diterima di Kampus Luar Negeri

BINUS SCHOOL Serpong, sekolah yang mengusung kurikulum Cambridge, mencatat lebih dari 60 alumni mereka di tahun 2024 ini diterima untuk melanjutkan pendidikan tinggi di luar negeri.

Baca Selengkapnya