Ini Tempat Fatin Mengasah Pita Suaranya  

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Jumat, 8 Februari 2013 05:37 WIB

SMAN 97 Jakarta, tempat Fatin bersekolah. TEMPO/Nanda Hadiyanti

TEMPO.CO , Jakarta - Fatin Sidqia Lubis dikenal setelah videonya diunggah di situs resmi Bruno Mars, Brunomars.com. Fatin menyanyikan lagu Grenade, lagu Bruno Mars, saat mengikuti audisi di X Factor, yang ditanyangkan RCTI. Perempuan ini ternyata memang aktif di kegiatan olah suara di sekolahnya.

"Fatin itu aktif di ekstra kulikuler paduan suara, dia sempat menyanyi di acara sekolah," kata Drs. Gozali, wakil humas SMA 97, Jakarta, ditemui di SMA 97, Jakarta, Kamis, 7 Februari 2013. Suara Fatin memang bagus, pihak sekolah menyadari saat ia menyanyikan lagu Gugur Bunga secara solo.

Suara emas Fatin
sudah diketahui teman-temannya, namun tidak menyangka akan sebesar sekarang. Fatin bukan anak yang suka menonjolkan kemampuannya di acara-acara sekolah. "Tapi dia memang rajin paduan suara," kata Drs Gozali menambahkan.

"Semua dukung dia. Tidak pilih-pilih, setiap yang punya prestasi pasti dapat dukungan dari sekolah," kata Bapak Muzayyin, Kepala sekolah SMA 97 Jakarta. Ada rasa kagum karena Fatin sebelumnya tidak pernah menunjukkan bakatnya secara langsung. Di sekolah perempuan berjilbab ini dikenal sebagai anak yang pendiam dan juga lugu.

Fatin saat ini duduk di kelas dua, jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). Meski telah disibukkan dengan kegiatan syuting, Fatin tidak lantas meninggalkan kewajibannya di sekolah. Fatin hanya izin seperlunya, tidak memanfaatkan ketenarannya di X Factor.

NANDA HADIYANTI




Berita terpopuler:

Daging Impor, Luthfi-Suswono Bertemu Bos Indoguna

Diyakini Masih Hidup, Kuburan Dibongkar
Capres 2014, Jokowi Diibaratkan Sebagai Anak Macan
KPK: Ahmad Fathanah Operator Penerima Suap
Banjir, Jakarta Macet Total

Berita terkait

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

12 Desember 2021

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

Sosok artis peran berinisial BJ yang ditangkap polisi karena dugaan penyalahgunaan sabu diketahui adalah Bobby Joseph.

Baca Selengkapnya