Ernest Prakasa Latih Anak Tidak Bodyshaming dari Kecil

Reporter

Tempo.co

Kamis, 16 Juli 2020 13:51 WIB

Meira Anastasia, Ernest Prakasa, bersama dua buah hati mereka. Instagram

TEMPO.CO, Jakarta - Komika dan sutradara, Ernest Prakasa melatih dua anak-anaknya untuk tidak melakukan bodyshaming sejak kecil. Tidak saja soal bodyshaming, tapi juga isu-isu serius agar generasi masa depan tetap punya harapan yang baik.

Ernest mengunggah percakapannya dengan Snow, putra bungsunya di akun Instagramnya, Kamis, 16 Juli 2020. Ia sudah memiliki kesadaran untuk tidak melakukan bodyshaming dengan pikiran polosnya.

"Baru saja terjadi beberapa beberapa menit yang lalu, terlontar dari mulut Snow, 5 tahun, 7 bulan. Ya tentunya ini pemamaham yang kebablasan. Tapi ini berarti, untuk isu-isu serius pun, anak-anak bisa dididik sejak dini. Kita selalu punya harapan untuk generasi penerus yang lebih baik," tulisnya.

Kalimat yang polos dan terasa menggemaskan bagi anak berumur 5 tahun. "Baru saja terjadi beberapa anak-anak ini diunggahnya. "Papa, awas ada semut gede! Eh maaf ya, aku bodyshaming semutnya..." demikian kalimat polos dan lucu dari Snow yang amat menggemaskan.

Unggahan ini menuai diskusi dengan para sahabat. Dian Sastro misalnya, mengakui, bodyshaming itu memiliki pengaruh yang amat besar bagi anaknya. "Eh gila anak gue sempat gak mau makan gara-gara dibilang gendut sama temannya," tulsnya memberikan komentar.

Advertising
Advertising

Seorang netizen bertanya kepada Ernest bagaimana anaknya bisa tahan dibully seperti dia yang kerap dirisak karena etnis Tionghoa. "Koh, gimana caranya supaya anak lu tahan akan bully-an seperti lo? Chris Rock pernah bilang dia gak mau anaknya masuk sekolah yang gak ada pembullyan. Dia pengen anaknya belajar dibully atau membully supaya tahu bahwa ada orang brengsek di dunia ini," tulis akun bernama @tri_lukas.

Suami Meira Anastasia pun memberikan jawaban. "Caranya harus menjalani biar tahan banting, tapi mentally harus didukung sama orang tua."

Berita terkait

Widuri Puteri Disebut Nepo Baby, Joko Anwar Bantah dengan Bagikan Proses Casting Siksa Kubur

7 hari lalu

Widuri Puteri Disebut Nepo Baby, Joko Anwar Bantah dengan Bagikan Proses Casting Siksa Kubur

Sutradara Joko Anwar ungkap kekagumannya terhadap kemampuan akting Widuri Puteri yang langsung diterima saat casting film Siksa Kubur.

Baca Selengkapnya

Ernest Prakasa Nilai Kreator Konten Prank Ojol Membahayakan, Harus Diberi Pelajaran

11 hari lalu

Ernest Prakasa Nilai Kreator Konten Prank Ojol Membahayakan, Harus Diberi Pelajaran

Ernest Prakasa menilai kreator konten prank yang membahayakan orang ini seharusnya dilaporkan ke polisi dan diberikan pelajaran.

Baca Selengkapnya

Kreator Konten Prank Ojol Sebut Begal Tuai Hujatan, Galih Loss: Jangan Bully Orang Tua Saya

11 hari lalu

Kreator Konten Prank Ojol Sebut Begal Tuai Hujatan, Galih Loss: Jangan Bully Orang Tua Saya

Kreator konten prank yang sedang viral, Galih Loss mengulangi permintaan maafnya dan berharap netizen stop merundungnya.

Baca Selengkapnya

Jawab Sindiran Ernest Prakasa Soal Foto dengan Juara All England, Dito Ariotedjo Sengaja Bikin Akun X

39 hari lalu

Jawab Sindiran Ernest Prakasa Soal Foto dengan Juara All England, Dito Ariotedjo Sengaja Bikin Akun X

Dito Ariotedjo membuat akun X untuk menjawab sindiran Ernest Prakasa lantaran memilih tetap berada di tengah saat berfoto bersama juara All England.

Baca Selengkapnya

Film Agak Laen akan Tayang di Amerika, Ernest Prakasa Ungkap Proses di Baliknya

41 hari lalu

Film Agak Laen akan Tayang di Amerika, Ernest Prakasa Ungkap Proses di Baliknya

Film Agak Laen akan tayang di sejumlah bioskop Amerika Serikat mulai Jumat, 22 Maret 2024. Ernest Prakasa ungkap caranya.

Baca Selengkapnya

Komentar Luhut Setelah Nonton Film Agak Laen, Dulu Ngaku Menangis Nonton Ngeri-ngeri Sedap

54 hari lalu

Komentar Luhut Setelah Nonton Film Agak Laen, Dulu Ngaku Menangis Nonton Ngeri-ngeri Sedap

Kedua film produksi Imajinari, Agak Laen dan Ngeri ngeri Sedap menarik perhatian Luhut Panjaitan hingga membuat menangis

Baca Selengkapnya

Promosi Film Agak Laen ke Luhut, Sri Mulyani: Sebagai Putra Toba Harus Nonton

27 Februari 2024

Promosi Film Agak Laen ke Luhut, Sri Mulyani: Sebagai Putra Toba Harus Nonton

Saat menerima kunjungan Menko Marves di kantornya pada Senin, 26 Februari 2024, Sri Mulyani merekomendasikan Luhut untuk menyaksikan film Agak Laen.

Baca Selengkapnya

Tepati Janji: Pemain Agak Laen Sah Jadi Manusia Silver, Boris Si Manusia Emas

27 Februari 2024

Tepati Janji: Pemain Agak Laen Sah Jadi Manusia Silver, Boris Si Manusia Emas

Selasa, 27 Februari 2024, jajaran pemain film Agak Laen menepati janji mereka dan berpose sebagai manusia silver di halte Bundaran HI, Jakarta Pusat.

Baca Selengkapnya

Agak Laen Lampaui 7 Juta Penonton, Ernest Prakasa: Tempat, Vendor Cat Silver, dan Spanduk Sudah Siap

26 Februari 2024

Agak Laen Lampaui 7 Juta Penonton, Ernest Prakasa: Tempat, Vendor Cat Silver, dan Spanduk Sudah Siap

Penonton film Agak Laen sudah mencapai 7,3 juta penonton bioskop. Para pemain bersiap untuk menjadi manusia silver, sesuai janji mereka.

Baca Selengkapnya

Film Agak Laen Tembus 6,6 Juta Penonton, Ernest Prakasa Cari Jasa Pengecatan Silver

22 Februari 2024

Film Agak Laen Tembus 6,6 Juta Penonton, Ernest Prakasa Cari Jasa Pengecatan Silver

Dalam pengumuman terbaru di media sosialnya, Ernest Prakasa mencari jasa pengecatan untuk para pemain film Agak Laen.

Baca Selengkapnya