Goo Hara Meninggal, Agensi Production Ogi: Ini Tragis

Reporter

Antara

Editor

Rini Kustiani

Senin, 25 November 2019 07:10 WIB

Goo Hara. Instagram/@koohara__

TEMPO.CO, Jakarta - Artis Korea Goo Hara ditemukan tewas di rumahnya di kawasan Cheongdam-dong, Korea Selatan, pada Minggu, 24 November 2019, sekitar pukul 18.00.

Goo Hara yang kini berkarier solo bernaung di bawah Production Ogi, sebuah agensi asal Jepang. Production Ogi menyampaikan pernyataan resmi melalui agensi hiburan Korea Selatan bernama 8D Creative, karena saat ini Goo Hara tidak berafiliasi dengan agensi Korea mana pun.

"Kami menyampaikan berita tragis dan sangat disayangkan," tulis Production Ogi seperti dilansir dari Soompi. "Anggota keluarga dan teman-teman Goo Hara sangat terkejut dan cemas. Kami mohon jangan menulis segala sesuatu yang spekulatif dan menyebarkan desas-desus."

Goo Hara. Instagram/@koohara__

Production Ogi berharap publik tak membesar-besarkan tewasnya Goo Hara untuk menghormati privasi keluarga serta rekan-rekannya. Agensi ini bahkan meminta agar masyarakat jangan dulu mengucapkan belasungkawa atas meninggalnya aktris kelahiran 13 Januari 1991, itu.

Advertising
Advertising

"Kami meminta maaf karena menyampaikan berita mendadak ini. Kami sekali lagi minta maaf karena meminta media dan penggemar menahan diri untuk tidak menyampaikan belasungkawa," tulis Production Ogi di akhir pernyataan resminya.

Kepolisian Gangnam, Korea Selatan, masih menyelidiki penyebab tewasnya anggota grup idola K-Pop yang kini sudah bubar, KARA. Hingga kini, polisi belum memberikan pernyataan kronologis meninggalnya Goo Hara.

Berita terkait

Sosok Brigadir RA di Mata Teman Sekolah, Terbuka dan Humoris

8 jam lalu

Sosok Brigadir RA di Mata Teman Sekolah, Terbuka dan Humoris

Kepastian tentang kematian Brigadir RA terungkap setelah keluarganya mendapatkan kiriman foto jasad polisi itu di dalam mobil Toyota Aphard.

Baca Selengkapnya

Kejanggalan di Balik Kematian Brigadir RA, Keluarga: Dia Punya Anak Tiga Tidak Mungkin Bunuh Diri

13 jam lalu

Kejanggalan di Balik Kematian Brigadir RA, Keluarga: Dia Punya Anak Tiga Tidak Mungkin Bunuh Diri

Sepupu Brigadir RA meragukan kesimpulan polisi bahwa kerabatnya itu bunuh diri karena Ridhal dikenal sebagai orang yang periang.

Baca Selengkapnya

Tanpa Diautopsi, Jenazah Polisi yang Diduga Bunuh Diri dalam Alphard Dimakamkan di Manado Hari Ini

16 jam lalu

Tanpa Diautopsi, Jenazah Polisi yang Diduga Bunuh Diri dalam Alphard Dimakamkan di Manado Hari Ini

Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi, polisi yang diduga bunuh diri di dalam mobil Alphard di Mampang dimakamkan di Manado. Tidak diautopsi.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Alasan Keluarga Menolak Autopsi Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi yang Diduga Tewas Bunuh Diri

18 jam lalu

Polisi Ungkap Alasan Keluarga Menolak Autopsi Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi yang Diduga Tewas Bunuh Diri

Brigadir Ridhal Ali Tomi ditemukan tewas dengan luka tembak di pelipis kanan dan tembus ke kiri akibat tembakan senjata api. Diduga bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Diduga Tewas Bunuh Diri dalam Alphard, Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi Telah Diterbangkan ke Manado

19 jam lalu

Diduga Tewas Bunuh Diri dalam Alphard, Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi Telah Diterbangkan ke Manado

Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi telah diterbangkan ke Manado pada Ahad dini hari. Polisi menyebut keluarga tidak minta jenazah diautosi.

Baca Selengkapnya

Brigadir RA Tewas dalam Alphard di Mampang, Kapolresta Manado: Keluarga Terima sebagai Kasus Bunuh Diri

22 jam lalu

Brigadir RA Tewas dalam Alphard di Mampang, Kapolresta Manado: Keluarga Terima sebagai Kasus Bunuh Diri

Brigadir Ridhal Ali Tomi ditemukan tewas dengan luka tembak di kepala dalam Mobil Alphard di sebuah rumah Mampang. Polisi sebut sebagai bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Brigadir Ridhal Ali Tomi Tewas dengan Luka Tembak, Kepala RS Polri: Keluarga Sudah Menerima Kematiannya

22 jam lalu

Brigadir Ridhal Ali Tomi Tewas dengan Luka Tembak, Kepala RS Polri: Keluarga Sudah Menerima Kematiannya

Keluarga disebut telah melihat kondisi jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi di RS Polri Kramat Jati. Polisi menyebut Ridhal tewas bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

22 jam lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Jenazah Brigadir RA yang Tewas di dalam Alphard Tidak Diautopsi, Langsung Diserahkan ke Keluarga

1 hari lalu

Jenazah Brigadir RA yang Tewas di dalam Alphard Tidak Diautopsi, Langsung Diserahkan ke Keluarga

Brigadir RA yang tewas dengan luka tembak di dalam mobil Alphard di sebuah rumah di Mampang tercatat berdinas di Polresta Manado.

Baca Selengkapnya

Dinas di Polresta Manado, Brigadir RA yang Tewas dengan Luka Tembak Disebut Pengawal di Rumah Mampang

1 hari lalu

Dinas di Polresta Manado, Brigadir RA yang Tewas dengan Luka Tembak Disebut Pengawal di Rumah Mampang

Tetangga mengenal Brigadir RA sebagai pengawal sekaligus sopir di rumah Mampang tersebut. Ia ditemukan tewas dengan luka tembak di kepala.

Baca Selengkapnya