Lee Do Hyun Jalani Wamil Mulai Hari Ini, Masuk Angkatan Udara

Reporter

magang_merdeka

Editor

Mila Novita

Senin, 14 Agustus 2023 15:00 WIB

Lee Do Hyun dalam drama The Glory Part 2. Dok. Netflix

TEMPO.CO, Jakarta - Lee Do Hyun resmi akan memulai wajib militer pada hari ini, Senin, 14 Agustus 2023. Setelah menyelesaikan pelatihan militer dasar, Lee Do Hyun akan melaksanakan tugasnya dengan menjadi anggota band militer ROKAF (Angkatan Udara Republik Korea).

Kabar aktor The Glory itu sudah dikonfirmasi secara langsung dari tempat agensi sang aktor yaitu Yuehua Entertainment. “Setelah menerima pelatihan militer dasar di pusat pelatihan yang dimulai pada 14 Agustus, Lee Do Hyun akan memenuhi tugas militernya melalui band militer ROKAF (Angkatan Udara Republik Korea),” kata Yuehua Entertainment beberapa waktu lalu.

Pihak agensi juga mengatakan tidak ada acara resmi untuk pelepasan aktor Korea tersebut ke tempat militer. Dan pihak agensi mengingatkan untuk para penggemar tidak mengunjungi pusat pelatihan.

“Acara resmi terpisah tidak diadakan, dan ini adalah tempat pribadi dengan sejumlah besar tentara militer dan keluarga, jadi tolong penggemar jangan mengunjungi," tulis pihak agensi.

Sebelum akhirnya Lee Do Hyung melaksanakan tugas militernya, ia pernah mengumumkan rencananya yang akan mengikuti wamil kepada para penggemarnya.

Advertising
Advertising

Kekasih dari Lim Ji Yeon juga sempat membagikan pesan perpisahan kepada para penggemarnya di laman fan cafe. Dan ia juga mengatakan kepada para penggemarnya bahwa dia akan segera kembali.

“Saya akan segera menjalani wajib militer. Saya akan pergi dan kembali dengan sosok yang lebih baik, orang yang lebih sehat, dan kembali sebagai aktor yang lebih baik Lee Do-hyun. Saya akan melakukannya. Tolong nantikan itu," kata Lee Do Hyun di surat tersebut.

Membuat Acara Sebelum Keberangkatan

Menjelang keberangkatannya, Le Do Hyun sempat membuat acara fan meeting, pertemuan dengan para penggemarnya. Pertemuan tersebut diadakan di Donghae Culture and Arts Center Grand Theater di Gwangwoon University, Nowon-gu, Seoul, Korea. Acara tersebut berapangsung pada 5 Agustus 2023.

Acara fan meeting tersebut menjadi acara terakhir yang digelar Lee Do Hyung dengan para penggemarnya sebelum dirinya melaksanakan tugas wajib militer. Pada acara tersebut dirinya banyak memberikan kejutan untuk para penggemarnya.

DWI NUR AZIZAH I SOOMPI | CHOSUN

Pilihan Editor: Lee Do Hyun Ungkap Rasa Bersalah Usai Berita Kencan dengan Lim Ji Yeon Terkuak

Berita terkait

Star Wars: The Acolyte Rilis Teaser Terbaru, Lee Jung Jae sebagai Jedi Master

4 hari lalu

Star Wars: The Acolyte Rilis Teaser Terbaru, Lee Jung Jae sebagai Jedi Master

Lee Jung Jae menerima pelatihan aksi saat syuting di Inggris dalam rangka memainkan perannya di serial Star Wars: The Acolyte.

Baca Selengkapnya

Aktor Langganan Peran Antagonis, Uhm Ki Joon akan Nikah Desember 2024

4 hari lalu

Aktor Langganan Peran Antagonis, Uhm Ki Joon akan Nikah Desember 2024

Uhm Ki Joon akan menikah dengan kekasihnya yang bukan dari kalangan selebritas, seseorang berhati hangat dan perhatian.

Baca Selengkapnya

Pasangan yang Reunian di BaekSang Arts Awards ke-60

6 hari lalu

Pasangan yang Reunian di BaekSang Arts Awards ke-60

Acara BaekSang Arts Awards telah digelar pada 7 Mei 2024 lalu, dihadiri oleh sejumlah pasangan hingga mantan pasangan selebriti Korea Selatan

Baca Selengkapnya

Nasib Yang Siha setelah Hengkang dari Grup K-Pop Noir

7 hari lalu

Nasib Yang Siha setelah Hengkang dari Grup K-Pop Noir

Yang Siha mantan anggota grup K-Pop Noir akan mendaftar wajib militer atau wamil

Baca Selengkapnya

Chemistry Lee Do Hyun dan Kim Go Eun dalam Exhuma Raih Baeksang Arts Awards 2024

7 hari lalu

Chemistry Lee Do Hyun dan Kim Go Eun dalam Exhuma Raih Baeksang Arts Awards 2024

Dua pemeran dalam film Exhuma, Lee Do Hyun dan Kim Go Eun raih penghargaan Baeksang Arts Awards 2024.

Baca Selengkapnya

Lee Do Hyun Sebut Nama Lim Ji Yeon di Pidato Baeksang, Netizen Heboh

10 hari lalu

Lee Do Hyun Sebut Nama Lim Ji Yeon di Pidato Baeksang, Netizen Heboh

Pidato pendek yang dibacakan Lee Do Hyun langsung mendapat respons dari banyak pihak yang dinilai menunjukkan bucin ugal-ugalan ke Lim Ji Yeon.

Baca Selengkapnya

Lee Do Hyun Raih Penghargaan Aktor Terbaik di Baeksang Arts Awards 2024

11 hari lalu

Lee Do Hyun Raih Penghargaan Aktor Terbaik di Baeksang Arts Awards 2024

Lee Do Hyun mendapatkan penghargaan aktor terbaik di film Exhuma di tengah ia menjalani wajib militer.

Baca Selengkapnya

Daftar Artis Korea Selatan yang Datang ke Baeksang Arts Awards 2024

11 hari lalu

Daftar Artis Korea Selatan yang Datang ke Baeksang Arts Awards 2024

Sederet artis Korea Selatan menghadiri Baeksang Arts Awards 2024, berikut daftarnya.

Baca Selengkapnya

Jang Ki Yong Comeback Setelah Wamil, Jadi Ayah dalam The Atypical Family

16 hari lalu

Jang Ki Yong Comeback Setelah Wamil, Jadi Ayah dalam The Atypical Family

Drama terbaru Jang Ki Yong setelah wamil The Atypical Family akan tayang Sabtu-Minggu mulai 4 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Filmografi Gal Gadot Tak Hanya Wonder Woman, Bikin Film Kontroversi Bearing Witness To the October 7th Massacre

16 hari lalu

Filmografi Gal Gadot Tak Hanya Wonder Woman, Bikin Film Kontroversi Bearing Witness To the October 7th Massacre

Gal Gadot aktor asal Israel yang sukses berkiprah dalam dunia industri hiburan Hollywood. Berikut beberapa filmnya, bukan hanya Wonder Woman.

Baca Selengkapnya