Sunday Jazz Festival Desember 2010  

Reporter

Editor

Jumat, 26 November 2010 18:16 WIB

Sunday Jazz Festival.

TEMPO Interaktif, Jakarta -Tidak bisa dipungkiri musik jazz semakin diterima oleh masyarakat Indonesia dari berbagai kalangan dan usia. Hal ini dibuktikan dengan semakin banyaknya peminat berbagai festival musik jazz yang semakin marak di selenggarakan di tanah air.

Karena itulah Magicworx Entertainment bekerjasama dengan LA Menthol Lights, pada awal Desember 2010 nanti menyelenggarakan LA Menthol Lights Sunday Jazz Festival. Merupakan sebuah acara jazz yang menyuguhkan konsep musik jazz yang berbeda. Dengan suasana sunset di tepi pantai utara di Segarra Beach Club, Pantai Carnaval Ancol.

Dengan tema “Jazzin’, Partying and Shopping”, acara ini akan diselenggarakan pada hari Minggu 5 Desember 2010. Merupakan bentuk partisipasi dan wujud apresiasi musisi dan masyarakat di bidang musik, khususnya jazz, yang dikemas dengan dinamis dan penuh improvisasi.

Pertunjukan musik ini dikemas untuk akan menjadi ‘unforgettable moment’ bagi para pengunjung acara ini dengan menampilkan grup jazz legendaris dunia asal Inggris: “Matt Bianco grup yang terkenal di era tahun 80-an dengan hits “Don’t Blame It On That Girl”, "Yeh Yeh", "Wap-Bam-Boogie”, serta “Sunshine Days”. Acara ini pun dihadiri “2 M” (Mark Reilly dan Mark Fisher).

Bagi Matt Bianco sendiri, Indonesia adalah bukan negara asing. Sebelumnya mereka pernah datang ke Jakarta dan Bali pada tahun 1995 dan juga pada tahun 2009. Mereka sangat suka dengan sambutan penonton di sini dan menganggapnya the crowd is fantastic. Antusiasme yang luar biasa ini membuat Matt Bianco ingin datang kembali ke Indonesia untuk menghibur para penggemar setia yang sudah tidak sabar menantikan penampilannya.

Advertising
Advertising

Selain Matt Bianco, pertunjukan juga didukung oleh musisi2 Jazz ternama tanah air yaitu Maliq & D’Essentials, Sandhy Sondoro, Barry Likumahuwa Project (BLP) feat: Benny Likumahuwa, The Groove, RAN dan masih banyak lagi. Salah satu bagian utama konsep acara ini menjadi ‘unforgettable party”, di mana para pengunjung selain menikmati music jazz berkualitas, aksi pangung yang unik, menarik serta dapat menikmati suasana pesta yang seru di tepi pantai. Sepanjang malam, diselingi oleh alunan music dari Disc Jockey terbaik Jakarta, yaitu: Anton Wirjono (Future10), DJ Aay (Dragonfly) dan Discogusto (DJ Rocca, DJ Jazzy Broyz dan DJ Carlos Juno). HADRIANI P

Berita terkait

Program Pra Kerja Raih Penghargaan Wenhui Award dari UNESCO

7 menit lalu

Program Pra Kerja Raih Penghargaan Wenhui Award dari UNESCO

Program Pra Kerja meraih penghargaan dari UNESCO atas kontribusinya dalam inovasi pendidikan di kawasan Asia-Pasifik.

Baca Selengkapnya

Penyebab Fast Charging Tidak Berfungsi dan Cara Mengatasinya

14 menit lalu

Penyebab Fast Charging Tidak Berfungsi dan Cara Mengatasinya

Penyebab fast charging tidak berfungsi dapat diakibatkan oleh beberapa hal. Salah satunya karena port pengisian daya rusak. Ketahui cara mengatasinya.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Asia U-23: Babak Pertama, Irak vs Indonesia Masih Imbang 1-1

32 menit lalu

Hasil Piala Asia U-23: Babak Pertama, Irak vs Indonesia Masih Imbang 1-1

Ivar Jenner sempat membawa Timnas U-23 Indonesia unggul lebih dulu atas Irak pada perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23.

Baca Selengkapnya

Yura Yunita Menangis Menonton Glenn Fredly The Movie, Ingat Kebaikan Mentor Musiknya

37 menit lalu

Yura Yunita Menangis Menonton Glenn Fredly The Movie, Ingat Kebaikan Mentor Musiknya

Yura Yunita terpilih untuk menyanyikan original soundtrack Glenn Fredly The Movie, yang diciptakan oleh mentor musiknya sebelum berpulang.

Baca Selengkapnya

Mahasiswa Pro-Palestina dan Pro-Israel Bentrok di Kampus di AS, Ini Profil UCLA

41 menit lalu

Mahasiswa Pro-Palestina dan Pro-Israel Bentrok di Kampus di AS, Ini Profil UCLA

Profil kampus UCLA tempat bentrok demo mahasiswa pendukung alias Pro-Palestina dengan pendukung Israel

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Google Docs yang Mudah

44 menit lalu

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Google Docs yang Mudah

Cara membuat daftar isi di Google Docs cukup mudah dilakukan. Anda dapat membuatnya secara otomatis tanpa perlu repot lagi. Ini caranya.

Baca Selengkapnya

Di Daratan Asia Gelombang Panas, BMKG: Indonesia Suhu Panas Biasa

44 menit lalu

Di Daratan Asia Gelombang Panas, BMKG: Indonesia Suhu Panas Biasa

Suhu panas muncul belakangan ini di Indonesia, setelah sejumlah besar wilayah daratan benua Asia dilanda gelombang panas (heat wave) ekstrem.

Baca Selengkapnya

Awas, Marah Sebentar Saja Tingkatkan Risiko Serangan Jantung

58 menit lalu

Awas, Marah Sebentar Saja Tingkatkan Risiko Serangan Jantung

Peneliti menyebut amarah buruk buat fungsi pembuluh darah, mengganggu fungsi arteri, yang selanjutnya terkait risiko serangan jantung.

Baca Selengkapnya

3 Fakta Tentang Hammersonic 2024 Beserta Band Metal yang Tampil

1 jam lalu

3 Fakta Tentang Hammersonic 2024 Beserta Band Metal yang Tampil

Hammersonic merupakan festival musik rock dan metal terbesar yang mengundang band rock papan atas seperti Lamb of God dan A Day to Remember.

Baca Selengkapnya

5 Smartwatch yang Dilengkapi NFC, Bisa untuk Transaksi

1 jam lalu

5 Smartwatch yang Dilengkapi NFC, Bisa untuk Transaksi

Berikut ini beberapa smartwatch yang ada NFC. Selain untuk memantau kesehatan, smartwatch ini juga bisa digunakan untuk transaksi.

Baca Selengkapnya