Pianis Nicolas Stavy Tampil di Erasmus Huis

Reporter

Editor

Minggu, 29 Mei 2011 19:52 WIB

Nicholas Stavy(8Barsonline)

TEMPO Interaktif, Jakarta - Printemps français bekerjasama dengan Kedutaan Hongaria menyelenggarakan sebuah resital piano salah satu pianis ternama dari Prancis, Nicolas Stavy. Pianis kelahiran kota Paris ini tampil membawakan karya-karya Franz Liszt, komposer Hongaria, di Erasmus Huis, Kuningan, Jakarta Selatan, Ahad (29 Mei 2011) malam ini.



Nicolas Stavy adalah musisi yang penuh perasaan, imajinasi, dan mampu menghasilkan lirik yang tak biasa. Interpretasinya terhadap repertoar romantis sangat luar biasa, selalu menunjukkan rasa ingin tahu terhadap jenis musik lainnya. Ia memiliki pengertian yang dalam terhadap karya-karya komposer yang ia bawa.



Nicolas Stavy menempuh pendidikan bersama Gérard Frémy dan Christian Ivaldi di Conservatoire National Supérieur de Musique Paris dan menerima penghargaan pertamanya untuk piano dan musik kamar. Kemudian ia mendapatkan pendidikan khusus dari Dominique Merlet di Geneva Conservatoire di mana ia juga mendapatkan penghargaan khusus. Ia juga mengikuti kelas dengan bimbingan master György Sebok.



Sejak saat itu ia banyak tampil dalam resital, musik kamar dan orkestra di berbagai panggung internasional bergengsi. Dalam musik kamar, ia banyak bekerjasama dengan musisi ternama seperti Cédric Tiberghien, Marc Coppey, Tedi Papavrami, Nemanja Radulovic, Nicolas Dautricourt, Ébène quartet, Psophos quartet. Selain itu, ia juga banyak terlibat dalam banyak proyek dengan para aktor seperti Didier Sandre, Brigitte Fossey, dan François Castang.



Baik di Prancis maupun di luar Prancis, publiknya sangat antuasias dengan nada-nada sensitif yang ia hasilkan. Nicolas Stavy telah tampil di berbagai panggung bergengsi seperti Festival de la Roque d’Anthéron, Festival Chopin di Nohant dan di Bagatelle, Festival de l’Orangerie de Sceaux, Lille Piano( Festival , Berlioz Festival, Orsay Museum , Salle Cortot, Théâtre des Bouffes du Nord di Paris, Opéra de Vichy, EuroArt Praha Festival, Grenada « Fex » Festival, Klavier Ruhr Festival, Casals Hall di Tokyo, Hong-Kong Academy for Performing Arts, dan 92nd Street Y of New York. Sebagai solois, ia tampil di Orchestre de la Suisse Romande, Utah Symphonic Orchestra di Salt Lake City, the Orchestre Sinfonietta de Lausanne, Bucharest Philharmonic, dan Belgorod Philharmonic.



ISMI WAHID | Pelbagai Sumber

Berita terkait

Pernah Ditolak, Crazy Rich Surabaya Budi Said Kembali Ajukan Praperadilan di Kasus Emas Antam

1 menit lalu

Pernah Ditolak, Crazy Rich Surabaya Budi Said Kembali Ajukan Praperadilan di Kasus Emas Antam

Crazy rich Surabaya, Budi Said, ditetapkan sebagai tersangka korupsi jual beli emas Antam oleh Kejaksaan Agung

Baca Selengkapnya

Festival Hammersonic Digelar 4-5 Mei 2024, Siapa Sosok Pendiri Panggung Musik Metal Itu?

2 menit lalu

Festival Hammersonic Digelar 4-5 Mei 2024, Siapa Sosok Pendiri Panggung Musik Metal Itu?

Hammersonic Festival telah berevolusi menjadi festival musik metal terbesar dan paling ditunggu-tunggu di Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya

Daftar Pemda yang Gelar Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

2 menit lalu

Daftar Pemda yang Gelar Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Animo masyarakat untuk menonton semifinal Piala Asia U-23 2024 antara Timnas U-23 Indonesia dan Uzbekistan sangat tinggi.

Baca Selengkapnya

Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

3 menit lalu

Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia bertekad menciptakan lebih banyak sejarah di Piala Asia U-23 2024. Apa komentar pelatih Shin Tae-yong dan Timur Kapadze?

Baca Selengkapnya

5 Pemain Timnas Uzbekistan yang Bisa Merepotkan Timnas U-23 Indonesia, Ada Abbosbek Fayzullaev

3 menit lalu

5 Pemain Timnas Uzbekistan yang Bisa Merepotkan Timnas U-23 Indonesia, Ada Abbosbek Fayzullaev

Siapa saja pemain Timnas Uzbekistan yang harus diwaspadai Timnas U-23 Indonesia di laga semfinal Piala Asia U-23 2024?

Baca Selengkapnya

Mengungkap Misteri Penglaris Warung Makan Shareefa Daanish

3 menit lalu

Mengungkap Misteri Penglaris Warung Makan Shareefa Daanish

Apakah hidup Shareefa Daanish bisa berakhir dengan manis setelah menggunakan penglaris?

Baca Selengkapnya

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

17 menit lalu

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

Setelah putusan MK yang menolak keputusan kubu Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, akankah mereka kemudian gabung di kabinet Prabowo-Gibran?

Baca Selengkapnya

Dipenjara Israel 20 Tahun, Penulis Palestina Menangkan Hadiah Arab Bergengsi

18 menit lalu

Dipenjara Israel 20 Tahun, Penulis Palestina Menangkan Hadiah Arab Bergengsi

Penulis Palestina Basim Khandaqji, yang dipenjara 20 tahun lalu di Israel, memenangkan hadiah bergengsi fiksi Arab pada Ahad

Baca Selengkapnya

Mencicip Daging BBQ ala Texas di Django's, Pengasapan Butuh Waktu Berjam-jam

18 menit lalu

Mencicip Daging BBQ ala Texas di Django's, Pengasapan Butuh Waktu Berjam-jam

Berisket BBQ ala Texas ini diasapi berjam-jam, menghasilkan sajian daging yang garing di luar tetapi lembut di dalam.

Baca Selengkapnya

Tunangan Ayu Ting Ting, Lettu Inf Muhammad Fardhana Pimpin Kegiatan Pemasangan Aliran Listrik Satgas Yonif 509 Kostrad

28 menit lalu

Tunangan Ayu Ting Ting, Lettu Inf Muhammad Fardhana Pimpin Kegiatan Pemasangan Aliran Listrik Satgas Yonif 509 Kostrad

Lettu Inf Muhammad Fardhana tunangan pedangdut Ayu Ting Ting, pimpin pemasangan aliran listrik Distrik Sugapa, Intan Jaya, Papua.

Baca Selengkapnya