Opie Kumis Anggap Kabar Sakitnya sebagai Doa

Kamis, 11 Oktober 2018 15:05 WIB

Opie Kumis. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta -Komedian Opie Kumis mengambil hikmah dari pemberitaan yang menyebutnya mengidap penyakit kronis. Menurutnya kabar itu muncul karena kurangnya bersilaturahmi dengan orang-orang. Karena itu Opie menganggap kabar tersebut sebagai doa untuknya agar selalu diberi kesehatan.

"Bang Opie anggap pemberitaan yang wajar aja ya, sesuatu yang mungkin kurang ketemu orang. 'Ke mana nih enggak ketemu? Jangan-jangan sakit'. Kalau gua ambil positif, gue anggap itu doa semoga tambah sehat. Ambil sisi baiknya aja," kata Opie Kumis di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Selasa, 9 Oktober 2018.

Diakui Opie, karena kabar itu, banyak temannya yang menghubunginya. Padahal ia tak mengetahui sama sekali mengenai kabar itu, karena selama ini tidak pernah menggunakan media sosial. Opie Kumis. TEMPO/Nurdiansah

Awalnya Opie kebingungan saat banyak orang yang menanyakan kesehatannya. "Jadi banyak yang WA gua. 'Bang Opik, lu sakit apa?' dari mana sih? Gua kan enggak tahu, gua enggak pernah main medsos. Gue enggak ngerti ini orang tahu dari mana? Anak gua ngabarin dia main gituan (medsos)," paparnya.

Baca: Opie Kumis Dikabarkan Derita Penyakit Kronis, Ini Faktanya

Opie pun menegaskan bahwa kabar itu tidak benar. Meski sakit itu pun tidak seperti yang viral dikabarkan. "Jadi enggak (sakit), bohong, enggak ada itu. Kalau sakit yang wajar-wajar aja," ucap Opie Kumis.

TABLOIDBINTANG.COM

Advertising
Advertising

Berita terkait

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

16 hari lalu

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

Seorang pelapor yang menuduh pemasok Boeing mengabaikan cacat produksi 737 MAX telah meninggal dunia

Baca Selengkapnya

Salam Lebaran Komeng dan Keluarga, Tak Lupa Spontan Uhuy

38 hari lalu

Salam Lebaran Komeng dan Keluarga, Tak Lupa Spontan Uhuy

Komedian Komeng menyapa netizen di lini masa media sosial pada Hari Raya Idul Fitri 1445 H dengan cara yang unik bersama keluarganya.

Baca Selengkapnya

Kesaksian Tetangga, Tersangka Pabrik Ekstasi Jaringan Fredy Pratama Huni Rumah Berdalih untuk Orang Sakit

39 hari lalu

Kesaksian Tetangga, Tersangka Pabrik Ekstasi Jaringan Fredy Pratama Huni Rumah Berdalih untuk Orang Sakit

Tetangga rumah yang dijadikan markas pabrik ekstasi jaringan Fredy Pratama menceritakan kesaksiannya tentang rumah bernomor B6 itu.

Baca Selengkapnya

Alergi Bisa Picu Anak Sering Sakit, Ini Kata Guru Besar FK Unair

59 hari lalu

Alergi Bisa Picu Anak Sering Sakit, Ini Kata Guru Besar FK Unair

Guru Besar FK Unair mengatakan anak sering jatuh sakit bisa jadi karena alergi terhadap sesuatu yang belum diketahui orang tua.

Baca Selengkapnya

Mengenal Ali Wong, Pemenang Kategori Aktris Terbaik SAG Awards 2024

26 Februari 2024

Mengenal Ali Wong, Pemenang Kategori Aktris Terbaik SAG Awards 2024

Aktris dan komedian Ali Wong menerima penghargaan di acara Screen Actors Guild Awards atau SAG Awards 2024

Baca Selengkapnya

108 Daftar Obat Penurun Demam yang Aman Versi BPOM

18 Februari 2024

108 Daftar Obat Penurun Demam yang Aman Versi BPOM

Demam biasanya menjadi pertanda atas respons tubuh dalam menghadapi suatu penyakit. Berikut daftar obat demam yang aman versi BPOM.

Baca Selengkapnya

Profil Komeng dan Asal Mula Foto Mata Melotot, Raih Suara Terbanyak dalam Quick Count DPD Jawa Barat

18 Februari 2024

Profil Komeng dan Asal Mula Foto Mata Melotot, Raih Suara Terbanyak dalam Quick Count DPD Jawa Barat

Komeng mendapatkan suara terbanyak dalam hitung cepat atau quick count Pemilu 2024 untuk DPD Jawa Barat. Ia mengatakan soal foto mata melotot.

Baca Selengkapnya

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra Dijadwalkan Bebas Hari Ini

18 Februari 2024

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra Dijadwalkan Bebas Hari Ini

Meskipun diberikan pembebasan bersyarat, eks PM Thailand Thaksin Shinawatra bisa menghadapi masalah hukum atas tuduhan menghina monarki pada 2015.

Baca Selengkapnya

Ratusan Petugas KPPS Kota Bekasi Jatuh Sakit Usai Pencoblosan, 3 Orang Dirawat di RS

17 Februari 2024

Ratusan Petugas KPPS Kota Bekasi Jatuh Sakit Usai Pencoblosan, 3 Orang Dirawat di RS

Ratusan petugas KPPS Kota Bekasi kelelahan sehingga jatuh sakit usai pencoblosan Pemilu 2024. inas Kesehatan mencatat ada 136 petugas KPPS yang sakit.

Baca Selengkapnya

Pasang Foto Nyeleneh di Surat Suara DPD RI, Ini Profil Komedian Komeng

15 Februari 2024

Pasang Foto Nyeleneh di Surat Suara DPD RI, Ini Profil Komedian Komeng

Komedian Komeng viral karena memasang foto nyeleneh di surat suara Pemilu 2024. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya