Sutradara Film Makmum, Riza Pahlevi: 'Makmum' Itu Ada

Reporter

Antara

Editor

Rini Kustiani

Jumat, 16 Agustus 2019 08:37 WIB

Poster film Makmum. Instagram

TEMPO.CO, Jakarta - Film Makmum mulai tayang di bioskop pada Kamis, 15 Agustus 2019. Film yang dibintangi oleh Titi Kamal ini menceritakan tentang sosok misterius yang kerap mengikuti seseorang saat salat sebagaimana seorang makmum.

Sutradara film Makmum, Riza Pahlavi mengatakan telah melakukan riset sebelum membuat film tersebut. Menurut dia, cerita mistis tentang adanya makhluk yang menjadi makmum saat seseorang sedang salat sudah menjadi rahasia umum.

Awalnya Riza merealisasikan kisah itu melalui film pendek dengan judul yang sama. Film Makmum versi film pendek itu digarap oleh Riza Pahlevi bersama teman-temannya saat kuliah pada 2015 dan tayang di YouTube. Kini, film tersebut hadir di layar lebar dengan dukungan produser Deeraj Kalwani.

Sutradara film Makmum, Riza Pahlevi. Antaranews

Riza mengakui tidak bisa serta merta membuat cerita film itu karena akan memantik pro dan kontra di masyarakat. Sebab itu, dia melakukan riset dengan cara mewawancarai tokoh-tokoh agama untuk bertanya tentang berbagai hal. "Kami belajar tentang salat Tahajud dan segala sesuatu supaya lebih dalam agar tidak salah dan meleset," ujarnya.

Advertising
Advertising

Dan hasil yang ditemukan oleh Riza Pahlevi setelah berdiskusi dengan jumlah tokoh agama adalah, "sebenarnya mereka meyakini sosok 'makmum' itu ada. Dan itu hal yang wajar." Mereka yang tinggal di asrama atau pesantran, kata Riza, kerap mengalaminya.

Film pendek Makmum telah mendapat apresiasi di berbagai festival film di dalam dan luar negeri. Di antaranya Hellofest, PopCon Award, JOGJA NETPAC Asian Film Festival, hingga The Crappy International Movie in Sueca, Spanyol.

Berita terkait

Menjelang Ajal Tayang, Ini Deretan Film Horor Karya Hadrah Daeng Ratu

1 hari lalu

Menjelang Ajal Tayang, Ini Deretan Film Horor Karya Hadrah Daeng Ratu

Hadrah Daeng Ratu sutradara yang dikenal lewat sejumlah karya film horornya. Film terbarunya Menjelang Ajal

Baca Selengkapnya

Film Temurun Tayang 30 Mei 2024, Diklaim Tak Ada Unsur Agama dan Budaya

1 hari lalu

Film Temurun Tayang 30 Mei 2024, Diklaim Tak Ada Unsur Agama dan Budaya

Film horor yang diproduseri Umay Shahab dan Prilly Latuconsina, Temurun, disebut tidak menyenggol unsur budaya dan agama.

Baca Selengkapnya

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

1 hari lalu

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

Sutradara Hanung Bramantyo menyebut film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa awalnya hadir delam dua versi, 21+ dan 17+.

Baca Selengkapnya

Alasan Shareefa Daanish Dipilih sebagai Pemeran Utama Film Menjelang Ajal

1 hari lalu

Alasan Shareefa Daanish Dipilih sebagai Pemeran Utama Film Menjelang Ajal

Beberapa alasan Shareefa Daanish dipilih sebagai pemeran utama film Menjelang Ajal, performa yang kuat hingga gemar olahraga yoga.

Baca Selengkapnya

Film Menjelang Ajal Terinspirasi dari Kisah Nyata, Ini Pesan yang Mau Disampaikan

1 hari lalu

Film Menjelang Ajal Terinspirasi dari Kisah Nyata, Ini Pesan yang Mau Disampaikan

Film Menjelang Ajal mengandung pesan penting yang ingin disampaikan sutradara Hadrah Daeng Ratu kepada penonton.

Baca Selengkapnya

Siksa Neraka Ditayangkan di Netflix, Para Pemeran dan Sinopsisnya

2 hari lalu

Siksa Neraka Ditayangkan di Netflix, Para Pemeran dan Sinopsisnya

Sejak 25 April 2024, Netflix mulai menanyangkan film Siksa Neraka

Baca Selengkapnya

3 Sutradara Film Horor Indonesia Terlaris, Termasuk Siksa Kubur yang Tengah Tayang

2 hari lalu

3 Sutradara Film Horor Indonesia Terlaris, Termasuk Siksa Kubur yang Tengah Tayang

Film horor seperti memiliki daya tarik tersendiri dengan alur ceritanya yang misterius, adegan jump scare, dan kisah mistisnya.

Baca Selengkapnya

Maraknya Film Horor Tidak Meneror Pembaca Sastra Horor

4 hari lalu

Maraknya Film Horor Tidak Meneror Pembaca Sastra Horor

Mengapa kenaikan jumlah peminat film horor tak sejalan dengan jumlah pembaca sastra horor?

Baca Selengkapnya

Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

6 hari lalu

Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

Film drama biopik Glenn Fredly The Movie mulai tayang di seluruh bioskop Indonesia pada Kamis, 25 April 2024

Baca Selengkapnya

Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

7 hari lalu

Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

The Fall Guy film aksi stuntman produksi Universal Pictures yang tayang di bioskop Indonesia, pada Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya