Politikus: Pelarangan Konser Lady Gaga Berlebihan  

Reporter

Editor

Jumat, 18 Mei 2012 13:12 WIB

Poster Lady Gaga terpasang di sebuah tiang Monorel di kawasan Jalan Asia Afrika, Jakarta Selatan, Rabu 9 Mei 2012. Meski terjadi penolakan konser Lady bertajuk "The Born This Way Ball", Promotor Big Daddy Entertainment tetap akan menyelenggarakan konser tersebut pada 3 Mei 2012 di digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta - Politikus Partai Demokrat, Didi Irawadi Syamsuddin, menganggap pelarangan konser penyanyi asal Amerika Serikat Lady Gaga terlalu berlebihan. Pasalnya, berkesenian itu adalah bagian dari kreativitas. Sedangkan kreativitas tidak bisa dilarang.

Ia menyayangkan pelarangan ini justru dilakukan pihak kepolisian. Kepolisian, kata Didi, tidak memiliki tugas untuk melarang kreativitas. “Tugas polisi justru menertibkan pihak yang karena berbeda pandangan memaksakan kehendak dengan kekerasan,” katanya melalui keterangan tertulisnya yang diterima Tempo pada Jumat, 18 Mei 2012.

Menurut anggota Komisi Hukum, HAM, dan Keamanan Dewan Perwakilan Rakyat ini larangan yang dilakukan kepolisian itu membuat kesan mereka tidak tegas dan takut pada kelompok-kelompok itu. “Alhasil keamanan dan ketenteraman seolah telah menjadi barang mahal dan mewah di negeri ini,” katanya.

Sebelumnya konser Lady Gaga bertajuk Born This Way Ball yang akan digelar pada 3 Juni mendatang mendapat kecaman dari berbagai pihak. Bahkan Markas Besar Kepolisian RI pun tidak memberikan izin acara ini dengan alasan preventif. Namun kepastian jadi-tidaknya konser penyanyi nyentrik ini masih simpang siur.

Juru bicara Markas Besar Kepolisian RI, Inspektur Jenderal Saud Usman Nasution, membantah tudingan bahwa Polri tunduk pada ormas tertentu. “Kami tidak takut kepada kelompok-kelompok tersebut,” katanya.

MITRA TARIGAN

Berita terkait:
Lady Gaga Nomor 1 di Media Sosial Versi Forbes

Politikus Senayan Bela Lady Gaga

Konser Lady Gaga Disorot Arab Sampai Barat

Penggemar Lady Gaga Tetap Ingin Konser Ibu Monster

10 Hal Kontroversi Lady Gaga

Lady Gaga, dari Bar Malam ke Grammy Award
Promotor Lady Gaga Merugi?
Giliran Wagub Dede Yusuf Tolak Lady Gaga
FPI: Aliran Musik Lady Gaga Penyembah Setan
PKS Dukung Polisi Larang Konser Lady Gaga

Lady Gaga, dari Bar Malam ke Grammy Award
Gagalnya Konser Lady Gaga

Noriyu Kecewa Batal Ajak Foke Nonton Lady Gaga

Promotor Lady Gaga Merugi?
Adrie Subono: Jangan Tanya Soal Lady Gaga

Berita terkait

Bandara Internasional Dipangkas, INACA: Semua Bandara Dapat Hidup, Terjadi Pemerataan Pembangunan

2 menit lalu

Bandara Internasional Dipangkas, INACA: Semua Bandara Dapat Hidup, Terjadi Pemerataan Pembangunan

Ketua Umum INACA Denon Prawiraatmadja angkat bicara soal pengurangan jumlah bandara internasional di Indonesia.

Baca Selengkapnya

MK Gelar Sidang Perdana Sengketa Pileg Hari Ini

4 menit lalu

MK Gelar Sidang Perdana Sengketa Pileg Hari Ini

MK menggelar sidang perdana sengketa pileg DPR RI, DPRD provinsi, DPRD kabupaten atau kota, dan DPD RI hari ini.

Baca Selengkapnya

Tanah Bergerak Lalu Diguncang Gempa, Garut Tetapkan Tanggap Darurat

5 menit lalu

Tanah Bergerak Lalu Diguncang Gempa, Garut Tetapkan Tanggap Darurat

Dampak gempa M6,2 di Garut tersebar di 24 kecamatan. Kerugian lebih dari Rp 2 miliar.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Manuver Partai Politik Pasca Putusan MK: Dukung Pemerintahan Prabowo hingga Masih Mengambang

8 menit lalu

5 Fakta Manuver Partai Politik Pasca Putusan MK: Dukung Pemerintahan Prabowo hingga Masih Mengambang

Pasca Putusan MK, Sekjen PKS menyebut, PKS ingin berbuat sesuatu bagi bangsa Indonesia setelah dua periode atau 10 tahun berada di luar pemerintahan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Percaya Bahlil Pimpin Satgas Gula dan Bioetanol, Ini 7 Tugas Pokoknya

11 menit lalu

Jokowi Percaya Bahlil Pimpin Satgas Gula dan Bioetanol, Ini 7 Tugas Pokoknya

Presiden Jokowi tunjuk Menteri Investasi Bahlil Lahadalia sebagai Ketua Satgas Gula dan bioetanol. Apa saja tugas-tugasnya?

Baca Selengkapnya

Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024, Witan Sulaeman: Kami Akan Berjuang Lebih Keras

12 menit lalu

Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024, Witan Sulaeman: Kami Akan Berjuang Lebih Keras

Timnas U-23 Indonesia, Witan Sulaeman, merasa percaya diri untuk menghadapi Uzbekistan U-23 pada semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Kapolri Diminta Usut Kematian Brigadir RA, Teman Merasa Ada yang Janggal, Teringat Kasus Ferdy Sambo

30 menit lalu

Kapolri Diminta Usut Kematian Brigadir RA, Teman Merasa Ada yang Janggal, Teringat Kasus Ferdy Sambo

Kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi atau Brigadir RA menjadi perhatian. Sahabatnya teringat kasus kematian Brigadir J yang dibunuh Ferdy Sambo

Baca Selengkapnya

Kemenag Luncurkan Gerakan Senam Haji Jaga Ketahanan Fisik Jemaah

32 menit lalu

Kemenag Luncurkan Gerakan Senam Haji Jaga Ketahanan Fisik Jemaah

Gerakan Senam Haji dikemas untuk menjaga kebugaran dan ketahanan fisik jemaah.

Baca Selengkapnya

Sekolah di Bangladesh Dibuka Kembali Walau Gelombang Panas

33 menit lalu

Sekolah di Bangladesh Dibuka Kembali Walau Gelombang Panas

Perubahan iklim telah berkontribusi pada gelombang panas yang semakin sering, semakin buruk dan semakin panjang selama musim panas di Bangladesh.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia Dapat Dukungan Rp 23 Miliar dari Pengusaha, Erick Thohir: Sepak Bola Pemersatu Bangsa

51 menit lalu

Timnas Indonesia Dapat Dukungan Rp 23 Miliar dari Pengusaha, Erick Thohir: Sepak Bola Pemersatu Bangsa

Timnas Indonesia mendapat dukungan finansial Rp 23 miliar dari para pengusaha yang diinisiasi oleh Kadin Indonesia Komite Tiongkok (KIKT)

Baca Selengkapnya