Hari Natal, Katon Bagaskara Sajikan Hidangan di Piring Istimewa

Reporter

Antara

Selasa, 25 Desember 2018 08:00 WIB

Katon Bagaskara (kanan) berbicara kepada media dalam konferensi pers konser KLa Project, KLaborasi di Jakarta, 2 April 2015. Konser KLaborasi ini akan melibatkan artis dan kesenian lokal setempat. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi Katon Bagaskara punya kebiasaan khusus saat Natal. Dia biasanya menghabiskan hari istimewa itu dengan berkumpul bersama buah hatinya dengan menyantap hidangan Natal bersama-sama.

Ketika makan bersama, ada piring istimewa yang dipakai khusus untuk hari spesial tersebut. "Saya punya piring Natal khusus untuk makan pada hari itu," ujar Katon dihubungi Antara pekan lalu.

Tak cuma itu, suasana saat makan bersama dengan orang tercinta pun dibuat semakin khidmat. Vokalis KLa Project itu menyiapkan daftar lagu istimewa untuk diperdengarkan pada hari itu."Yang diputar cuma lagu-lagu Natal," ujarnya.Musikus dan vokalis grup band KLa Project, Katon Bagaskara, yang pernah hit di era 80-an dan 90-an, kini diusung PDIP menjadi calon legislator DPR RI untuk daerah pemilihan (dapil) Yogyakarta. Foto/katonbagaskara/instagram.com

Katon dan KLa Project baru saja mengadakan konser perayaan tiga dekade berkarir di dunia musik. Tahun depan, dia juga bakal mencoba terjun ke dunia politik untuk memperjuangkan seni sebagai calon legislatif PDI Perjuangan di Yogyakarta.

Baca: Rayakan Natal di Bali, Pongki Barata Temani Istri Bikin Kue

Misi Katon adalah membuat regulasi yang bertujuan memposisikan seni budaya jadi kekuatan. Dia ingin seni budaya kelak bukan sekadar hiasan dan hiburan, tetapi komoditas penting yang pada akhirnya menggenjot perekonomian karena komoditas tak melulu soal kekayaan alam.(N011).

Advertising
Advertising

Berita terkait

Megawati Soekarnoputri Bilang Kekuasaan Itu Enak, tapi...

19 Januari 2024

Megawati Soekarnoputri Bilang Kekuasaan Itu Enak, tapi...

Dalam acara perayaan Natal PDIP dan Relawan Damai Sejahtera for Ganjar-Mahfud, Megawati mengatakan kekuasaan itu enak.

Baca Selengkapnya

Prabowo Hadiri Perayaan Natal BUMN, Menteri Yaqut dan Menteri Erick Thohir Bilang Begini

16 Januari 2024

Prabowo Hadiri Perayaan Natal BUMN, Menteri Yaqut dan Menteri Erick Thohir Bilang Begini

Prabowo menghadiri perayaan Natal BUMN. Menteri Erick Thohir dan Menag Yaqut menjelaskan alasannya.

Baca Selengkapnya

Yaqut Ibaratkan Prabowo dan Erick seperti Kereta Api: Yang Menghadang Akan Ditabrak, Berhenti jika Sampai di Tujuan

16 Januari 2024

Yaqut Ibaratkan Prabowo dan Erick seperti Kereta Api: Yang Menghadang Akan Ditabrak, Berhenti jika Sampai di Tujuan

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengibaratkan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Menteri BUMN Erick Thohir seperti kereta api.

Baca Selengkapnya

Menteri Agama Yaqut Ungkap Alasan Prabowo Diundang di Perayaan Natal BUMN

16 Januari 2024

Menteri Agama Yaqut Ungkap Alasan Prabowo Diundang di Perayaan Natal BUMN

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengungkapkan alasan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dalam perayaan Natal BUMN

Baca Selengkapnya

Hadiri Natal Bersama di Ancol, Heru Budi: Jakarta Jadi Barometer dalam Menjaga Ketenangan Antarumat

13 Januari 2024

Hadiri Natal Bersama di Ancol, Heru Budi: Jakarta Jadi Barometer dalam Menjaga Ketenangan Antarumat

Heru Budi mengajak seluruh umat Kristiani ikut menjaga Kota Jakarta agar selalu dalam suasana damai, aman, dan sejahtera.

Baca Selengkapnya

BPH Migas Sebut Stok LPG Selama Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 Aman, Naik Dibandingkan Nataru Sebelumnya

9 Januari 2024

BPH Migas Sebut Stok LPG Selama Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 Aman, Naik Dibandingkan Nataru Sebelumnya

Laporan BPH Migas terkait pelaksanaan penyaluran dan pemantauan stok LPG saat periode Nataru 2023/2024.

Baca Selengkapnya

KAI Purwokerto Berangkatkan 261.832 Penumpang Selama Natal dan Tahun Baru

8 Januari 2024

KAI Purwokerto Berangkatkan 261.832 Penumpang Selama Natal dan Tahun Baru

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Daerah Operasi 5 Purwokerto memberangkatkan 261.832 penumpang pada masa Angkutan Natal dan tahun baru

Baca Selengkapnya

Selama Nataru, Jumlah Penumpang Pesawat di Bandara AP II Tembus 4,2 Juta Orang

7 Januari 2024

Selama Nataru, Jumlah Penumpang Pesawat di Bandara AP II Tembus 4,2 Juta Orang

PT Angkasa Pura II yang mengelola 20 bandara sepanjang masa libur Nataru kemarin tercatat melayani 4,2 juta penumpang pesawat.

Baca Selengkapnya

91 Ribu Penumpang Lintasi Bandara Ahmad Yani selama Natal dan Tahun Baru

5 Januari 2024

91 Ribu Penumpang Lintasi Bandara Ahmad Yani selama Natal dan Tahun Baru

Sebanyak 91.244 penumpang melintasi Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani Kota Semarang selama musim libur Natal dan tahun baru.

Baca Selengkapnya

Telkomsel Catat Pertumbuhan Trafik Broadband 14,08 Persen pada Natal dan Tahun Baru

5 Januari 2024

Telkomsel Catat Pertumbuhan Trafik Broadband 14,08 Persen pada Natal dan Tahun Baru

Telkomsel mencatat lonjakan trafik akses broadband 14,08 persen saat momen Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 atau Nataru dibandingkan dengan rerata hari biasa sepanjang 2023.

Baca Selengkapnya