Addie: Buktikan Tokoh Bekingan @TrioMacan2000

Reporter

Jumat, 31 Oktober 2014 09:50 WIB

Addie MS. TEMPO/Adri Irianto

TEMPO.CO, Jakarta - Musikus, pencipta, dan komposer lagu, Addie M.S., melihat di media sosial saat ini banyak yang menggunakan akun samaran alias pseudonym. Addie mengakui, pada awal kemunculannya, akun Twitter @TrioMacan2000 memang begitu dikenal bahkan digandrungi publik karena informasi yang diberikan. (Baca: TrioMacan2000 Pernah Berkelahi dengan Staf Menteri)

"Tetapi haruslah kita yang cerdas melakukan penyaringan untuk informasi tersebut, jangan diterima begitu saja," kata Addie pada Tempo, Kamis, 30 Oktober 2014, di Jakarta.

Kini, dengan penangkapan salah satu pengelola akun @TrioMacan2000, masyarakat mulai mempersoalkan tentang kemungkinan adanya tokoh penting yang membekingi atau berada di balik akun ini.

"Sekarang ramai-ramai orang mempertanyakan siapa tokoh di balik akun macan ini. Aku juga mendengar soal ini. Tetapi, aku pribadi, karena aku juga tidak punya bukti, makanya aku tidak berani ikut menyebutkan nama yang sering disebut-sebut itu," ujarnya. (Baca: Addie: Pemimpin Baru Harus Majukan Seni Indonesia)

Pria kelahiran Jakarta, 7 Oktiber 1959, ini juga mengomentari cerita pemerasan yang kabarnya dilakukan salah satu akun tersebut. Menurut dia, cerita pemerasan yang dilakukan oleh pemilik akun-akun pseudonym seperti itu memang beberapa kali didengarnya.

"Sebenarnya, kalau korbannya tidak punya masalah atau skandal yang akan di-blow up oleh akun tersebut, santai saja. Tapi, kalau memang punya masalah, ancaman itu memang jadi berbahaya bagi si korban yang takut aibnya dibongkar. Namun, bagaimana pun, tindakan pemerasan harus diproses hukum dan tidak bisa dibiarkan begitu saja," ujar suami penyanyi Memes ini. (Baca: Terima Penghargaan, Addie MS Anggap Apresiasi Diri)

HADRIANI P.



Terpopuler

Musibah Tessy, Srimulat Perlu Tempat Ngumpul

Doyok Kaget Juga Tessy Ditangkap karena Nyabu

Rossa Merayu Pemerintah dengan Konser Rakyat

Doyok: Kami Semua Sayang Tessy

Psikolog: Musibah Tessy karena Mental Tidak Sehat









Advertising
Advertising

Berita terkait

Kronologi OTT Bendesa Adat Bali yang Diduga Peras Investor Rp10 Miliar

1 jam lalu

Kronologi OTT Bendesa Adat Bali yang Diduga Peras Investor Rp10 Miliar

Seorang Bendesa Adat Berawa di Bali berinisial KR diduga memerasa pengusaha demi memberikan rekomendasi izin investasi

Baca Selengkapnya

KPK Bilang Kasus SYL Berpotensi Meluas ke TPPU, Apa Alasannya?

1 hari lalu

KPK Bilang Kasus SYL Berpotensi Meluas ke TPPU, Apa Alasannya?

Menurut KPK, keluarga SYL dapat dijerat dengan hukuman TPPU pasif jika dengan sengaja turut menikmati uang hasil kejahatan.

Baca Selengkapnya

Kejati Bali Lakukan OTT Anggota Bendesa Adat yang Diduga Lakukan Pemerasan Investasi

1 hari lalu

Kejati Bali Lakukan OTT Anggota Bendesa Adat yang Diduga Lakukan Pemerasan Investasi

Kejati Bali melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap oknum Bendesa Adat di Bali. Bendesa itu diduga melakukan pemerasan investasi.

Baca Selengkapnya

Berkas Kasus Firli Bahuri Mandek di Polda Metro, Penyidik Tak Kunjung Penuhi Permintaan Jaksa Penuntut Umum

6 hari lalu

Berkas Kasus Firli Bahuri Mandek di Polda Metro, Penyidik Tak Kunjung Penuhi Permintaan Jaksa Penuntut Umum

Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta merasa tak ada kedala menangani kasus dugaan pemerasan oleh eks Ketua KPK Firli Bahuri.

Baca Selengkapnya

IM57 Nilai Tak Ada Lagi Alasan Penyidik Polda Metro Jaya Tidak Menahan Firli Bahuri

7 hari lalu

IM57 Nilai Tak Ada Lagi Alasan Penyidik Polda Metro Jaya Tidak Menahan Firli Bahuri

Sebaiknya, kata IM57, persidangan SYL dan Firli Bahuri itu berjalan bersamaan sehingga masalah pemerasan ini bisa saling terkonfirmasi.

Baca Selengkapnya

Novel Baswedan Khawatir Penanganan Kasus Firli Bahuri Lambat karena Unsur Politis

10 hari lalu

Novel Baswedan Khawatir Penanganan Kasus Firli Bahuri Lambat karena Unsur Politis

Novel Baswedan mengakhatirkan proses yang lama itu akibat munculnya unsur politis dalam menangani kasus Firli Bahuri yang memeras SYL.

Baca Selengkapnya

Novel Baswedan Sebut Jika Polda Metro Jaya Tahan Firli Bahuri Bisa jadi Pintu Masuk Kasus Lainnya

10 hari lalu

Novel Baswedan Sebut Jika Polda Metro Jaya Tahan Firli Bahuri Bisa jadi Pintu Masuk Kasus Lainnya

Novel Baswedan menjelaskan, jika Firli Bahuri ditahan, ini akan menjadi pintu masuk bagi siapa pun yang mengetahui kasus pemerasan lainnya.

Baca Selengkapnya

Dugaan Pemerasan oleh Jaksa KPK, Pemeriksaan LHKPN Selesai Bulan Depan

11 hari lalu

Dugaan Pemerasan oleh Jaksa KPK, Pemeriksaan LHKPN Selesai Bulan Depan

Menurut Albertina, KPK menerima laporan dari masyarakat Lampung Utara perihal dugaan gratifikasi atau suap yang dilakukan Jaksa KPK itu.

Baca Selengkapnya

Kesaksian Pejabat Eselon I Kementan Ungkap SYL Minta USD 14 Ribu untuk Keperluan Pribadi

11 hari lalu

Kesaksian Pejabat Eselon I Kementan Ungkap SYL Minta USD 14 Ribu untuk Keperluan Pribadi

Tim penyidik KPK membuka peluang memeriksa anggota keluarga Syahrul Yasin Limpo alias SYL perihal penyidikan dugaan pencucian uang.

Baca Selengkapnya

Syahrul Yasin Limpo akan Ajukan Nota Pembelaan Setelah Eks Ajudan Beberkan Firli Bahuri Minta Rp 50 Miliar

12 hari lalu

Syahrul Yasin Limpo akan Ajukan Nota Pembelaan Setelah Eks Ajudan Beberkan Firli Bahuri Minta Rp 50 Miliar

Nota pembelaan itu menyikapi kesaksian eks ajudan Syahrul Yasin Limpo, Panji Harjanto, yang mengatakan bekas Ketua KPK Firli Bahuri meminta uang.

Baca Selengkapnya