Anas: Film Soegija Harus Diinternasionalkan

Reporter

Editor

Jumat, 15 Juni 2012 20:28 WIB

Anas Urbanigrum (kanan), Sutan Bhatoegana, bersama kader Partai Demokrat saat menyaksikan dan nonton bersama Film "Soegija" karya sutradara Garin Nugroho di Plaza Senayan, Jakarta, Jumat (15/06). TEMPO/Dasril Roszandi

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum mengapresiasi film karya Garin Nugroho, Soegija. Menurutnya film seperti ini seharusnya dibawa ke tingkat internasional.

"Ini film nasional yang bagus harus diinternasionalisasikan," katanya setelah melakukan acara nonton bareng di Plaza Senayan, Jakarta pada Jumat 15 Juni 2012.

Menurut politikus Partai Demokrat ini, film Soegija mengajarkan banyak hal. Uskup Soegiya, sebagai tokoh utama dalam film tersebut mengajarkan ide, gagasan, dan komitmen. Tokoh agama asal Semarang itu juga mengajarkan tentang nasionalisme yang berbasis pada keagamaan.

"Film ini juga mengajarkan tentang plurarisme, toleransi serta kesatuan Bhineka Tunggal Eka," kata Anas yang memakai baju warna biru langit dengan dua kantong di dada itu.

Menurut politikus muda ini kesatuan itu sangat penting. Karena kesatuan adalah hal paling pokok pada suatu bangsa untuk hari ini maupun waktu yang akan datang.

Ia berharap film-film nasional seperti ini dapat tumbuh dan jauh lebih baik di negeri sendiri. "Sebentar lagi, pak Sutan akan buat film berjudul 'Film Langit Biru'," katanya sambil bercanda dengan Sutan Batughana yang duduk tak jauh dengannya.

MITRA TARIGAN

Berita terkait

Ini Alasan Anas Urbaningrum Belum Tentukan Dukungan ke Salah Satu Capres-Cawapres

23 Desember 2023

Ini Alasan Anas Urbaningrum Belum Tentukan Dukungan ke Salah Satu Capres-Cawapres

Ketum Partai Kebangkitan Nusantara Anas Urbaningrum ungkap alasan partainya belum tentukan arah dukungan ke pasangan capres-cawapres pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Belum Tentukan Arah Mendukung Pasangan Capres, Inilah Profil PKN

30 Oktober 2023

Belum Tentukan Arah Mendukung Pasangan Capres, Inilah Profil PKN

Soal dukungan capres dan cawapres di Pilpres 2024 akan dibahas di Majelis Agung PKN.

Baca Selengkapnya

Anas Urbaningrum Bicara Drama Bacapres: Pada Waktunya PKN Bersikap

10 September 2023

Anas Urbaningrum Bicara Drama Bacapres: Pada Waktunya PKN Bersikap

Anas Urbaningrum memastikan PKN akan mendukung salah satu capres. Namun belum saat ini.

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan dan Anas Urbaningrum Dijadwalkan Berkunjung ke Sumatera Selatan

7 September 2023

Anies Baswedan dan Anas Urbaningrum Dijadwalkan Berkunjung ke Sumatera Selatan

Anies Baswedan bakal berakhir pekan di Palembang. Di hari yang sama, Anas Urbaningrum juga dijadwalkan ke Sumatera Selatan

Baca Selengkapnya

Hadiri Deklarasi Prabowo Subianto oleh PBB, Ini Profil Cak Imin, Anis Matta, dan Anas Urbaningrum

31 Juli 2023

Hadiri Deklarasi Prabowo Subianto oleh PBB, Ini Profil Cak Imin, Anis Matta, dan Anas Urbaningrum

Cak Imin, Anas Urbaningrum, dan Anis Matta hadiri deklarasi Prabowo Subianto sebagai Capres 2024 oleh PBB. Ini profil ketiga ketua umum partai itu.

Baca Selengkapnya

Profil Partai Kebangkitan Nusantara, Eks Sayap Partai Demokrat yang Disebut Anas Urbaningrum Bukan Partai Keluarga

16 Juli 2023

Profil Partai Kebangkitan Nusantara, Eks Sayap Partai Demokrat yang Disebut Anas Urbaningrum Bukan Partai Keluarga

Anas Urbaningrum sebut Partai Kebangkitan Nusantara bukan partai keluarga yang ekslusif. Ini profilnya.

Baca Selengkapnya

Anas Urbaningrum Balik Terjun ke Dunia Politik, Gede Pasek sempat Singgung Hak Berserikat

16 Juli 2023

Anas Urbaningrum Balik Terjun ke Dunia Politik, Gede Pasek sempat Singgung Hak Berserikat

Anas Urbaningrum kembali terjun ke dunia politik setelah bebas. Gede Pasek sempat singgung hak berserikat.

Baca Selengkapnya

Anas Urbaningrum Bilang PKN Bukan Partai Keluarga

16 Juli 2023

Anas Urbaningrum Bilang PKN Bukan Partai Keluarga

Anas Urbaningrum optimistis partai ini akan menjadi magnet bagi hadirnya calon kader baru yang ingin bergabung.

Baca Selengkapnya

Profil Anas Urbaningrum, Ketua Umum Partai Kebangkitan Nusantara

15 Juli 2023

Profil Anas Urbaningrum, Ketua Umum Partai Kebangkitan Nusantara

Anas Urbaningrum terpilih sebagai Ketua Umum Partai Kebangkitan Nusantara yang baru. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Kata Anas Urbaningrum dan Gede Pasek soal PKN yang Belum Tentukan Arah Koalisi

15 Juli 2023

Kata Anas Urbaningrum dan Gede Pasek soal PKN yang Belum Tentukan Arah Koalisi

Anas Urbaningrum dan Gede Pasek sebut Partai Kebangkitan Nusantara atau PKN belum tentukan arah koalisi untuk Pemilu 2024

Baca Selengkapnya