Doulce Memoire Bakal Pentas di Teater Kecil TIM

Reporter

Kamis, 14 Mei 2015 12:12 WIB

Kembang api menghiasi disekitar Menara Eifell dalam perayaan Bastille Day di Paris (14/7). Kembang api ini juga diiringi dengan musik dari pencampuran kuno lagu akordeon dengan musik dansa trendi. AP/Jacques Brinon

BISNIS.COM, Jakarta - Bagi Anda yang ingin menikmati sekaligus mengetahui bagaimana musik-musik yang populer pada masa Renaisans, ada baiknya meluangkan waktu sejenak pada 21 Mei 2015 di Teater Kecil Taman Ismail Marzuki.

Pasalnya, grup musik ansambel asal Prancis, Doulce Mémoire, akan tampil membawakan lagu-lagu karya komposer yang populer pada masa Leonardo da Vinci, Michaelangelo, Rabelais, bahkan Raja François I.

Tampil mulai pukul 19.30 WIB, para musikus tersebut akan menghadirkan kembali pesona keseharian istana Prancis pada abad ke-16. Konser musik yang magis dan memikat ini akan dibawakan oleh para virtuoso instrumen musik kuno yang dimainkan oleh personel Doulce Mémoire.

Mereka terdiri atas Véronique Bourrin (sopran), Hugues Primard (tenor), Pascale Boquet (luth dan gitar Renaisans) Denis Raisin Dadre (flute) dan Bruno Caillat (perkusi). Konser bertajuk Ensemble Doulce Memoire ini terselenggara atas kerja sama PKJ Taman Ismail Marzuki dan Institut Français d’Indonésie (IFI).

Konser yang terbuka untuk umum dan gratis ini merupakan salah satu acara Printemps Francais, festival seni budaya tahunan yang diadakan IFI. Acara tahunan ini digelar pada 15 Mei hingga 16 Juni mendatang. Tahun ini, festival yang namanya bermakna "musim semi" ini akan diselenggarakan di sebelas kota, yakni Jakarta, Denpasar, Bandung, Malang, Medan, Padang, Pontianak, Semarang, Solo, Surabaya, dan Yogyakarta.

BISNIS.COM


Berita terkait

44 Tahun Duta Sheila on 7 Kelahiran Kentucky AS, Mau Tau Motto Hidupnya?

2 hari lalu

44 Tahun Duta Sheila on 7 Kelahiran Kentucky AS, Mau Tau Motto Hidupnya?

Duta Sheila on 7 hari berusia 44 tahun tetap menunjukkan eksistensinya dalam berkiprah di industri musik Tanah Air. Ini profilnya.

Baca Selengkapnya

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

3 hari lalu

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

Tanggal 30 April diperingati sebagai Hari Jazz Sedunia. Bagaimana kisah musik Jazz sebagai perlawanan?

Baca Selengkapnya

10 Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Fungsi Otak

9 hari lalu

10 Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Fungsi Otak

Semua kebiasaan ini bukan menjadi hal menakutkan karena bisa diubah dengan pola hidup sehat.

Baca Selengkapnya

Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

11 hari lalu

Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

Belakangan ini sedang tren orang-orang yang membagikan receiptify Spotify ke media sosial. Ini cara melihat receiptify Spotifnya.

Baca Selengkapnya

Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

15 hari lalu

Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya.

Baca Selengkapnya

Playlist AI ala Spotify, Bisa Menyuguhkan Lagu Sedih Hingga Musik Pengiring Pertarungan

23 hari lalu

Playlist AI ala Spotify, Bisa Menyuguhkan Lagu Sedih Hingga Musik Pengiring Pertarungan

Spotify mengembangkan fitur pembuatan playlist lagu berbasis kecerdasan buatan. Pengguna bisa memakai keyword unik untuk mencari musik favorit.

Baca Selengkapnya

Mengenal Lizzo, Sempat Dianggap Pensiun sebagai Penyanyi dan Klarifikasi Ungkapannya

28 hari lalu

Mengenal Lizzo, Sempat Dianggap Pensiun sebagai Penyanyi dan Klarifikasi Ungkapannya

Penyanyi Lizzo sempat menyatakan di Instagram dia ingin mengakhiri kariernya dalam industri musik

Baca Selengkapnya

45 Tahun Adam Levine, Tangga Kesuksesan Pentolan Band Maroon 5

46 hari lalu

45 Tahun Adam Levine, Tangga Kesuksesan Pentolan Band Maroon 5

Adam Levine vokalis Maroon 5 yang juha Juri The Voice America hari ini berulang tahun ke-45. Ini karier bermusiknya dan tangga raih kesuksesan.

Baca Selengkapnya

Berbuat Asusila dengan Modus Orkes Musik Sahur Keliling, Enam Orang Ditangkap di Makassar

47 hari lalu

Berbuat Asusila dengan Modus Orkes Musik Sahur Keliling, Enam Orang Ditangkap di Makassar

Polisi menangkap enam orang anggota orkes musik kelilng usai viral video perbuatan asusila dua personelnya

Baca Selengkapnya

Bahaya Suara Keras di Pusat Kebugaran, Bisa Kehilangan Pendengaran

50 hari lalu

Bahaya Suara Keras di Pusat Kebugaran, Bisa Kehilangan Pendengaran

Pakar audiologi mengingatkan dampak suara keras pada pendengaran, baik musik maupun teriakan instruktur, di pusat kebugaran atau kelas senam.

Baca Selengkapnya