Kata Hanum Rais soal Surat Ajakan Nonton Bareng Hanum & Rangga

Jumat, 16 November 2018 18:50 WIB

Hanum Rais. Instagram hanumrais

TEMPO.CO, Yogyakarta - Putri politikus senior Amien Rais, Hanum Rais angkat bicara soal film Hanum & Rangga yang beberapa waktu terakhir jadi sorotan. Salah satunya terkait surat ajakan ke Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) untuk nonton bareng film tersebut.

Dalam surat itu Hanum meminta fasilitas berupa pemasangan poster film di media kampus. Hanum juga meminta agar UMS ikut mendukung film nasional yang disebutnya memiliki nilai dakwah itu.

“Ada yang salah dengan (surat untuk UMS) itu?,” ujar Hanum di sela mendampingi kampanye cawapres Sandiaga Uno di Yogyakarta Jumat 16 November 2018.

Hanum menuturkan, film-film lain pun juga melakukan hal serupa. "Cuma karena di belakang nama saya ada nama Rais makanya kemudian digoreng,” ujar Hanum.film Hanum & Rangga (Instagram -@hanumrangga)

Hanum menuturkan, ia membuat film itu niatnya tulus untuk sekaligus menjadikannya sebagai sarana dakwah khususnya bagi kalangan keluarga. Ia pun berharap masyarakat bisa termotivasi dan terinspirasi dengan menonton film itu.

Advertising
Advertising

Sebelumnya saat dikonfirmasi, Juru bicara UMS, Budi Santosa mengakui adanya surat dari anak Amien Rais tersebut. "Itu hanya surat biasa, sebenarnya tidak perlu dibesar-besarkan," katanya, Senin 12 November 2018.

Baca: Film Hanum & Rangga Dihujat, Hanum Rais: Itu Pahala Buat Saya

Menurutnya, UMS sebagai sebuah institusi besar sering memperoleh surat serupa. "Termasuk surat-surat penawaran produk, promosi dan semacamnya," katanya.

Berita terkait

Dibintangi Chris Evans, Film Sacrifice Mulai Proses Syuting September 2024

4 jam lalu

Dibintangi Chris Evans, Film Sacrifice Mulai Proses Syuting September 2024

Film Sacrifice dibintangi Chris Evans, Anya Taylor-Joy, Salma Hayek Pinault, dan Brendan Fraser

Baca Selengkapnya

Nonton The Ministry of Ungentlemanly Warfare, Ini Komentar Komunitas Reenactor Indonesia

6 jam lalu

Nonton The Ministry of Ungentlemanly Warfare, Ini Komentar Komunitas Reenactor Indonesia

Screening film The Ministry of Ungentlemanly Warfare dihadiri oleh komunitas Indonesian Reenactors (IDR) yang berseragam ala tentara Inggris dan Nazi.

Baca Selengkapnya

Sinopsis Possession: Kerasukan yang Diadaptasi dari Film Prancis

3 hari lalu

Sinopsis Possession: Kerasukan yang Diadaptasi dari Film Prancis

Film horor akan tayang di bioskop pada 8 Mei 2024. Film ini merupakan adaptasi dari film Prancis berjudul Possession. Ini sinopsis film Possesion.

Baca Selengkapnya

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

3 hari lalu

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

Distributor film Korea Selatan menghadapi dilema atas karya-karya mendiang Lee Sun Kyun yang sampai saat ini belum dirilis.

Baca Selengkapnya

5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

4 hari lalu

5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

Mouly Surya adalah seorang sineas Indonesia yang mulai mendunia.

Baca Selengkapnya

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

4 hari lalu

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

Bukan di Filmapik, berikut ini daftar tempat nonton film legal yang bisa Anda pilih. Umumnya tempat film ini ada biaya langganan dan masih terjangkau.

Baca Selengkapnya

Pemeran Film The Idea of You

6 hari lalu

Pemeran Film The Idea of You

Film The Idea of You tayang di Prime Video pada 2 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Hanum Rais Daftar ke PKB untuk Maju di Pilkada Kota Yogyakarta

6 hari lalu

Hanum Rais Daftar ke PKB untuk Maju di Pilkada Kota Yogyakarta

Putri Amien Rais, Hanum Rais tercatat mendaftarkan diri ke Partai Kebangkitan Bangsa untuk maju di Pilkada 2024

Baca Selengkapnya

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

6 hari lalu

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

Film horor Vina: Sebelum 7 Hari disutradarai oleh Anggy Umbara akan rilis pada 8 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

9 hari lalu

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

Sutradara Hanung Bramantyo menyebut film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa awalnya hadir delam dua versi, 21+ dan 17+.

Baca Selengkapnya