Duka Air Asia, Ngunduh Mantu Raffi Ahmad Dikecam

Reporter

Rabu, 31 Desember 2014 07:34 WIB

Pernikahan presenter Raffi Ahmad dan Nagita Slavina terbilang heboh karena disiarkan televisi secara langsung selama tiga hari berturut-turut. Pernikahan ini menghabiskan dana yang fantastis. Instagram.com/@Raffiahmadlagi

TEMPO.CO, Jakarta - Pesta ngunduh mantu yang digelar artis Raffi Ahmad dan istrinya, Nagita Slavina, dikecam oleh netizen. Sejumlah pemilik akun Twitter menyatakan, Raffi dan keluarganya tak peka terhadap duka keluarga korban pesawat Air Asia yang jatuh pada Ahad pagi, 28 Desember 2014. (Baca : Air Asia, Dimana Lokasi Persis Penemuan 8 Jenazah?)

Melalui tagar #ShameOnYouRCTI, netizen ramai-ramai memprotes tayangan ini. Lumakto melalui akun Twitternya, ‏@Giri_Arina, menyatakan, "Saat kita berkabung dengan tragedi #AirAsia #QZ8501, unduh mantu Raffi-Gigi malah ditayangin live berjam-jam #ShameOnYouRCTI." (Baca : Ini 9 Pernikahan Heboh Artis Indonesia Tahun 2014)

Chesiria Tattia dalam akunnya, ‏@chesiriatattia, mengatakan bahwa stasiun televisi ini tak memiliki empati terhadap duka Air Asia. "Dear @OfficialRCTI dan @RaffiAhmadLagi sudah intip #ShameOnYouRCTI ? You guys are such an ignorant and arrogant people. #justsaying" (Baca : Raffi Ngunduh Mantu, Farhat Berkicau di Twitter)

Syifa Annisa pemilik akun ‏@_syifa ikut memprotes tayangan ini. "Jika hal-hal yang bersifat personal terus menerus seenaknya disuguhkan di ruang publik, celakalah republik ini. #ShameOnYouRCTI @remotivi."

Protes dilayangkan Gogeta Karen melalui ‏@gogetakaren. Menurut dia, tayangan seperti ini hanya terjadi di Indonesia. "Only in Indonesia, sbgn besar rakyat sdg berduka tuk #AirAsia #QZ8501, RCTI mlh pke frekuensi publik tuk acara #NgunduhMantu #ShameOnYouRCTI."

Ngunduh mantu Raffi-Nagita digelar selama 4,5 jam, pukul 18.00 hingga 22.30, Selasa, 30 Desember 2014. Acara digelar di gedung Bumi Sangkuriang, Bandung.

DEWI

Terpopuler
40 Jasad Korban Air Asia Ditemukan KRI Bung Tomo
Puing Diduga Air Asia Ditemukan Nelayan Bangka
Air Asia Raib, Akun Indigo Ini Bikin Heboh
3 Mayat Diduga Korban Air Asia Ditemukan Basarnas
3 Jasad Korban Air Asia Bergandengan Tangan

Berita terkait

Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

10 jam lalu

Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

Optus Stadium Perth bukan hanya tempat untuk acara olahraga, tetapi juga tuan rumah berbagai konser musik, pertunjukan, dan acara khusus lainnya

Baca Selengkapnya

Aktivitas Seru dan Unik di Pulau Rottnest Perth Australia, Selfie dengan Quokka hingga Melihat Singa Laut Berjemur

1 hari lalu

Aktivitas Seru dan Unik di Pulau Rottnest Perth Australia, Selfie dengan Quokka hingga Melihat Singa Laut Berjemur

Pulau Rottnest di sebelah barat Perth, Australia, menawarkan berbagai aktivitas yang seru dan unik.

Baca Selengkapnya

Air Asia Angkut 310 Ribu Penumpang Selama Arus Mudik Lebaran 2024

17 hari lalu

Air Asia Angkut 310 Ribu Penumpang Selama Arus Mudik Lebaran 2024

Air Asia mengangkut lebih dari 310 ribu penumpang selama arus mudik Lebaran 2024 atau 3-18 April 2024 dengan lebih dari 2.000 penerbangan.

Baca Selengkapnya

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

20 hari lalu

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

KNKT memiliki investigator dan sekretariat untuk membantu proses investigasi kecelakaan di Indonesia, termasuk di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya

Selandia Baru akan Sita Kotak Hitam LATAM Boeing 787

51 hari lalu

Selandia Baru akan Sita Kotak Hitam LATAM Boeing 787

Komisi Investigasi Kecelakaan Transportasi Selandia Baru (TAIC) akan menyita kotak hitam penerbangan LATAM Airlines Boeing 787.

Baca Selengkapnya

Air Asia Siapkan 350 Ribu Kursi untuk Lebaran, Naik 27 Persen

52 hari lalu

Air Asia Siapkan 350 Ribu Kursi untuk Lebaran, Naik 27 Persen

Air Asia menyiapkan 350 ribu kursi penerbangan selama 3 - 18 April 2024, naik 27 persen dibandingkan periode yang sama di tahun 2023.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pilot dan Kopilot Batik Air ID-6723 Ketiduran, Sempat Sarapan Mie Instan Sebelum Terbang

55 hari lalu

Kronologi Pilot dan Kopilot Batik Air ID-6723 Ketiduran, Sempat Sarapan Mie Instan Sebelum Terbang

KNKT menjelaskan kronologi pilot-kopilot Maskapai Batik Air tertidur saat terbangkan pesawat dari Kendari ke Jakarta. Ada 153 penumpang dalam pesawat.

Baca Selengkapnya

MH370 Hilang Tanpa Jejak, Berikut Fakta-fakta Menarik di Balik Peristiwa Tragis Itu

57 hari lalu

MH370 Hilang Tanpa Jejak, Berikut Fakta-fakta Menarik di Balik Peristiwa Tragis Itu

Pesawat MH370 hilang dalam penerbangan dari Kuala Lumpur, Malaysia ke Cina. Sepuluh tahun berlalu, jejaknya masih misterius.

Baca Selengkapnya

10 Tahun Misteri Hilangnya Pesawat MH370, Malaysia Akan Cari Lagi

4 Maret 2024

10 Tahun Misteri Hilangnya Pesawat MH370, Malaysia Akan Cari Lagi

Pemerintah Malaysia mendorong pencarian baru atas pesawat Malaysia Airlines penerbangan MH370 yang hilang misterius 10 tahun lalu

Baca Selengkapnya

Bawa 12 Penumpang, Pesawat Smart Air PK-SNJ Kecelakaan di Bandara Aminggaru Papua

5 Februari 2024

Bawa 12 Penumpang, Pesawat Smart Air PK-SNJ Kecelakaan di Bandara Aminggaru Papua

Pesawat Smart Air PK-SNJ mengalami kecelakaan di Bandara Aminggaru, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah

Baca Selengkapnya