Jenazah Kim Dong Yoon Spectrum Akan Diotopsi

Reporter

Terjemahan

Minggu, 29 Juli 2018 17:33 WIB

Kim Dong Yoon, personel boyband Spectrum. Soompi

TEMPO.CO, Seoul - Kim Dong Yoon, personel grup vokal Spectrum meninggal mendadak pada Jumat, 27 Juli 2018. Hingga kini, penyebab kematian pria berusia 20 tahun itu masih misterius.

Baca: Kim Dong Yoon, Anggota Boyband Spectrum, Meninggal

Agensi yang menaunginya, WYNN Entertainment mengungkapkan jenazah bintang MIXNINE itu akan diotopsi untuk mengetahui kepastian penyebab kematiannya.

"Sesuai permintaan keluarga yang tengah berduka, otopsi dilakukan pada Senin pagi," demikian pernyataan resmi WYNN Entertainment.Boyband Spectrum. Soompi

Setelah mengikuti ajang MIXNINE, Kim Dong Yoon memulai debutnya dengan boyband Spectrum, Mei tahun ini. Mereka merilis single berjudul Light It Up.

Kematian Kim Dong Yoon membuat personel Spectrum amat berduka. Terlebih, sehari sebelumnya, Kim Dong Yoon masih sempat mengunggah video dan foto-fotonya di akun media sosialnya.

ALLKPOP | SOOMPI

Advertising
Advertising

Berita terkait

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

1 hari lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

2 hari lalu

Pameran K-Pop D'Festa Siap Hadir Selama 45 Hari di Jakarta, Catat Tanggalnya

Para penggemar K-Pop akan segera dimanjakan dengan pameran K-Pop D'Festa, di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

2 hari lalu

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

3 hari lalu

Mengenal Curtain Haircut, Gaya Rambut Gibran yang Curi Perhatian

Wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka mengganti gaya rambutnya menjadi curtain haircut. Berikut informasi mengenai curtain haircut.

Baca Selengkapnya

Politikus Senior PDIP Tumbu Saraswati Tutup Usia

3 hari lalu

Politikus Senior PDIP Tumbu Saraswati Tutup Usia

Politikus senior Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dan aktivis pro demokrasi, Tumbu Saraswati, wafat di ICU RS Fatmawati Jakarta pada Kamis

Baca Selengkapnya

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

4 hari lalu

Single Digital Baru Zico, SPOT! (feat, Jennie) Dirilis 26 April 2024

Zico aktif membagikan cuplikan lagu barunya dengan Jennie di media sosial

Baca Selengkapnya

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

5 hari lalu

5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

Salah satu anggota TWICE yang berbakat adalah Chaeyoung TWICE, yang dikenal karena bakatnya dalam bernyanyi, menari, dan bahkan memasak.

Baca Selengkapnya

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo Dimakamkan di Tapos Bogor Siang Ini

5 hari lalu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo Dimakamkan di Tapos Bogor Siang Ini

Mooryati Soedibyo meninggal dalam usia 96 tahun dan saat ini disemayamkan di rumah duka di kawasan Menteng, Jakarta Pusat.

Baca Selengkapnya

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

8 hari lalu

Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

Sebagai anggota B.A.P, Himchan B.A.P di industri K-Pop memegang peran penting sebagai sub-vokalis, rapper, dan visual.

Baca Selengkapnya

Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

9 hari lalu

Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

Anggota grup K-Pop 2PM, Nichkhun akan fan meeting di Jakarta pada 27 April 2024

Baca Selengkapnya