Tante Ernie Judojono Cerita Lebarannya, Netizen Gagal Fokus

Reporter

Marvela

Selasa, 26 Mei 2020 11:17 WIB

Selebgram Ernie Judojono atau Tante Ernie. (Instagram - @himynameisernie)

TEMPO.CO, Jakarta - Ernie Judojono menjadi perbincangan publik setelah menjadi bintang tamu di podcast YouTube Gofar Hilman pada Senin, 18 Mei 2020. Selebgram dengan 1,2 juta followers ini kerap kali dipanggil Tante Ernie atau Tante Pemersatu Bangsa.

Ernie kembali menjadi sorotan setelah membagikan cerita lebarannya di akun Instagram. Ibu dari tiga orang anak itu merasakan perbedaan yang cukup signifikan di Idul Fitri tahun kali ini karena bertepatan dengan adanya pandemi Covid-19 sehingga tidak bisa berkumpul bersama keluarga besar seperti tahun-tahun sebelumnya.

"Lebaran kali ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Kali ini, tidak ada kumpul keluarga, cium tangan ibu, peluk erat kakak, adik dan para keponakan. Lebaran kali ini, kita di rumah saja," tulisnya di Instagram pada Minggu, 24 Mei 2020.

Di akhir unggahannya Ernie juga mengucapkan selamat Idul Fitri kepada seluruh pengikutnya yang merayakan. Ernie juga memohon maaf atas kesalahan yang pernah dilakukannya. "Selamat Idul Fitri untuk semua yang merayakan. Mohon maaf lahir dan batin yaaa," tulisnya.Selebgram Ernie Judojono atau Tante Ernie. (Instagram - @himynameisernie)

Namun bukan cerita lebaran Ernie yang menjadi fokus netizen. Justru foto yang diunggah oleh Ernie. Ibu rumah tangga itu mengunggah tiga foto serupa yang memperlihatkan lekuk tubuhnya ketika bergaya di atas meja dapur. Ernie mengenakan kaos putih cukup ketat yang dipadukan dengan rok mini abu-abu. Berbagai netizen yang didominasi oleh kaum adam pun mengomentari penampilan seksi Ernie dengan beragam bentuk.

Advertising
Advertising

"Kalo emak gw kayak gini. Yakin deh pasti gw uda di penjara wkwkwkwkwk," tulis akun @aguss.tj. "Tuhan pengen punya istri kayak begitu aamiin," tulis akun @taufik.nr.16. "Tante,saya jadi pembantu juga gak papa. Ridho dunia akhirat," tulis akun @ronaldoooojanuary. "Ya ampun dapur na sampai minder tante," tulis akun @king.hahn.

MARVELA

Berita terkait

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

6 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Gaga Muhammad Bebas, Pengacara: Menjalani Hukuman Bentuk Tanggung Jawabnya

7 hari lalu

Gaga Muhammad Bebas, Pengacara: Menjalani Hukuman Bentuk Tanggung Jawabnya

Gaga Muhammad, terpidana kasus kecelakaan lalu lintas di Tol Jagorawi pada Desember 2019 yang menyebabkan Laura Anna cedera parah, bebas bersyarat.

Baca Selengkapnya

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

13 hari lalu

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

E-Commerce Communications Director Shop Tokopedia, Nuraini Razak mengungkap tren belanja sepanjang Ramdan dan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

13 hari lalu

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

EVP of Corporate Secretary PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Raden Agus Dwinanto Budiadji mengatakan penjualan tiket kereta api kelas Suite Class Compartment dan Luxury laris dibeli saat pelaksanaan angkutan masa Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Profil Chandrika Chika, Selebgram yang Ditangkap karena Konsumsi Narkoba

14 hari lalu

Profil Chandrika Chika, Selebgram yang Ditangkap karena Konsumsi Narkoba

Chandrika Chika adalah seorang selebgram dan Tiktokers yang populer melalui goyang Papi Chulo

Baca Selengkapnya

Bawang Merah Rp 80 Ribu, Menteri Zulhas: Gara-gara Lebaran

14 hari lalu

Bawang Merah Rp 80 Ribu, Menteri Zulhas: Gara-gara Lebaran

Harga bawang merah naik hingga Rp 80 ribu per kilogram. Menteri Zulhas bilang gara-gara lebaran.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Selebgram Chandrika Chika dan Atlet eSport Aura Jeixy karena Pakai Liquid Ganja

15 hari lalu

Polisi Tangkap Selebgram Chandrika Chika dan Atlet eSport Aura Jeixy karena Pakai Liquid Ganja

Enam orang ditangkap karena hisap vape mengandung liquid ganja, termasuk selebgram Chandrika Chika dan atlet Esports Aura Jeixy.

Baca Selengkapnya

Penumpang Commuter line di Masa Angkutan Lebaran Mencapai 20 Juta

15 hari lalu

Penumpang Commuter line di Masa Angkutan Lebaran Mencapai 20 Juta

PT Kereta Commuter Indonesia atau KCI mencatat total 20.944.000 penumpang commuter line selama masa angkutan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

22 Hari Jadi Angkutan Lebaran, PT KAI Divre 1 Sumut Angkut 187.584 Penumpang

15 hari lalu

22 Hari Jadi Angkutan Lebaran, PT KAI Divre 1 Sumut Angkut 187.584 Penumpang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI resmi menutup pelaksanaan Angkutan Lebaran 2024 yang telah berlangsung selama 22 hari sejak 31 Maret.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

15 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya