Ikut Pileg, Ayu Azhari Sudah Berjuang Siap Menjadi Agen Perubahan

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Aisha Shaidra

Senin, 22 April 2019 10:40 WIB

Ayu Azhari tampil dalam mini konser peluncuran album terbarunya di Galeri Indonesia Kaya, Jakarta, 2 Juni 2016. Penyanyi sekaligus aktris ini mengeluarkan album teranyar yang bertajuk Negeri Pelangi. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Pada pemilu legislatif 2019, Ayu Azhari diusung Partai Amanat Nasional sebagai caleg DPRD DKI Jakarta Dapil VI. Ayu Azhari mengatakan, selama beberapa bulan belakangan dirinya bekerja keras berusaha meyakinkan masyarakat di dapilnya.

"Buat saya yang penting kita sudah berjuang, sudah selesai. Kami kerjakan maksimal, dengan baik. Niat saya turun jadi caleg untuk menjadi agen perubahan," tutur Ayu Azhari saat ditemui di bilangan Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Jumat, 19 April 2019.

Ayu Azhari mendengar dari saksi-saksi di lapangan, perolehan suaranya lumayan tinggi. Ayu Azhari yakin bisa duduk sebagai anggota DPRD DKI Jakarta dalam 5 tahun ke depan.

Baca juga: Mau Menikah Lagi, Nikita Mirzani: Gue Kan Mau Ngalahin Ayu Azhari

"Aku yakin sih Insya Allah aku masuk, karena aku sudah berusaha yang terbaik. Aku dengar dari saksi- saksi di lapangan lumayan katanya," tutur Ayu Azhari.

Advertising
Advertising

Ayu Azhari lebih lanjut mengatakan, jika benar terpilih sebagai anggota DPRD DKI, dirinya akan memberikan gajinya untuk membantu sejahterakan rakyat di dapilnya.

TABLOIDBINTANG.COM

Berita terkait

Hakim MK Naik Pitam Komisioner KPU Absen di Sidang Pileg: Sejak Pilpres Enggak Serius

4 jam lalu

Hakim MK Naik Pitam Komisioner KPU Absen di Sidang Pileg: Sejak Pilpres Enggak Serius

Hakim MK Arief Hidayat menegur komisioner KPU yang tak hadir dalam sidang PHPU Pileg Panel III. Arief menilai KPU tak menganggap serius sidang itu.

Baca Selengkapnya

Sengketa Pileg, Mantan Ketua DPD Irman Gusman Minta Pemungutan Suara Ulang di Sumbar

6 hari lalu

Sengketa Pileg, Mantan Ketua DPD Irman Gusman Minta Pemungutan Suara Ulang di Sumbar

Dalam sengketa Pileg yang diajukan ke MK, Irman Gusman menuntut empat hal. Apa saja?

Baca Selengkapnya

MK Catat 297 Perkara Sengketa Pileg, Mulai Sidang Pekan Depan

6 hari lalu

MK Catat 297 Perkara Sengketa Pileg, Mulai Sidang Pekan Depan

MK telah meregistrasi 297 perkara sengketa pileg. Sidang perdana dilakukan pada pekan depan.

Baca Selengkapnya

KPU Launching Pendaftaran PPK, Ternyata Segini Gajinya dan Ada Santunan

8 hari lalu

KPU Launching Pendaftaran PPK, Ternyata Segini Gajinya dan Ada Santunan

Ketua KPU Depok, Wili Sumarlin mengatakan Depok memiliki 11 kecamatan, sehingga kebutuhan PPK 55 anggota. Tiap kecamatan 5 orang.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Pelaksanaan Pemilu 2019, Pertama Kalinya Pilpres dan Pileg Serentak

14 hari lalu

Kilas Balik Pelaksanaan Pemilu 2019, Pertama Kalinya Pilpres dan Pileg Serentak

Hari ini, 17 April 2019 atau Pemilu 2019 pertama kali Pemilihan Presiden (Pilpres) dan Pemilihan Legislatif (Pileg) dilakukan secara serentak.

Baca Selengkapnya

Perludem Perkirakan Keterwakilan Perempuan di Hasil Pileg 2024 Meningkat

33 hari lalu

Perludem Perkirakan Keterwakilan Perempuan di Hasil Pileg 2024 Meningkat

Hampir semua partai politik tidak menjamin pencalonan 30 persen keterwakilan perempuan di tiap dapil di Pileg 2024.

Baca Selengkapnya

Kata Para Pengamat soal Kursi Ketua DPR Hanya Jadi Hak Partai Pemenang Pemilu

34 hari lalu

Kata Para Pengamat soal Kursi Ketua DPR Hanya Jadi Hak Partai Pemenang Pemilu

Usai Pileg 2024, kursi ketua DPR jadi pembahasan menarik berikutnya. Benarkah jatah kursi ketua DPR hanya hak partai pemenang pemilu?

Baca Selengkapnya

PPP, PSI, hingga Partai Demokrat Ajukan Gugatan Sengketa Pileg ke MK

38 hari lalu

PPP, PSI, hingga Partai Demokrat Ajukan Gugatan Sengketa Pileg ke MK

PPP, PSI, hingga Partai Demokrat mengajukan permohonan sengketa Pileg ke MK.

Baca Selengkapnya

Profil Ketua MK dari Masa ke Masa: Jimly Asshiddiqie hingga Suhartoyo, Termasuk Mahfud MD dan Anwar Usman

40 hari lalu

Profil Ketua MK dari Masa ke Masa: Jimly Asshiddiqie hingga Suhartoyo, Termasuk Mahfud MD dan Anwar Usman

Mahkamah Konstitusi telah dipimpin 7 Ketua MK sampai hari ini, Jimly Asshiddiqie hingga Suhartoyo, termasuk Mahfud MD dan Anwar Usman.

Baca Selengkapnya

Fakta Menjelang Sidang Sengketa Pemilu di MK: Bantuan Keamanan hingga Nama Ketua Panel

41 hari lalu

Fakta Menjelang Sidang Sengketa Pemilu di MK: Bantuan Keamanan hingga Nama Ketua Panel

MK mengungkapkan hakim konstitusi yang menangani sidang sengketa pemilu diberi bantuan keamanan. Fakta lain, nama Ketua Panel sudah ditentukan.

Baca Selengkapnya