Brian Austin Green Mengalami Gejala Mirip Stroke Selama 4 Tahun

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Kamis, 5 Oktober 2023 05:28 WIB

Brian Austin Green. picstopin.com

TEMPO.CO, Jakarta - Brian Austin Green menceritakan masalah kesehatan yang dua hadapi sebelumnya. Dia juga berbagi cara mengatasi masalah komplikasi kesehatan dengan mengubah pola makannya.

Aktor Beverly Hills 90210 itu merasakan gejala mirip stroke selama empat setengah tahun. "Tanpa pernah mengalami stroke, tetapi saya tidak dapat berbicara," katanya dalam episode di podcast Sex, Likes, dan Spray Tans Cheryl Burke.

Gejala mirip stroke yang dialami Brian Austin Green

Saat itu dokter memberi tahu dirinya bahwa dia menderita vertigo dan kolitis ulserativa. Komplikasi penyakitya itu menyebabkan dia harus berbaring di tempat tidur selama tiga bulan. Namun tidak satu pun dokter spesialis yang dia temui saat itu dapat mengetahui apa penyebab penyakitnya.

“Kemudian hal-hal neurologis ini mulai terjadi setelah vertigo, dan itu terjadi, empat setengah tahun dalam hidup saya. Saya sampai pada titik di mana saya berjalan seperti seorang pria berusia 90 tahun,” kata mantan suami Megan Fox itu.

Brian mengatakan saat itu dia tidak dapat berbicara. Dia juga tidak bisa membaca dan menulis. Saat ditanya apakah gejala yang dialaminya ada hubunganya dengan kecelakaan yang dialami dia dan Megan pada 2014, saat kendaraan mereka ditabrak oleh pengemudi mabuk. "Tidak. Itu karena diet,” jawabnya.

Penyebab masalah kesehatannya karena asupan makanan

Advertising
Advertising

Namun dia masih merasa situasinya membingungkan. Kondisi kesehatannya tidak terdiagnosis oleh pengobatan Barat. Dia pun mencari dokter yang mendalami, seperti kinesiologi dan pengobatan Timur.

Setelah mendapat dokter baru, aktor Terminator: The Sarah Connor Chronicles itu diberi tahu bahwa peradangan internal akibat gluten dan makanan harian dan stres juga menjadi salah satu faktor penyebab penyakitnya.

Brian tetap aktif dengan semua aktivitasnya. Dia juga berkonsultasi dengan dokter ahli saraf terkemuka di Amerika Serikat. Setelah hampir 200 tes darah dua kali MRI, masih membuat para ahli kebingungan dengan masalah yang dialaminya.

PEOPLE

Pilihan editor: Co-Parenting ala Megan Fox dan Brian Austin Green yang Melibatkan Pasangan Baru

Berita terkait

Mengenal Istilah Real Food dan Alasan Harus Mengonsumsinya

8 jam lalu

Mengenal Istilah Real Food dan Alasan Harus Mengonsumsinya

Real food adalah makanan yang paling mendekati bentuk dan keadaan aslinya tanpa banyak perubahan dan tidak mengalami proses-proses pengolahan makanan berlebihan.

Baca Selengkapnya

Bisa Berdampak Buruk bagi Kesehatan, 7 Makanan Ini Tidak Boleh Dihangatkan

1 hari lalu

Bisa Berdampak Buruk bagi Kesehatan, 7 Makanan Ini Tidak Boleh Dihangatkan

Beberapa jenis makanan tidak boleh dipanaskan kembali karena dapat menghasilkan racun. Berikut 7 daftar makanan yang tidak boleh dipanaskan.

Baca Selengkapnya

5 Tips Merawat Kulkas agar Awet

3 hari lalu

5 Tips Merawat Kulkas agar Awet

Berikut tips yang bisa dilakukan agar kulkas Anda di rumah awet.

Baca Selengkapnya

Kementerian Perdagangan Sebut Waralaba Makanan dan Minuman Terbesar, Capai 47 Persen

4 hari lalu

Kementerian Perdagangan Sebut Waralaba Makanan dan Minuman Terbesar, Capai 47 Persen

Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Isy Karim menyebut bisnis waralaba di sektor makanan dan minuman menjadi yang terbesar

Baca Selengkapnya

Makanan Bergizi yang Tak Menggugah Selera Padahal Luar Biasa buat Tubuh

9 hari lalu

Makanan Bergizi yang Tak Menggugah Selera Padahal Luar Biasa buat Tubuh

Makanan yang bisa bikin Anda bergidik seperti serangga justru diklaim sehat dan bergizi tinggi. Berikut makanan bergizi yang disarankan ahli diet.

Baca Selengkapnya

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

13 hari lalu

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

Menjaga kulit agar tetap awet muda bisa dimulai dengan olahraga teratur dan makan makanan sehat.

Baca Selengkapnya

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

15 hari lalu

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.

Baca Selengkapnya

15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

15 hari lalu

15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

Saat hamil muda, Anda sebaiknya mengonsumsi makanan penghilang mual untuk ibu hamil. Baiknya konsumsi makanan sehat dan bergizi.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

15 hari lalu

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.

Baca Selengkapnya

World Central Kitchen Akan Kembali Beroperasi di Gaza

15 hari lalu

World Central Kitchen Akan Kembali Beroperasi di Gaza

Setelah sebulan kejadian penyerangan pada relawan World Central Kitchen, LSM itu sekarang siap beroperasi kembali

Baca Selengkapnya